Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP

DINAS KESEHATAN PENGENDALIAN


PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA
PUSKESMAS KESUGIHAN I
Jalan Kemerdakaan Barat Kesugihan, Cilacap, Jawa Tengah 53274
Telepon : 0282-5267291
Pos-el : puskesmas_kesugihan1@yahoo.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS KESUGIHAN I KABUPATEN CILACAP
NOMOR : 400.7.1/15/16.17 TAHUN 2024
TENTANG
PEMBENTUKAN TIM KERJA IMPLEMENTASI INTEGRASI
PELAYANAN KESEHATAN PRIMER PADA PUSKESMAS KESUGIHAN I
KABUPATEN CILACAP

KEPALA PUSKESMAS KESUGIHAN I


KABUPATEN CILACAP

Menimbang : a. bahwa sebagai upaya penjabaran dari pelaksanaan Integrasi Pela


yanan Kesehatan Primer di Kabupaten Cilacap yang merupakan w
ujud komitmen daerah dalam penyelenggaraan salah satu pilar tra
nsformasi kesehatan yaitu pelayanan kesehatan primer;
b. bahwa dalam penyelenggaraan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri
mer perlu memperkuat sistem dan manajemen secara komprehens
if dalam rangka meningkatkan pencapaian dan menjaga keberhasil
annya oleh Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarg
a Berencana Kabupaten Cilacap;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
huruf a dan b, perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Kesehat
an Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten C
ilacap tentang pembentukan Tim Kerja Implementasi Integrasi Pela
yanan Kesehatan Primer sesuai lingkup program dan kegiatan ma
sing-masing.

Mengingat : a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan (Lemb


aran Negara Republik Indonesia Tahun 2023 Nomor 105, Tambaha
n Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6887);
b. Peraturan Presiden Nomor 18 Tahun 2021 tentang Kementerian K
esehatan (Lembaga Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomo
r 83);
c. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 19 Tahun 2011 tentang Pe
doman Pengintegrasian Pelayanan Kesehatan Sosial Dasar di Pos
Pelayanan Kesehatan Terpadu (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2011 Nomor 288);
d. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/Menkes/2015
Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan
Kesehatan Primer;
e. SK Kepala Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan
Keluarga Berencana Nomor 400.7.27/1/16 Tahun 2024 tentang

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Pelaksanaan Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer pada Dinas
Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana
Kabupaten Cilacap;
f. Peraturan Bupati Cilacap Nomor 166 Tahun 2020 tentang
Pembentukan, Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan
Fungsi serta Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Daerah pada Dinas
Kesehatan Kabupaten Cilacap;
g. Surat Perintah Kepala Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk
dan Keluarga Berencana Kabupaten Cilacap Nomor :
500.5.7.14/442/16 tentang Pembentukan Tim Kerja Implementasi
Integrasi Pelayanan Primer pada Dinas Kesehatan Pengendalian
Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Cilacap;
h. Keputusan Kepala Puskesmas Kesugihan I Nomor : 400.7.2.3/2/16
/17 tentang Penyelenggaraan Integrasi Pelayanan Primer di Puske
smas.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : Pembentukan Tim Kerja Implementasi Integrasi Pelayanan Kesehata


n Primer Puskesmas Kesugihan I Kabupaten Cilacap;
KESATU : Susunan Tim Kerja, Tugas dan Tanggung Jawab sebagaimana terca
ntum dalam lampiran Keputusan ini;
KEDUA : Tim Kerja sebagaimana dimaksud diktum KESATU Keputusan ini ber
tugas membantu Kepala Puskesmas Kabupaten Cilacap dalam peny
elenggaraan Implementasi Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer di
Puskesmas Kesugihan I;
KETIGA : Tim Kerja Implementasi Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer seba
gaimana dimaksud diktum KESATU Keputusan ini mempunyai fungsi
yaitu :
No. Klaster Lingkup Pelayana Kompetensi PJ dan A
n/Kegiatan nggota

