Anda di halaman 1dari 4

GEREJA METHODIST INDONESIA

POS PELAYANAN BUKIT ZAITUN


AIR SEBAYUR
Minggu V MASA LENT (UNGU), 17 Maret 2024 (No.11/GMI/III/2024)

1. WARTA JEMAAT : Sdr.Deo


2. PRELUDIUM : Saat Teduh
3. PANGGILAN BERIBADAH: Filipi 4: 7
4. VOTUM : Pertolongan kepada kita…….
5. PUJIAN BERSAMA : Besar Anug’rah-Mu = (Berdiri)
" janganlah takut, Kuada sebagaimana kuada,
sebab Aku Berdiri menghadap takhta-Mu Bapa,
menyertai Semua karna anug’rah-Mu yang t’lah s’lamatkanku.
engkau, Kuhidup dalam s’gala kelimpahan,
janganlah Kulayak untuk melayani Tuhan,
bimbang, sebab
Aku ini Allahmu;
Semua karna anug’rah-Mu tercurah bagiku.
Aku akan Reff: Besar anugrah-Mu, berlimpah kasih-Mu,
meneguhkan, Semakin hari, s’makin bertambah besar anug’rah-Mu.
bahkan akan 6. DOA Pembukaan : LIturgis (duduk)
menolong 7. PUJIAN BERSAMA : Aku Percaya
engkau; Aku akan Tiada yang seperti Engkau begitu mengasihiku
memegang Kau Tuhan sanggup menjawab semua seru doaku
engkau dengan Tiada yang seperti Engkau begitu mengasihiku
tangan kanan-Ku Kau Tuhan sanggup melawat seluruh kehidupanku
yang membawa Reff :
Aku percaya Tuhanku ajaib,
kemenangan."
(Yesaya 41:10)
Kau turun tangan memulihkanku
Selamat Hari Minggu Aku percaya Tuhanku dahsyat
selamat Beribadah Kau turun tangan memberkatiku.
Tuhan Memberkati!
8. DOA PENGAKUAN DOSA : bersama – sama (duduk)
JADWAL Bapa kami yang di Sorga, dengan kasihMu, Engkau telah menjadikan
PELAYANAN
kami, dan dengan kasihMu Engkau telah menjaga kami, dan dengan
GMI BUKIT ZAITUN
kasihMu Engkau juga hendak menjadikan kami sempurna. Dengan
Jumat rendah hati, kami mengaku bahwa kami tidak mengasihiMu dengan
CM. Bukit Zaitun
Pukul: 16.00 wib segenap hati, roh, jiwa dan seluruh tenaga kami. Kami juga tidak
Sabtu mengasihi sesama kami manusia sebagaimana Kristus telah mengasihi
Katekisasi Sidi
Pukul: 16.00 wib
kami.
Minggu
Keb. Sekolah Minggu
Pukul: 10.00 wib
Kebaktian Umum
Pukul: 11.00 wib
Gereja Methodist Indonesia Pos Pelayanan Bukit Zaitun Air Sebayur Resor Getsemani Bengkulu Distrik 5 Wilayah II
Anggota Persekutuan Gereja-gereja di Indonesia – Terdaftar: Depag RI Thn 1987 dan SK Ditjen Bimas (Kristen) Protestan No:79 Thn 1987
Alamat : PT. Perkebunan Nusantara VII, Permanen – Air Sebayur – Pinang Raya – Bungkulu Utara, Kode Pos 38362
Pimpinan Jemaat : Pdt. Abdi Saragih – No Hp. 0813 8153 9103
Asisten Pos Pelayanan : Gr. Andreas Efendi – No Hp. 0853 1139 8998
Rekening Gereja : 2244-01-002420-53-5/AN.Gereja Methodist Indonesia Bukit Zaitun
Memang Engkau di dalam kami, tetapi nafsu kami telah membuat kami lupa akan
kehendakMu. Ampunkan kami Bapa, dan tolonglah kami agar kami bertobat dari dosa-dosa
kami dan dari hidup kami yang salah itu. Pimpinlah kami dengan Roh-Mu agar kami dapat
berlaku seperti yang Engkau kehendaki, sehingga kami dapat masuk ke dalam kemuliaan
yang sempurna daripada ciptaanMu, demi Yesus Kristus, Tuhan kami, Amin.
9. Penyegaran Iman : Yesaya 41 : 10
10. PUJIAN BERSAMA : Tuhan Kau Gembala Kami, NRM.75= Es, 4/4
Tuhan, Kau gembala kami tuntun kami domba-Mu,
B’rilah kami menikmati hikmat pengorbanan-Mu.
Tuhan Yesus, Jurus’lamat, kami ini milik-Mu) 2x.
Kau pengawal yang setia kawan hidup terdekat,
Jauhkan kami dari dosa, panggil pulang yang sesat.
Tuhan Yesus, Jurus’lamat kami mohon b’ri berkat) 2x.AMEN.
11. RESPONSORIA : Mazmur 119 : 1-16 (berdiri)
12. GLORIA PATRI : Mulia Bagi Bapa…….
13. PENGAKUAN IMAN RASULI : Aku percaya kepada Allah Bapa.....
14. NATS EPISTEL : ibrani 5 : 1-10 (duduk)
PUJIAN BERSAMA : S’MUA BAIK
Dari semula, t’lah Kau tetapkan
Hidupku dalam tanganMu, dalam rencanaMu Tuhan
Rencana indah, t’lah Kau siapkan
Bagi masa depanku, yang penuh harapan.
S’mua baik, s’mua baik s’gala yang t’lah Kau perbuat
di dalam hidupku
S’mua baik, sungguh teramat baik,
Kau jadikan hidupku, berarti.
15. KHOTBAH : Gr. Andreas Efendi,S.Th
16. DOA SYAFAAT : Ibu ABP.Tarigan
17. Persembahan :
Nats Persembahan : Roma 12 : 1
PUJIAN BERSAMA : NRM.NO. 85:1-3: BETAPA INDAH HARINYA, do=G, 3/2
1. Betapa indah harinya saat ku pilih Penebus.
Alangkah sukacitanya ku memb’ritakan-Nya terus.
Reff: Indahlah hari-Nya, Yesus membasuh dosaku,
Ku diajari Penebus, berjaga dan berdoa t’rus.
Indahlah hari-Nya, Yesus membasuh dosaku. Amin.
2. Betapa indah janji-Nya yang t’lah mengikat hatiku
Ku b’ri kasihku pada-Nya serta menyanyi bersyukur. Reff...
3. Sudah ku jadi milik-Nya, Ia pun milikku kekal
Tema Konta GMI Wil. II ke-53: Hlm. 2
“Kuatkan dan Teguhkanlah Hatimu melakukan Tugas Panggilan Tuhan” Yosua 1:7
Yakin penuh ku ikutlah, suara Tuhan ku kenal. Reff...
Peny. Persembahan: Mohon Tuhan memberkati (berdiri)
10. PENUTUP
a. DOA BAPA KAMI – DOXOLOGI – BERKAT; PUJIAN : AMIN, AMIN, AMIN (berdiri)
b. SAAT TEDUH : (duduk, sambil bersaat teduh)

