Anda di halaman 1dari 12

x-

*

BUPATI BATU BARA

PROVINSI SUMATERA UTARA

PERATURAN BUPATI BATU BARA

NOMOR TAHUN 20 I6

TENTANG
i

PENETAPAN HONORARIUM , 1NSENT1F JASA PELAYAN AN RUMAR SAKIT UMUM


DAERAH BATU BARA KABUPATEN BATU BARA DAN RUMAH SEWA DOKTER
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BATU BARA KABUPATEN BATU BARA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI BATU BARA,

Menimbang : a. bahvva untuk melaksanakan ketentuan Pasal 39 ayat (1)


Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 13 Tahun. 2006 tentang
Pedoman Pengolahan Keuangan Daerah sebagaimana telah
diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Menteri
Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua
atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006
tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, yang
menyatakan bahvra Pemerintah Daerah dapat metaberikan
tambahan PenghasiJan kepada Pegawai Negeri Sipil
berdasarkan pertimbangan yang Objektif dengan
memperhatikan Keuangan Daerah dan memperoleh
persetujuan DPRD sesuai dengan ketentuan Peraturan
Perundang-undangan;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
pada huruf a, perlu ditetapkan Peraturan Bupati tentang
Penetapan Honorarium, Insentif Jasa Pelayanan Rumah Sakit
Uraum Daerah Batu Bara Kabupaten Batu Bara dan Rumah
Sewah Dokter Rumah Sakit Urnum Daerah Batu Bara
Kabupaten Batu Bara;

1
i

24. Rumah Jabatan / Rumah Dinas adalah Rumah yang disewakan


oleh RSUD untuk Rumah Jabatan / Rumah Dinas yang di
berikan kepada para dokter.
25. /inggaran Pendapatan dan Beianja Daerah Selanjutnya
disingkat AFBD adalah Anggaran Pendapat dan Beianja Daerah
Kabupaten Batu Bara.
26. Rumah Sakit Umum Daerah Batu Bara Selanjutnya di singkat
- RSUD Batu Bara adalah Rumah Sakit Umum Daerah Batu
'

Bara Kabupaten Batu Bara.


27. Pegawai Negeri Sipil selanjutnya disingkat PNS adalah Pegawai
Negeri Sipil pada Pemerintah Kabupaten Batu Bara yang
ditetapkan oleh Pejabat berwenang sesuai ketentuan peraturan
4 perundang-undangan.
28. Tambahan Penghasilan adalah suatu bentuk penghargaan oleh
Pemerintah Daerah Untuk memotivasi dan mendorong PNS
guna meningkatkan kineija sesuai dengan tugas pokok dan
fungsi masing- masing.

BAB II
HONORARIUM DAN INSENTIF JASA PELAYANAN
5
Pasal 2

(1) Pejabat, Pegawai RSUD diberikan gaji, tunjangan, honorarium


dan insentif jasa pelayanan.
(2) Pendapatan berupa gaji, tunjangan dan insentif jasa pelayanan
diberikan kepada pejabat, dan pegawai RSUD.
V
(3) Pendapatan berupa honorarium diberikan kepada pegawai
RSUD berdasarkan pertimbangan / indikator penilaian
tertentu.

Pasal 3

(1) Bagi Pejabat RSUD Batu Bara gaji pokok dan tunjangan
mengikuti peraturan perundang-undangan tentang gaji dan
tunjangan PNS yang berlaku, serta dapat diberikan insentif
jasa pelayanan.
(2) Pegasvai Negeri Sipil yang diberikan Tambahan Penghasilan
adalah Dokter Spesialis, Dokter Penunjang, Dokter Konsultan,
Dokter Umum, Apoteker, Penata Rontgen, Penata Anasthesi,
Satuan Pengawas Internal, Komite Medik, Komite Farmasi,

6
I Mengingat : 1. Undang-Undang Noraor 43 Tahun 1999
tentang Perubahan
tentang Pokok-
-
atas Undang Undang Nomor 8 Tahun 1974
pokok Kepegawaian (Lembaran Negara Republik
Indonesia
Republik
Tahun 1999 Nomor 169, Tambahan Lembaran Negara
Indonesia Nomor 3890);
Keuangan
2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia
Nomor 4286);
3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4355) ;
4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan
Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400);
5. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan
Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemeriniah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);
6. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2007 tentang Pembentukon
Kabupaten Batu Bara di Provinsi Sumatera Utara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 7, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4681);
-
7. Undang Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 124,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5044);
8. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan
Peraturan Perundang-Undangan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2011 Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara
Republik IndonesiaNomor 4389);
9. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4578);
-
10. Undang Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5679);
2
*

