Anda di halaman 1dari 2

2.

Menutup
Menutup rapat semua wadah air
agar nyamuk tidak dapat masuk dan
bertelur.

3. Mengubur WASPADA!!!!!!
Mengubur atau memusnahkan DEMAM BERDARAH DENGUE
semua barang bekas yang dapat
menampung air hujan seperti ban
bekas, kaleng bekas, pecahan
botol, dll
Google Koordinat
-8.578751,115.18242
4. Memantau

Semua wadah air dan barang bekas


yang dapat menjadi sarang nyamuk

5. Plus
Jangan menggantung baju, memelihara ikan,
hindari gigitan nyamuk, membubuhkan abate.

Untukpenanganandaninformasi
tentangDBDkunjungiKlinikInterna
RSDMangusada.Dokterkami
siapmembantuAnda.

Jalan Raya Kapal - Mangupura Badung


Telp: (0361) 9006812, 9006813
Email : rsdm@rsdmangusada.com
Website : rsudmangusada.badungkab.go.id

HUMAS
& Pemasaran
M A N G U S A D A
M A N G U S A D A
Apa itu Demam Berdarah Dengue? Kriteria Berdasarkan Hasil Tingkat / derajat Demam Berdarah
Pemeriksaan Laboratorium Dengue
Demam Berdarah Dengue (DBD)
· Adanya trombositopenia, yaitu jumlah Tingkat / derajat demam berdarah dengue
merupakan penyakit demam akut (mendadak)
trombosit dibawah 150.000/mm³ (normalnya berdasarkan tanda / gejala yang ditemukan yaitu:
disertai dengan adanya tanda – tanda perdarahan
150-450 ribu/mm³) a. Derajat I: Demam diikuti gejala tidak khas. Satu
yang dapat menimbulkan syok (renjatan) dan
· Hemokonsentrasi, yaitu pengentalan darah – satunya tanda perdarahan adalah tes
kematian. Penyakit yang disebabkan oleh virus
akibat perembesan plasma (komponen darah torniquet positif atau mudah memar.
dengue ini dibawa oleh nyamuk aedes aegypti
cair non seluler), ditandai dengan nilai b. Derajat II : Sama dengan derajat I disertai
betina lewat air liur gigitan saat menghisap darah
Hematokrit (Hct) yang meningkat 20% dari perdarahan spontan seperti pada kulit,
manusia.
nilai normalnya. mimisan, gusi berdarah, dsb.
Gejala DBD c. Derajat III : Sama dengan derajat II disertai
Ÿ Demam tinggi mendadak diatas 38°C selama Mekanisme Penularan gelisah, kulit dingin dan lembab, denyut nadi
2 sampai 7 hari
cepat dan lemah, tekanan darah turun.
Ÿ Ada pola demam yang khas.
Ÿ Adanya manifestasi perdarahan spontan, d. Derajat IV : Denyut nadi tidak teraba, tekanan
seperti bintik-bintik merah di kulit yang tidak darah tidak dapat diukur (syok).
hilang jika ditekan (utamanya di daerah siku,
pergelangan tangan dan kaki), mimisan, Upaya Pencegahan Demam Berdarah
perdarahan gusi, perdarahan yang sulit
Dengue
dihentikan jika disuntik atau terluka
 Upaya pencegahan demam berdarah dengue
Ÿ Pembesaran organ hepar (hati) dan limpa
Ÿ Terjadi shock, denyut nadi melemah dan hanya dapat dilakukan dengan membunuh
cepat, tekanan darah menurun, gelisah, nyamuk yang dapat menularkannya. Mengingat
tangan dan kaki dingin sifat nyamuk yang dapat terbang mencapai 100
Ÿ Mual, muntah, nafsu makan minum berkurang
Siklus DBD meter maka upaya pencegahan sebaiknya
Ÿ Nyeri sendi, nyeri otot (pegal-pegal)
dilakukan secara bersama – sama. Upaya
Ÿ Nyeri kepala, pusing
Ÿ Nyeri atau rasa panas di belakang bola mata pencegahan yang dapat dilakukan yaitu :
Ÿ Wajah kemerahan
Ÿ Nyeri perut 1. Menguras
Ÿ Konstipasi (sulit buang air besar) atau diare Menguras tempat penampungan air
Ÿ Ada riwayat DBD pada lingkungan sekitar seperti bak mandi, tempayan,
dalam jarak 200-400 meter ember, vas bunga, tempat makan
burung, penampungan air kulkas, dll

Anda mungkin juga menyukai