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
1. Manajemen  Ketatausahaan:  PJ: Kepala Tata Usa
kepegawaian, ha
keuangan, dan  Manajemen data dan
sistem informasi sistem informasi
 Manajemen Su  Manajemen keuanga
mber Daya n
 Manajemen Pus  Manajemen asset
kesmas  Manajemen sumber
 Manajemen Mut daya (SDM, sarpras,
u dan Keselamat obat dan BMHP)
an Pasien  Manajemen program/
 Manajemen Jeja klaster
ring Puskesmas  Mengoordinir manaje
men Puskesmas
 Mengoordinir manaje
men mutu
 Manajemen pemberd
ayaan masyarakat
2. Ibu dan Anak  Menyelenggarak Mampu memberikan pel
an pelayanan ayanan, seperti:
Kesehatan bagi  ANC
ibu hamil,  Ibu hamil
bersalin, nifas  Persalinan normal da
 Menyelenggarak n nifas
an pelayanan  Neonatal esensial
bagi Kesehatan  Pelayanan gizi bagi
anak balita dan ibu dan anak
anak prasekolah  SDIDTK
 Menyelenggarak  Imunisasi
an pelayanan  Skrining penyakit
bagi Kesehatan  Skrining kesehatan ji
anak usia wa
sekolah dan  MTBS
remaja  Pengobatan umum
 Kesehatan gigi dan
mulut
 Komunikasi Antar Pri
badi (KAP)
 Gadar Mateno
 Puskesmas
 Skrining Kekerasan
terhadap Perempuan
dan Anak
3. Usia Dewas  Menyelenggarak Mampu memberikan pel
a dan Lansia an pelayanan ayanan, seperti:
Kesehatan bagi  Skrining penyakit me
usia dewasa nular
 Menyelenggarak  Skrining penyakit tid
an pelayanan ak menular

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Kesehatan bagi  Skrining kesehatan ji
lanjut usia wa
 Skrining kebugaran j
asmani
 Skrining layak hamil
 Skrining geriatri
 Kespro bagi catin
 KB
 Pelayanan gizi bagi
usia dewasa dan lan
sia
 Pengobatan umum
 Kesehatan gigi dan
mulut
 Kesehatan kerja
 Kesehatan Antar Prib
adi (KAP)
 Puskesmas
 Skrining kekerasan
terhadap Perempuan
dan Anak
4. Penanggula  Pencegahan, Ke Mampu melakukan:
ngan Penyak waspadaan Dini  Surveilans
it Menular dan Respon  Penemuan kasus
 Pengawasan ku  Penyelidikan epidem
alitas lingkungan iologi
 Pengendalian vector
 Outbreak Respon Im
unization (ORI)
 Pelayanan Kesehata
n lingkungan
 Komunikasi Antar Pri
badi (KAP)
5. Lintas Klater  Pelayanan gawa Mampu melakukan pela
t darurat yanan:
 Pelayanan rawat  Kegawatdaruratan
inap  Rawat inap
 Pelayanan kefar  Kefarmasian
masian  Pemeriksaan labora
 Pelayanan Labo torium specimen ma
ratorium nusia, sampel vecto
r dan reservoir serta
sampel lingkungan
6 Pustu/PKD  Pelayanan sesu Layanan sesuai siklus h
ai siklus hidup idup :
 Skrining , edukasi Ke
sehatan
 Pengobatan terbatas
 Laboratorium PoCT

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
 Perencanaan Desa d
an Pendampingan P
osyandu
 Kunjungan Rumah
 Pemantauan Wilaya
h Setempat (PWS)

KEEMPAT :
Tim Kerja Implementasi Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer seb
agaimana dimaksud diktum KESATU Keputusan ini dalam pelaksan
aan tugas dan fungsinya sebagaimana dimaksud diktum KEDUA da
n KETIGA Keputusan ini, dapat bersinergi dan berkomunikasi deng
an lintas Tim Kerja (antar klaster), serta berkonsultasi dengan Ketua
Tim, Pengarah, dan Penganggung Jawab di Dinas Kesehatan Peng
endalian Penduduk dan Keluarga Berencana;
KELIMA : Tim Kerja Implementasi Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer seb
agaimana dimaksud diktum KESATU Keputusan ini dalam menjalan
kan tugasnya bertanggungjawab dan menyampaikan laporan berkal
a kepada Kepala Puskesmas Kesugihan I Kabupaten Cilacap;
KEENAM : Dalam pelaksanaan tugas , Tim dapat berkoordinasi dan
bekerjasama antar klaster untuk mencapai hasil yang terbaik.
KETUJUH : Anggaran yang diperlukan untuk pelaksanaan tugas dan fungsi Tim
Kerja Implementasi Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer sebagai
mana dimaksud diktum KEDUA dan KETIGA Keputusan ini dibeba
nkan kepada BLUD Puskesmas Kesugihan I atau sumber lain yang
sah dan tidak mengikat;
KEDELAPAN : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan;
KESEMBILAN : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam Keputusan ini m
aka akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.