WA R TA J E M AAT
Shalom. Salam sejahtera di dalam Tuhan kita Yesus Kristus. Minggu ini
adalah Minggu Kelima Masa Lent . Hamba Tuhan dan Pengurus Jemaat
mengucapkan selamat hari Minggu dan selamat beribadah. Doa kita, firman
Allah yang ditaburkan di tengah-tengah kita pada hari ini dapat menghibur,
menegur, menguatkan serta menjadi berkat dalam kehidupan kita.
(Kepada Bpk./Ibu/Sdr./i yang baru pertama sekali beribadah
di tempat ini dengan sukacita kami menyambut Saudara).
Jika Jemaat membutuhkan informasi dan pelayanan dapat menghubungi hamba Tuhan atau
Pengurus Jemaat. Adapun Warta Jemaat Minggu ini adalah sebagai berikut:
1. Persembahan Dana Sosial. Pada Hari ini, kita akan mengumpulkan persembahan ke
depan untuk dana Sosial. Mari kita siapkan yang terbaik bagi Tuhan lewat gereja-Nya.
2. Ucapan Syukur Untuk Hamba Tuhan dari keluarga H.Simbolon. Kiranya Tuhan
Memberkati kesehatan, perkerjaan,usaha, anak-anak, cucu. Dan berkat Tuhan
senantiasa melimpah,tercurah di tengah keluarga.Tuhan Yesus Memberkati.
3. Jadwal Pelayanan Kebaktian Umum
Minggu 17 Maret 2024 Minggu 24 Maret 2024
PELAYAN

Khotbah Gr.Andreas Efendi,S.Th Gr.Andreas Efendi,S.Th


Liturgist Bp.S.siregar Ibu ABP.Tarigan
Doa Syafaat Ibu ABP.Tarigan Gr.Andreas Efendi,S.Th
Pewarta Sdr.Deo Sdri Jesika Siregar
Pem.Efistel Ibu M.Perangin-angin Bp.M.Siburian
Pemusik Bp.ABP.Tarigan Bp.ABP.Tarigan
Singer Bp.B.Simanjuntak & Bp.N.Munte Ibu R.Manik & Ibu M Perangin-Angin
Pelayan Ibadah Minggu depan diharapkan dapat hadir 30 menit sebelum ibadah dimulai untuk mempersiapkan diri dan
berdoa bersama. Bagi yang berhalangan, harap memberitahukan kepada hamba Tuhan atau Sekretaris Jemaat paling
lambat satu hari sebelumnya.

