Anda di halaman 1dari 1

Pancasila = Dasar negara Indonesia

Nilai yang terkandung pancasila


1= Ketuhanan artinya adanya pengakuan dan keyakinan bangsa terhadap Tuhan sebagai pencipta alam
semesta.
2= Kemanusiaan artinya kesadaran sikap dan perilaku sesuai dengan nilai moral-moral dalam hidup.
3 = Persatuan
4 = Kerakyatan
5 = Keadilan sosial

1. Sikap/nilai yang sesuai dengan sila pertama/keTuhanan


● Bebas memeluk agama
● Tidak ada paksaan terhadap suatu agama
● Menghormati kemerdekaan agama

2. Sikap/nilai yang sesuai dengan sila kedua/kemanusiaan


● Tidak membeda-bedakan manusia
● Saling mencintai sesama
● Membantu orang lain, tenggang rasa

3. Sikap/nilai yang sesuai dengan sila ketiga/persatuan


● Cinta tanah air
● Rela berkorban untuk negara
● Menjunjung tinggi NKRI
● Cinta perdamaian dan persatuan

4. Sikap/nilai yang sesuai dengan sila keempat/kerakyatan


● Melaksanakan musyawarah dalam mengambil keputusan
● Bijaksana dalam menyelesaikan masalah
● Mendahulukan kepentingan bersama

5. Sikap/nilai yang sesuai dengan sila kelima/keadilan sosial


● Suka bekerja keras
● Bersikap adil sesuai kebutuhan setiap orang
● Menganggap bangsa lain sama derajatnya

Simbol Pancasila
1 = Bintang
2 = Rantai emas
3 = Pohon Beringin
4 = Kepala Banteng
5 = Padi dan Kapas

Anda mungkin juga menyukai