11. Peraturan Menteri Keuangan Nomor : 73 / PMK. 02/ 2006


tentang Pedoman Penetapan Gaji, Tunjangan Tetap,
Honorarium, Insentif Jasa Pelayanan Pengelola dan Pegawai
Rumah Sakit Umum Daerah;
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61 Tahun 2007 tentang
Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Rumah Sakit Umum
Daerah;
13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang
Perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13
Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;
14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 37 Tahun 2014 tentang
Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Beianja
Daerah tahun Anggaran Tahun 2015;
15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang
Pembentukan Produk Huknm Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 2036);
16. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 1457 / MENKES/ SK / X/
2003 tentang Standart Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di.
Kabupaten / Kota.
17. Peraturan Daerah Kabupaten Batu Bara Nomor 1 Tahun 2009
tentang Umsan Pemerintahan yang Menjadi Kewenangan
Pexnerintah Kabupaten Batu Bara.
18. Peraturan Daerah Kabupaten Batu Bara Nomor 2 Tahun 2013
tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Keija Rumah Sakit
Umum Daerah Kabupaten Batu Bara.
19. Peraturan Daerah Kabupaten Batu Bara Nomor 12 Tahun 2014
-
tentang Pokok Pokok Pengelolahan Keuangan Daerah
Kabupaten Batu Bara.
20. Peraturan Daerah Kabupaten Batu Bara Nomor 10 Tahun 2015
tentang Anggaran Pendapatan dan Beianja Daerah Kabupaten
Batu Bara Tahun Anggaran 2016.

MEMUTUSKAN :

Menetapkan ; PERATURAN BUPATI TENTANG PENETAPAN HONORARIUM ,


INSENTIF JASA PELAYANAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
BATU BARA KABUPATEN BATU BARA DAN RUMAH SEWA
DOKTER RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BATU BARA
KABUPATEN BATU BARA

3
»

BAB I
KETENTUAN UMUM

Pasal 1

:
Dalam Peraturan Bupati ini yang dimaksud dengan
1. Daerah adalah Kabupaten Batu Bara.
raan Urusan
2. Pemerintahan Daerah adalah Penyelengga
Pemerintahan.
Perangkat Daerah
3. Pemerintah Daerah adalah Bupati dan
sebagai unsur Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah -
di singkat
4. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, yang selanjutnya
sebagai
$ DPRD, adalah Lembaga Perwakilan Rakyat Daerah
Unsur Penyelenggara Pemerintahan Kabupaten Batu Bara.
5. Bupati adalah Bupati Batu Bara.
.
6 Sekretaris Daerah adalah Sekretaris Daerah Kabupaten
Batu
Bara
/
.
7. Peraturan Bupati adalah Peraturan Bupati Batu Bara.
' i>

8. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Batu Bara adalah


Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Batu Bara.
9. Rumah Sakit Umum Daerah adalah Satuan Keija Perang
kat
Keija Daerah. atau Unit Keija Paria Satuan Keija Perangkat
3
Daerah di Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Batu
Bara yang di bentuk untuk memberikan pelayanan Kesehatan
kepada Masyarakat.
10. Satuan keija perangkat Daerah Selanjutnya disingkat dengan
SKPD adalah Satuan Keija Perangkat Daerah di lingkungan
Pemerintah Kabupaten Batu Bara.
11. Pegawai RSUD Batu Bara adalah Pegawai yang terdiri
dari
Pegawai Negeri Sipil dan Non Pegawai Negeri Sipil.
setiap
12. Gaji adalah Imbalan Finansial Bersih yang di terima
bulan oleh Pejabat Pengelola RSUD dan Pegawai RSUD.
terima
13. Honorarium adalah Imbalan Finansial Bersih yang di
,
setiap bulan oleh Pegawai RSUD berdasarkan Jumlah Pasien
Beban Keija, Resiko Kerja dan Pertanggungjawaban Kineij
a.
Gaji,
14. Tunjangan Tetap adalah Tambahan Pendapatan di Luar
yang di terima oieh Pegawai RSUD yang di berikan berdasarkan
pertimbangan dan Indikator Perdlaian, Pertanggungjawaban
terhadap Pekeijaan, Tingkat Kesulitan Pekeijaan, Resiko
Pekeijaan, Beban Pekeijaan yang Tinggi, Kelangkaan Profesi
dan Unsur Pertimbangan Rasional Lainnya.

