Anda di halaman 1dari 5

KARTU PESERTA UJIAN AKHIR SEMESTER

Program Studi : Akuntansi S.1


Semester : Gasal Reguler TA. 2023/2024
Nama Mahasiswa : DICKY MAULANA KHADZIK
NIM : 222064009
Tgl Cetak : 08 Januari 2024
Kode Keamanan :
S
K
K JADWAL UJIAN PENGAWAS
No MATA KULIAH S
L
S HARI JAM RUANG / NO.DUDUK Nama Ttd

1 Perpajakan I 3 L Selasa / 16-01-2024 18:30-20:30 C-212 / 9

2 Bank & Lembaga Keuangan 3 L Selasa / 23-01-2024 18:30-20:30 C-214 / 9

3 Akuntansi Keuangan I 3 L Rabu / 17-01-2024 18:30-20:30 C-209 / 9

4 Ekonomi Makro 3 L Rabu / 24-01-2024 18:30-20:30 C-209 / 9

5 Statistik II 3 L Kamis / 18-01-2024 18:30-20:30 C-214 / 9

6 Pengantar Akuntansi II 3 L Kamis / 25-01-2024 18:30-20:30 C-215 / 10

7 Manajemen Operasional 3 L Jumat / 26-01-2024 18:30-20:30 C-209 / 9

8 Perekonomian Indonesia 3 L Jumat / 19-01-2024 18:30-20:30 C-215 / 9

*KPU ini wajib dibawa saat ujian

Jakarta,08 Januari 2024

Ketua Program,

Setiadi, SE, MM
UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TA 2022/2023
(remedial)
MATA KULIAH : STATISTIK II
DOSEN : Rita Intan Permatasari, S.TP, MM
KELAS : REGULER SORE
PROGRAM STUDI/SMT : AKUNTANSI / III
HARI/TANGGAL : -
WAKTU : 120 menit
SIFAT UJIAN : OPEN BOOK

Perhatian :

1. Tulis Nama, NPM, Kelas, Nama Dosen, dan TANDA TANGAN pada lembar jawaban.
2. Baca soal secara teliti sebelum menjawab.
3. DILARANG BEKERJASAMA/MENYONTEK.
4. DILARANG MEMAKAI HANDPHONE, ANDROID, IPAD, TABLET DAN SEJENISNYA.
5. Peserta dilarang meminjam dan meminjamkan perlengkapan ujian kepada peserta lainnya.
6. Pastikan tulisan Anda jelas dan terbaca.
7. Kalkulator hanya diperbolehkan kalkulator biasa (bukan kalkulator pada alat komunikasi)
8. Pelanggaran terhadap peraturan ujian akan dikenakan sanksi akademik.
9. Berdoa sebelum mengerjakan soal

SOAL 1 [BOBOT NILAI 80)


Hasil Home Interview (HI) Survey di kawasan perumahan perkotaan dalam delapan zona
menghasilkan data hubungan antara kepemilikan kendaraan bermotor (mobil) dan jumlah
perjalanan per hari yang terjadi di kawasan tersebut. Data disajikan pada tabel di bawah ini.

Zona jumlah mobil jumlah perjalanan per hari


1 220 760
2 300 850
3 400 1000
4 120 900
5 440 1100
6 500 1350
7 150 400
8 90 150

(a) Temukanlah persamaan jumlah perjalanan per hari sebagai fungsi jumlah mobil dengan
teknik regresi linear. [Bobot 20%]
(b) Berapakah koefisien korelasi hubungan linear kedua variabel tersebut? [Bobot 10%]
(c) Apakah yang dapat Andaa simpulkan dari hubungan kedua variabel tersebut? [Bobot 10%]

The Future of Indonesian Aviation Industry Gateway


Website : www.universitasuryadarma.ac.id
SOAL 2 [BOBOT NILAI 20%]

Seberapa besar ukuran sampel ditentukan dalam sebuah penelitian kuantitatif ? Jelaskan !

Mengetahui,
Kaprodi Manajemen

Rita Intan Permatasari, S.TP, MM

The Future of Indonesian Aviation Industry Gateway


Website : www.universitasuryadarma.ac.id

Anda mungkin juga menyukai