Anda di halaman 1dari 1

Lembar Catatan Percakapan Pasca-Observasi Kelas

Hari/ Tanggal : 03 Februari 2024 Sekolah : SD Negeri Sadomas


Nama Guru : NIA NURANI HANIFAH, S.Pd. Kelas : V (Lima)
Mata Pelajaran : Tematik Waktu Percakapan : 07.00 – 07.45

Lampiran: Lembar Catatan Observasi


Catatan Refleksi Guru:
Setelah melaksanakan observasi di kelas guru, saya dapat melihat bahwa alur pembelajaran
yang dilaksanakan sudah sesuai dengan rencana yang telah dipersiapkan sebelumnya. Dan
untuk sasaran aspek yang dikembangkan guru sudah mulai terlihat dalam pembelajaran.
Dengan kegiatan observasi yang telah dilaksanakan saya jadi memahami bagian-bagian
mana saja yang masih perlu perbaikan.

Topik percakapan dan catatan:

1. Di awal pembelajaran guru sempat lupa mengapresiasi usaha murid, tapi


mendekati akhir apresiasi itu mulai nampak dengan memberikan pujian dan
meminta murid lain memberikan tepuk tangan untuk murid yang berani
menjawab pertanyaan atau maju ke depan.
2. Guru dalam melaksanakan pembelajaran secara keseluruhan sudah baik dan
sudah bisa memunculkan keaktifan murid di kelas dengan cara mengajak bermain
game maupun mengajak murid membuat suatu karya.

Rencana Tindak Lanjut:

Setelah kegiatan observasi dilaksanakan, diharapkan rekan guru mendapat masukan


dan saran yang membangun guna perbaikan kualitas pembelajaran kedepannya.

Disepakati bersama
Supervisor, Guru,

UNU NURAHMAN, S.S., M.Pd. NIA NURANI HANIFAH, S.Pd.


NIP. 19740722 200901 1 004 NIP. 19940126 202221 2 012

Supervisi Akademik dengan Pola Pikir Coaching

Anda mungkin juga menyukai