4
»

15. Insetif Jasa Pelayansn adalah Tambahan Pendapatan bagi


Pejatat Pengelola RSUD dan Pegawai RSUD yang di berikan
atas Prestasi Keija Pelayanan / Jasa yang diiakukan
berdasarkan Indikator Penilaian.
16. Dokter Tetap adalah Dokter Pegawai Negeri Sipil Daerah
Kabupaten Batu Bara yang terdiri dan Dokter Umum, Dokter
Spesialis Anak, Dokter Spesialis Obgin, Dokter Spesialis Bedah,
Dokter Spesialis Penyakit Dalam , Dokter Spesialis Kulit dan
Kelamin dan Dokter Spesialis Paru yang merupakan Pegawai
tetap RSUD Bata Bara.
17. Dokter Kontrak/ Honor adalah dokter yang di kontrak oleh
Rumah Sakit Umum Daerah Batu Bara Kebupaten Batu Bara
yang terdiri dari dokter Umum, dokter Spesialis Obgin, deleter
Spesialis Bedah, dokter Spesialis Penyakit Dalam dan dokter
Spesialis Syaraf, dokter Spesialis Patalogi , dokter Spesialis
Anastesi, dokter Spesialis Mata dan dokter Spesialis THT
adalah dokter non. PNS yang diikat dengan Kontrak Keija yang
diberikan Honor.
18. Perawat / Penata Anastesi adalah Perawat/ Penata yang telah
mengikuti Program Pendidikan / Pelatihan Khusus yang di
pasilitasi oleh RSUD Batu Bara.
19. Asisten Bedah adalah Perawat yang telah mengikuti Program
Pendidikan / Pelatihan Khusus yang di Pasilitasi oleh RSUD
i. Batu Bara.
20. Satuan Pengawas Internal adalah PNS terdiri dari Pengawas
Internal, Komite Medik, Komite Parmasi, Komite Perawat dan
Kepala Instalasi / Ruangan dan Petugas Koordinator yang
( dihunjuk oleh Direktur RSUD Batu Bara.
21. Para Medis adalah Para Medis PNS dan Non PNS yang terdiri
dari Apoteker, Penata Rontgen, Perawat, Bidan, Petugas
Haemodialisa.
22. Petugas Administrasi Pendukung adalah Petugas PNS dan Non
PNS yang terdiri dari Operator Komputer, Administrasi Sirup
dan Petugas Humasy yang dihunjuk oleh Direktur RSUD Batu
Bara
23. Petugas Pendukung lainnya adalah Fetugas Pendukung Non
PNS terdiri dari Petugas Kebersihan, Satuan Pengaman,
Petugas Dapur Gizi, Petugas Loundry , Petugas Teknisi
Mesin / Listrik, Petugas Rawat Luar Gedung, Supir Ambulance,
Petugas Workshop yang diangkat dengan Surat Keputusan
Direktur RSUD Batu Bara.

»
5
f

Komite Keperawatan, Apoteker, Petugas Humas


, Administrasi
Sirup, Kepala Instates!dan Perawat serta Bidan.
setiap bulan mulai
(3) Femberian tambahan penghasilan adalah
dari tanggai 1 (satu) sampai dengan akhir bulan.

Pasal 4

pelayanan untuk
(1) RSUD dapat memberikan insentif jasa
ai RSUD
mendorong / meraotivasi peningkatan kinerja pegaw
dengan memperhatikan perolehan penerimaan
pendapatan
jasa pelayanan RSUD yang bersangkutan .
pada sistem
( 2 ) Insentif jasa pelayanan yang diberikan didasarkan
8 pembagian jasa pelayanan yang ditetapkan oleh
Direktur
RSUD.

Pasal 5

Sistem Pembagian Tunjangan tetap didasarkan pada indikator


penilaian :
a. pcrtanggung jawaban terhadap hasil pekeijaan;
b. tingkat kesulitan pekeijaan;
A c. resiko pekerjaan;
d. beban pekeijaan yang tinggi;
i e. kelangkaan profesi;
f. tingkat kegawatdaruratan;
g. hasil / capaian pekeijaan.

