Anda di halaman 1dari 4

PEMERIKSAAN GULA DARAH SEWAKTU

No.Dokumen :
No.Revisi :
SOP Tgl Terbit :
Halaman : 1/2
UPTD
Jufri, SKM
PUSKESMAS
TIWU
Nip.198105272006041011

1. Pengertian Gula darah sewaktu adalah suatu tindakan untuk mengetahui hasil atau nilai gula
darah pada pasein yang dilakukan sewaktudan tanpa persiapan apapun.
2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas dalam menerapkan langkah-langkah pemeriksaan
kadar gula darah dalam darah
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Tiwu
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 37 tahun 2012 tentang Penyelenggaraan
Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat.
2. Buku Petunjuk penggunaan Strip nesco multicheck
5. Prosedur 1. Alat dan Bahan
a. Lancet
b. Alat pemeriksaan nesco multicheck
c. Strip gula darah
d. Darah kapiler
e. Kapas Alkohol
f. kapas kering

2. Langkah-langkah :
a. Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan
b. Desinfeksi jari yang akan ditusuk dengan kapas alkohol 70%
c. Pasang chip dan strip glukosa pada alat multichek nesco
d. Pegang jari pasien dan tusuk dengan blood lanset sedalam kurang lebih 3
mm
e. Tetesan darah pertama dihapus dengan kapas kering
f. Tetesan darah selanjutnya di masukkan dalam strip glukosa
g. Beri kapas pada bekas tusukan pasien
h. Tunggu hasil pemeriksaan selama beberapa detik
i. Baca hasil dan pencatatan pelaporan
6. Unit Terkait 1. Ruang Laboratorium
2. Ruang Pemeriksaan umum
3. Ruang pemeriksaan KIA
4. Ruang Bersalin dan UGD
PENGAMBILAN SPUTUM
UPTD Jufri, SKM
PUSKESMAS No.Dokumen : Nip.198105272006041011
TIWU No.Revisi :
SOP Tgl Terbit :
Halaman : 2/2

8.Rekam Historis
NoNo Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
PENGAMBILAN SPUTUM
UPTD Jufri, SKM
PUSKESMAS No.Dokumen : Nip.198105272006041011
TIWU No.Revisi :
SOP Tgl Terbit :
Halaman : 3/2
PENGAMBILAN SPUTUM
UPTD Jufri, SKM
PUSKESMAS No.Dokumen : Nip.198105272006041011
TIWU No.Revisi :
SOP Tgl Terbit :
Halaman : 4/2

Anda mungkin juga menyukai