Anda di halaman 1dari 3

1.

Yosua 22:5

"Hanya, lakukanlah dengan sangat setia perintah dan hukum, yang diperintahkan
kepadamu oleh Musa, hamba TUHAN itu, yakni mengasihi TUHAN, Allahmu,
hidup menurut segala jalan yang ditunjukkan-Nya, tetap mengikuti perintah-Nya,
berpaut pada-Nya dan berbakti kepada-Nya dengan segenap hatimu dan dengan
segenap jiwamu.”

2. Mazmur 89:2
"Aku hendak menyanyikan kasih setia TUHAN selama-lamanya, hendak
memperkenalkan kesetiaan-Mu dengan mulutku turun-temurun."

3. . Mazmur 107:8-9
"Biarlah mereka bersyukur kepada TUHAN karena kasih setia-Nya, karena
perbuatan-perbuatan-Nya yang ajaib terhadap anak-anak manusia. Sebab
dipuaskan-Nya jiwa yang dahaga, dan jiwa yang lapar dikenyangkan-Nya dengan
kebaikan."

4. Efesus 5:2
"Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus Yesus juga telah mengasihi
kamu dan telah menyerahkan diri-Nya untuk kita sebagai persembahan dan
korban yang harum bagi Allah."

5.Yohanes 3:1a
"Lihatlah, betapa besarnya kasih yang dikaruniakan Bapa kepada kita, sehingga
kita disebut anak-anak Allah, dan memang kita adalah anak-anak Allah."

6. 1 Tawarikh 16:34
"Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-
lamanya kasih setia-Nya."

7. Yohanes 13:34-35
"Aku memberikan perintah baru kepada kamu, yaitu supaya kamu saling
mengasihi; sama seperti Aku telah mengasihi kamu demikian pula kamu harus
saling mengasihi.

8. Matius 22:37-39
"Jawab Yesus kepadanya: "Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu
dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu. Itulah hukum
yang terutama dan yang pertama. Dan hukum yang kedua, yang sama dengan itu,
ialah: Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri."
Matius 5:2-12
Maka Yesuspun mulai berbicara dan mengajar mereka, kata-Nya: 2
Berbahagialah orang yang miskin di hadapan Allah, karena merekalah yang empunya Kerajaan
Sorga. 3 ( Mak Azriel)
Berbahagialah orang yang berdukacita, karena mereka akan dihibur. 4( Mak David)
Berbahagialah orang yang lemah lembut, karena mereka akan memiliki bumi. 5(Ny Sinaga)
Berbahagialah orang yang lapar dan haus akan kebenaran, karena mereka akan dipuaskan. 6
( mak Nadine_
Berbahagialah orang yang murah hatinya, karena mereka akan beroleh kemurahan. 7
Berbahagialah orang yang suci hatinya, karena mereka akan melihat Allah. 8 ( mama daren)
Berbahagialah orang yang membawa damai, karena mereka akan disebut anak-anak Allah. 9
( mama anugerah)
Berbahagialah orang yang dianiaya oleh sebab kebenaran, karena merekalah yang empunya
Kerajaan Sorga. 10 (Ny Panjaitan)
Berbahagialah kamu, jika karena Aku kamu dicela dan dianiaya dan kepadamu difitnahkan
segala yang jahat. 11 (mama Felicia)
Bersukacita dan bergembiralah, karena upahmu besar di sorga, sebab demikian juga telah
dianiaya nabi-nabi yang sebelum kamu. 12 Mama ester

Anda mungkin juga menyukai