BAB III
PENERIMA HONORARIUM DAN INSENTIF JASA PELAYANAN RUM
AH SAKIT
UMUM DAERAH BATU BARA KABUPATEN BATU BARA

Pasal 6

(1) Penerima honorarium Rumah Sakit Umum Daerah Batu Bara


Kabupaten Batu Bara adalah sebagai berikut :
a. Dokter Spesialis Pegawai Negeri Sipil dan Dokter Spesialis
« Non Pegawai Sipil (Kontrak);
b. Dokter Penunjang PNS dan Non Pns (Kontrak),
*

c. Dokter Konsultan PNS dan Non Pns (Kontrak);


d. Dokter Umum Pegawai Negeri Sipil dan Dokter Umum Non
Pegawai Negeri Sipil (Kontrak);
e. Apoteker PNS dan Non PNS;

7
. i

s f. Penata Rontgen PNS dan Non PNS (Kontrak);


g. Petugas Haemodiaiisa PNS dan Non PNS;
h. Tenaga Honorer / Paramedis / Sukarela / Tidak Tetap;
i. Hubungan Masyarakat;
j. Satuan Pengawas Internal (SFI);
k. Tim Komite Medik;
L. Tenaga Administrasi;
m. Petugas Non PNS yang terdiri dari Petugas Kebersihan,
Satuan Pengaman, Petugas Dapur Gizi, Petugas Loundry,
Petugas Teknisi Mesin / Listrik, Petugas RawatLuar Gedung,
Supir Ambulance dan Petugas Workshop;
n. Penata Anastesi.
* {2 ) Insentif terdiri dari :
a. Insentif makan untuk Paramedis dan Non Medis
Malam /Sore;
b. Insentif makan (extra fooding) Menko, Para Medis, Satuan
Pengamanan, Supir Ambulance, Petugas Workshop dan
Petugas Teknisi;
c. Insentif Dokter PNS dan Non PNS;
d. Insentif Paramedis PNS dan Non PNS;
e. Jasa Tenaga / Jasa Pelayanan Medik.
(3) Besamya Honorarium dan Insentif Jasa Pelayanan Rumah
Sakit Umura Daerah Batu Bara Kabupten Batu Bara
4 dilampirkan dalam Peraturan Bupati ini.

BAB IV
KEWAJIBAN, LARANGAN DAN SANKSI

Pasal 7

(1) Direktur, Pejabat dan Pegawai RSUD Batu Bara wajib


mematuhi ketentuan yang berkaitan dengan pengelolaan
keuangan RSUD.
(2) Direktur, Pejabat dan pegawai RSUD Batu Bara dilarang
membebankan biaya kepada RSUD untuk kepentingan pribadi
atau kegiatan yang tidak berkaitan dengan tugasnya.
«
(3) Pelaxiggaran atas ketentuan sebagaimana dimaksud pada ayat
(1) dan ayat (2) dapat dikenakan sanksi sesuai peraturan
perundang-undangan yang beriaku.

8
i

i BAB V
PENUTUP

Pasal 8

Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan


Peraturan Bupati ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah
Kabupaten Batu Bara.

s Ditetapkan di Lima Puluh


pada tanggal, ^ \ Oo\ Q
}

BUPATI BATU BARA,

OK ARYA ZULKARNAIN
V
M
: Diundangkan di Lima Puluh
n pada tanggal, % n & i o- olfc