Salinan Keputusan ini diberikan kepada yang bersangkutan untuk diketahui dan dila
ksanakan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Kesugihan
Pada tanggal : 27 Maret 2024

Kepala Puskesmas Kesugihan I

${ttd}

DWI EDY KUNCORO

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran I Keputusan Kepala Puskesmas Kesugiha
n I Kabupaten Cilacap
Nomor : 400.7.1/15/16.17 TAHUN 2024
Perihal : Pembentukan Tim Kerja Implementasi Integ
rasi Pelayanan Kesehatan Primer Pada Pus
kesmas Kesugihan I Kabupaten Cilacap

SUSUNAN TIM KERJA

Klaster 1 (Manajemen Puskesmas)


1. Kepala Puskesmas 1. dr.Dwi edy Kuncoro
Penanggung Jawab 2. Iskandar , AMKg
a. Kord.Ketata Usahaan 3. Khittoh Mualimah,A.Md.Kep
 Keuangan 4. Marwiyah Ariyani,A.Md.Keb
5. Destri N,S.E
6. Citra Setya Helyana,A.Md.KL
 Kepegawaian 7. Intra Ragil Mintarty,A.Md.Keb
b. Kord.Manajemen Sumber 8. Raodina Hanifah,S.Farm.Apt
Daya
 Aset,BHP Non Medis 9. Andianto,A.Md.kep
 Obat dan BMHP 10. Raodina Hanifah,S.Farm.Apt
c. Koord.Manajemen Puskes 11. Tusmiyati,AMK
mas
 P2 12. Yuyun Wahyuni,A.Md.KL
d. Koord. Mutu 13. drg.Hepi Fajar M
 PPI 14. Indari Mukti,A.Md.Keb
 Manajemen Resiko,MFK, 15. drg.Pandan Arum P
K3
 Keselamatan Pasien,Bud 16. Masunah,AMK
aya
 Mutu
e. Koord. Jejaring 17. Siti Mutmainah,S.Kep.Ners
 Administrasi dan Rujukan 18. Evi Budiani,A.Md.Keb
 Sekolah/Pondok,Tempat 19. Rindrayatni,S.Kep.Ners
kerja dan Lintas Sektor
f. Koord.Simpus(PISPK) 20. Aprilia Wahyuningsih,A.Md.Kep
 RME, Pcare, 21. Pangesti W,A.Md.RMIK
 ASIK,SITB,3 Eliminasi, SI 22. Dwi Prihatin,A.Md.Keb
HA

Klaster 2 (Ibu dan Anak)


2. Penanggung Jawab 1. Murdiyani,A.Md.Keb
a. Koord.Ibu 2. Pujiastuti,A.Md.Keb
b. Koord.Anak 3. Chosiatun,A.Md.Keb
4. Shairah.A.Md.Keb
5. Susilowati,A.Md.Keb
6. Umi akromah,A.Md.Keb

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
7. Ana Purisah,A.Md.Keb
8. Umi Faizah,A.Md.Keb

Klaster 3 (Usia Dewasa dan Lansia)


3. Penanggung Jawab 1. dr.Trisejati Rahmawati.
a.Koord.Dewasa 2. Herlin Kurniawati,s.Kep.Ners
b.Koord.Lansia 3. Tusmiyati
4. Peni Sulistiowati,AMK
5. Adhitya P,AMK
6. drg.Hepi Fajar M
7. Aprilia W,A.Md.Kep
8. Ma’sunah,AMK
9. Indari Mukti,A.Md.Keb

Klaster 4 (Penanggulangan Penyakit Menular)