4. Persembahan Minggu Lalu


Kegiatan/ Kehadiran
Hari/Tgl/Bln Tempat/Nama Jlh/Rp
Persembahan Dewas Anak2
a
MInggu,10-03-24 Pers. Umum Gereja Rp.280.000 25
Pers.Persepuluhan Kel.H.Lumbantoruan Rp.200.000
Kel.M.Siburian Rp.150.000
Kel. R.Sibariang Rp.150.000
Kel. H.Simbolon Rp.100.000
Kel.B.Nababan Rp.100.000

Tema Konta GMI Wil. II ke-53: Hlm. 3


“Kuatkan dan Teguhkanlah Hatimu melakukan Tugas Panggilan Tuhan” Yosua 1:7
Pers.ucapan Syukur Kel.S.Siregar Rp.100.000
Kel.R.manik Rp.100.000
Kel.M.perangin-angin Rp.100.000
Kel.B.Simanjuntak Rp.100.000
Kel.R.simanjuntak Rp.100.000
TOTAL Rp.1.480. 000
Minggu,10-03-24 Pers.Sekolah Minggu Pastori Rp.41.000 10

5. Jadwal Pelayanan Kategorial


POS PELAYANAN HARI/TGL PUKUL KEGIATAN TEMPAT KET./Tuan Rumah
MInggu 13:00 WIB PWMI Gereja
GMI Bukit Zaitun Jumat, 15.00 WIB Class Meeting Gereja Kel.Gr.Andreas
Jumat, 14:00 WIB Sermon Pelayan Gereja
Minggu, 10.00 WIB Sekolah Minggu Gereja
MInggu 13:00 WIB P2MI Gereja
Rabu, 16.00 WIB Sekolah Minggu Gereja
GMI Sungai Yordan
Rabu, 19.00 WIB Class Meeting Rumah jemaat

Demikianlah Warta kita Minggu ini. Apabila ada kesalahan atau yang masih tertinggal,
agar menghubungi hamba Tuhan atau Pengurus Jemaat untuk diperbaiki kembali.
Mohon agar Warta Jemaat dibawa pulang untuk dibaca dan didoakan kembali.
Tuhan Yesus memberkati. Syalom!
POKOK-POKOK DOA SYAFAAT
1. Firman Tuhan pada hari ini, umat bertumbuh dalam Tuhan.
2. Tuhan menjaga seluruh jemaat, orang percaya, gereja-gereja, berserah hidup
sepenuhnya dalam tangan Tuhan.
3. Pergumulan jemaat
- Yang Sakit/Pemulihan:
4. Persembahan Minggu: Persepuluhan dan Ucapan Syukur
5. Bangsa Indonesia

HIMBAUAN
dapat berjalan dengan baik dan khidmat, mohon kerjasama seluruh Jemaat
Agar ibadah kita
dengan memperhatikan hal-hal sebagai berikut :
Himbauan Lain
Mengikuti Ibadah Siapkan hati dalam HP harap Selama ibadah  Mengingat ibadah dalam waktu
dengan tepat doa sebelum dimatikan berlangsung jagalah yang singkat, Jemaat dapat menuju
waktu, karena ibadah dimulai atau dalam ketenangan dan ke kamar kecil terlebih dahulu.
setiap bagian liturgi sambil tenangkan posisi SILENT ketertiban. Bagi yang  Jemaat diharapkan menjaga
dari ibadah itu pikiran agar selama membawa anak2, kebersihan ruang ibadah dan
penting dan terfokus pada ibadah bimbinglah anak2 lingkungan sekitar tempat ibadah.
merupakan jalannya ibadah. berlangsung. untuk mengikuti  Perhatikan agar tidak ada barang
kesatuan ibadah ibadah dengan tertinggal di ruang ibadah.
yang utuh. tenang. selamat memasuki ibadah,
Tuhan Yesus memberkati.

Tema Konta GMI Wil. II ke-53: Hlm. 4


“Kuatkan dan Teguhkanlah Hatimu melakukan Tugas Panggilan Tuhan” Yosua 1:7

Anda mungkin juga menyukai