Pit. SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN BATU BARA,

DARWIS

BERITA DAERAH KABUPATEN BATU BARA TAHUN 2016 NOMOR 1 b

Salinan sesuai dengan aslinya


4
KEPALA BAGIAN HUXUM

TTD

M RAHMAD SIRAIT, SH
NIP. 19660707 198602 1 001
*
9
LAMPIRAN PERATURAN BUPATIBATU BARA

C1 NGMOR : 1 G T& hun oolb
f
TANGGAL : THCM ooib

PENETAPAN HONORARIUM, INSENTIF JASA PELAYANAN


RUMAH SAKIT UMUMDAERAH BATU BARA
KABUPATEN BATU BARA

LDOKTER
La DokterPNS
No Uraian Besar Insentif Keterangan

1 Dokter Spesialis Anak Rp 17,000,000 -/ Bulan


2 Dokter Spesialis Obgyn Rp 17,000,000 -/ Bulan
3 Dokter Spesialis Bedah Rp 17,000,000 -/ Bulan
4 Dokter Spesialis Penyakit Dalam Rp 17,000,000 -/ Bulan
Dokter Spesialis Kulit Dan
5 Kebmin Rp 17,000,000 -/ Bulan
6 Dokter Spesialis Paru Rp 17,000,000 -/ Bulan
7 Dokter Umum Rp 2,500,000 -/ Bulan
I. b. Dokter Non PNS
No Uraian Besar Insentif Keterangan
*
1 Dokter Spesialis Obgyn Rp 15,000,000 -/ Bulan
1
2 Dokter Spesialis Bedah Rp 15,000,000 -/ Bulan
3 Dokter Spesialis Bedah Rp 15,000.000 -/ Bulan
4 Dokter Spesialis Penyakit Dalam Rp 15,000,000 -/ Bulan
5 Dokter Spesialis Radiologi Rp 15,000,000 -/ Bulan
6 Dokter Spesialis Saraf Rp 15,000,000 -/ Bulan
7 Dokter Spesialis Patologi Klinik Rp 15,000,000 -/ Bulan
8 Dokter Spesialis Anastesi Rp 15,000,000 -/ Bulan
9 Dokter Spesialis Mata Rp 15,000,000 -/ Bulan
10 Dokter Spesialis THT Rp 15,000,000 -/ Bulan
11 Dokter Umum Rp 2,500,000 -/ Bulan
«
.
2 PARAMEDIS
..
2 a Non PNS
No Uraian Besar Insentif Keterangan

* 1 Perawat Rp 750,000 -/ Bulan


3

2 Bidan Rp 750,000 -/ Bulan


4
*
3. NON PNS LAINNYA
* No Uraian Besar Insentif Keterangan

1 Penata Rontgen Rp 1,500,000 -/ Bulan

2 Penata Anastesi Rp 1,500,000 -/ Bulan


3 Apoteker Rp 2,000,000 -/ Bulan

4 TenagaHumas , Rp 750,000 -/ Bulan


5 Petugas Kebersihan Rp 750,000 -/ Bulan
6 Operator Komputer Rp 750,000 -/ Bulan

7 Satpam Rp 750,000 -/ Bulan


i 8 Petugas Dapur Gizi Rp 750,000 -/ Bulan
9 Petugs Cuci Laundri Rp 750,000 -/ Bulan
10 Petugas Teknisi Mesin/Listrik Rp 750,000 -/ Bulan
11 Petugas Rawat Luar Gedung Rp 750,000 -/ Bulan
12 Petugas Workshop Rp 750,000 -/ Bulan
13 Petugas Haemodialisa Rp 750,000 -/ Bulan
a 4. KEPALAINSTALASI PNS
Besar Insentif Keterangan
4 No Uraian
1 Kepala Instalasi PNS Rp 500,000 -/ Bulan
5. TAMBAHAN INSENTIF PETUGAS MALAM
5. a. DokterNon PNS
No Uraian Besar Insentif Keterangan

1 Dokter Jaga Malam Rp 100,000 -/ Malam


2 Dokter Jaga Sore Rp 50,000 -/ Malam
5. b. PNS Lainnya
No Uraian Besar Insentif Keterangan

1 Menteri Koordinasi (Pengawas) Rp 75,000 -/ Malam


15
2 Admin Sirup Rp 300,000 -/ Bulan
3 Admin Monitoring Rp 300,000 -/ Bulan
4 Faramedis Rp 20,000 -/ Malam
5

ti

i
> 5. c. Non PNS Lainnya
No Uraian Besar Insentif Keterangan
F
V
1 Paramedis Rp 20,000 -/ Malam
2 Satpam Jaga Malam Rp 20,000 -/ Malam
3 Supir Ambulance Rp 20,000 -/ Malam
4 Workshop Rp 20,000 -/ Malam
5 Teknisi Rp 20,000 -/ Malam
-
6. LAINNYA LAINNYA
No Uraian Besar Insentif KETERANGAN
1 Rumah Sewa Dokter Rp 10,600,000 -/ Tahun
i
4
BUPATI BATU BARA,
\

KARYAZULKARNAIN

4
<!
K

a
i

Anda mungkin juga menyukai