4. Penanggung Jawab 1. Yuyun Wahyuni,A.Md.KL
a.Koord.Kesling 2. Kartum,Amd.KL
b.Koord.SKDR 3. Andianto,A.Md.Kep
4. Citra Setya H,A.Md.KL
5. Yunita Triwijayanti,AMK
6. Rindrayatni,S.Kep.Ners
7. Dwi Prihatin,A.Md.Keb
8. Nurul Qomariyah,A.Md.GZ
9. Drg.Pandan Arum P

Klaster 5 (Lintas Klaster)


5. Penanggung Jawab 1. Affif Meli Rahman,S.Kep.Ners,MM
a.Koord.IGD 2. Sudarwanto,S.Kep.Ners
b.Koord.Pelayanan Farmasi 3. Linda Setyorini,A.Md.Farm
c.Koord. Laboratorium 4. Dian Rahma Nugrahaeni,A.Md
d.Koord.Persalinan 5. Evi Budiani , Amd. Keb
6. Raodina Hanifah Noor R,S.Farm.Apt
7. Pangesti W,A.Md.RMIK
8. Astrid Yudianti,A.Md.Farm
9. Puput Oktarini,S.S
10. Odie Pratama
11. Kharisatun Ulwwiyah.S.Kep
12. Dewi Margunanti,S.Kep.Ners
6. PUSTU PLANJAN
Koord. 1. Edi Susanto.S.Kep.Ners
2. Ruliyah Ruliyanti,a.Md.Keb
3. Sukirno,AmK
4. Siti Maryatun,A.Md.keb
7. PUSTU PESANGGRAHAN
Koord. 1. Antonius A.S,AMK
2. Sugiarti,AMK.
3. Endah Wuri C,A.Md.Keb
4. Nourish Sulthonia,A.Md.Kep
8. PKD

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
a. PKD Kesughan Kidul Tri Dian Utami,A.Md.Keb
b. PKD Kesugihan Narwati,A.Md.Keb
c. PKD Dondong Islah Fitriani,A.Md.Keb
d. PKD Ciwuni Rizki Manunggal,A.Md.Keb
e. PKD Karangjengkol Pratiwi Dharmayanti,a.Md.Keb
f. PKD Bulupayung Ainus Sa’adah,A.Md.Keb
g. PKD Keleng Felia wasis Susinta,A.Md.Keb

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran II Keputusan Kepala Puskesmas Kesugiha
n I Kabupaten Cilacap
Nomor : 400.7.1/15/16.17 TAHUN 2024
Perihal : Pembentukan Tim Kerja Implementasi Integ
rasi Pelayanan Kesehatan Primer Pada Pus
kesmas Kesugihan I Kabupaten Cilacap

URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB


JABATAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB
Penanggung Ja a. Mengkoordinasikan dan mengendalikan anggota klister dalam
wab Klaster pelaksanaan kegiatan sesuai lingkup tugas pokok dan fungsi
klaster;
b. Melaksanakan tugas-tugas dalam kapasitas untuk membantu be
ban dan tanggung jawab Kepala Puskesmas;
c. Mengawasi dan mengendalikan pelaksanaan prosedur kerja di
lingkup klaster;
d. Melaporkan pelaksanaan tugas pokok, fungsi, dan hasil capaian,
serta hambatan kendala dalam menjalankan operasional di
lapangan kepada Kepala Puskesmas.
Anggota Klaster a. Membantu penanggung jawab klaster dalam melakukan
pengumpulan data, validasi, pengolahan, analisa data dan
informasi;
b. Membantu penanggung jawab klaster dalam mengidentifikasi
permasalahan dan peluang dalam operasional tim ;
c. Membantu penanggung jawab klaster dalam mengkoordinasikan
dan mengendalikan pelaksanaan kegiatan;
d. Menjalin komunikasi dan kerja sama antar anggota, lintas klaster,
, jejaring, dan jaringan dan atau fasilitas Pelayanan Kesehatan
kesehatan lainnya dalam menjaga kelancaran tugasnya;
e. Memberikan masukan kepada penanggung jawab klaster dalam
menetapkan langkah-langkah strategis yang diperlukan dalam
mengatasi permasalahan dan percepatan pencapaian kinerja;
f. Melaksanakan tugas sebagaimana yang diminta penanggung ja
wab klaster;
g. Melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan kepada penanggung
jawab klaster.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Anda mungkin juga menyukai