Anda di halaman 1dari 7

Laporan Progres

Rencana Kerja
Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bogor

Iceu Pujiati, S.H., M.M.


Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bogor
Pengisian Database DTW

Progres
Pengisian
Database
DTW dan
Pengisian Summary: Dari 30 DTW, 13 sudah mengisi

Lembar Pengisian Lembar Survey DTW


Summary:
Survey Dari 30 DTW,
15 sudah mengisi
DTW
Laporan Progres Rencana Kerja Disparbud Kota Bogor 2024 2
Jumlah DTW di Kota Bogor

1
8

21

Alam Buatan Budaya


Laporan Progres Rencana Kerja Disparbud Kota Bogor 2024 3
SK Wali Kota menetapkan 7 Kampung
Wisata di Kota Bogor sebagai DTW

Jumlah
DTW yang 7 Kampung Wisata ditetapkan melalui SK

Sudah
Wali Kota Bogor Nomor: 556/Kep.97-
Disparbud/2022 tentang Penetapan
Kampung Wisata di Kota Bogor.

Tercantum Tiap Kampung Wisata dikelola oleh


organisasi masyarakat sadar wisata yang
disebut POKDARWIS sesuai dengan

dalam SK Keputusan Wali Kota Bogor Nomor:


500.13/Kep.320-Disparbud/2023 tentang
Pengukuhan Kelompok Sadar Wisata Kota

Wali Kota Bogor.

Laporan Progres Rencana Kerja Disparbud Kota Bogor 2024 4


DTW dengan Pengelolaan
Sampah Setempat
DTW Tersertifikasi CHSE Pengelolaan Sampah Setempat
DTW Memiliki SOP
Tempat Sampah Terpilah
Tersertifikasi Belum Tersertifikasi Sudah memiliki SOP Belum memiliki SOP

6 3
7
9
8
12

Catatan : Data berdasarkan lembar survey via Google Form yang sudah
diisi oleh pengelola DTW Kota Bogor s.d. 6 Maret 2023

Laporan Progres Rencana Kerja Disparbud Kota Bogor 2024 5


Isu Rencana Tindak Lanjut

Isu yang Belum adanya atraksi


unggulan
1. Bekerjasama dengan pihak swasta untuk
pengembangan aktivitas wisata
2. Inovasi atraksi budaya yang dapat ditampilkan

Dihadapi secara terjadwal


1. Berkoordinasi dengan OPD terkait (BPBD, PUPR,

oleh DTW
Dishub) mengenai kawasan wisata yang rawan
Rawan Bencana
bencana
2. Pembentukan Satgas Mitigasi Bencana

& Rencana Aksesibilitas (Jalan


Berkoordinasi dengan OPD terkait (PUPR, Dishub,
Disperumkim, BKAD) khususnya dalam pengaturan

Tindak
Kecil) lalu lintas dan perencanaan peningkatan
infrastruktur/akses jalan

Lanjut
Berkoordinasi dengan OPD terkait (Satpol PP, Dishub)
Premanisme/ Pungutan
untuk melakukan pembinaan terhadap calon pelaku
Liar
premanisme dan penertiban pungli

Mengarahkan agar menerapkan sistem pemilahan


Pengelolaan
sampah organik dan non organik secara mandiri di
Sampah/Limbah
DTW masing-masing
Laporan Progres Rencana Kerja Disparbud Kota Bogor 2024 6
Laporan
Progres
Rencana
Kerja
Disparbud
Kota Bogor

Terima kasih!
7

Anda mungkin juga menyukai