Anda di halaman 1dari 4

se

ASESMEN SUMATIF AKHIR


TAHUN PELAJARAN 2023-2024

Mata Pelajaran : Informatika (TIK) Nama : ....……………………………


Hari : ………………….……………… No. Peserta : ……...……………………….
Tanggal : …………………………………. Kelas : IX (Sembilan)
Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling tepat!
1. Domain Indonesia yang diakui oleh internet adalah .…
A. .Com C. .as
B. .Id D. .jp
2. Scartch dikembangkan untuk orang berusia 8 tahun dan lebih untuk membantu mereka mengembangkan
keterampilan belajar yang kreatif pada abad ke ….
A. 18 C. 20
B. 19 D. 21
3. Kejahatan yang dilakukan seseorang dengan sarana internet di dunia maya disebut .…
A. Hacking C. Cybercrime
B. Carding D. Cracking
4. Suatu komunikasi yang dilakukan 2 orang atau lebih dalam jarak yang jauh yang melalui jaringan
internet disebut .…
A. Teleconference C. Komunikasi tak langsung
B. Komunikasi langsung D. Telecomunication
5. Inovasi dalam pembelajaran semakin berkembang dengan adanya inovasi e-learning yang semakin
memudahkan proses pendidikan. Hal tersebut merupakan salah satu contoh dampak Informatika dalam
bidang .…
A. Bidang ekonomi C. Bidang pendidikan
B. Bidang sekolah D. Bidang pemerintahan
6. Keuntungan penggunaan TIK dalam penerintahan antara lain ….
A. Memperluas perjudian C. Meningkatkan layanan publik
B. Munculnya pencurian nomor kartu kredit D. Membuka peluang bisnis baru Drupal
7. Sebuah media online, dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan
menciptakan isi meliputi blog, jejaring sosial, wiki, forum, dan dunia virtual, adalah pengertian dari.…
A. Media online C. Media sosial
B. Media komunikasi D. Media interaksi
8. Lembar kerja pada aplikasi scratch disebut dengan ….
A. Slide C. Stage
B. Worksheet D. Page
9. Yang merupakan dampak negatif dari bidang ekonomi adalah .…
A. Terjadinya pengangguran
B. Terjadinya industrialisasi
C. Pertumbuhan ekonomi yang semakin tinggi
D. Produktivitas dunia industri semakin meningkat
10. Sisi negatif kemajuan teknologi dan Informatika dibidang politik bagi pemerintah internal suatu negara
adalah .…
A. Melemahkan kekuasaan suatu negara C. Tuntutan demokrasi
B. Hancurnya suatu negara D. Tuntutan internasional tentang HAM
11. Hal yang amat diperlukan dalam menghadapi dampak negatif dari internet adalah .…
A. Keberanian untuk menolak perkembangan iptek
B. Adanya sikap menutup diri terhadap pengaruh asing
C. Membatasi perkembangan iptek
D. Keberanian untuk meniru
12. Kemudahan masuknya informasi dari luar kedalam negara Indonesia disebabkan oleh peran teknologi
dan informasi, hal berikut merupakan dampak iptek di bidang ….
A. Ekonomi C. Sosial
B. Budaya D. Keamanan
13. Salah satu metode untuk mengamankan data dan informasi adalah .…
A. Integrity C. Save
B. Privacy D. Password
14. Lambang aplikasi scratch adalah ….
A. Anjing C. Kucing
B. Srigala D. Singa
15. Berikut ini yang merupakan dampak negatif dari kemajuan teknologi dan informatika bagi negara di
bidang sosial adalah ….
A. Dapat berkomunikasi dengan teman keluarga atau kerabat yang sangat jauh
B. Pemenuhan kebutuhan akan fasilitas pendidikan dapat dipenuhi
C. Kemerosotan moral di kalangan masyarakat khususnya remaja
D. Kerahasiaan alat tes semakin terancam
16. Siswa maupun masyarakat dapat menemukan buku-buku bacaan dalam bentuk digital dalam ….
C. E-commerce C. E-library
D. E-learning D. E-gov
17. Teknologi komputer mulai diperkenalkan di Indonesia sekitar tahun 1970-1972. Perkembangan teknologi
komputer di Indonesia diawali dari .…
A. Universitas Indonesia C. Institut Teknologi Surabaya
B. Institut Teknologi Bandung D. Universitas Surakarta
18. Berikut ini yang merupakan dampak negatif dari kemajuan teknologi dan informatika bagi negara di
bidang ekonomi adalah .…
A. Produktifitas industri semakin meningkat
B. Pertumbuhan ekonomi meningkat
C. Pekerja menambah skill dan pengetahuan
D. Sifat konsumtif sebagai akibat kompetisi era globalisasi (boros)
19. Orang yang pertama kali mengenalkan istilah computational thinking adalah .…
A. Mark Zuckerberg C. Seymour Papert
B. Black Eyed Peas D. Bill Gates
20. Kemampuan memecah data, proses, atau masalah (kompleks) menjadi bagian-bagian yang lebih kecil
atau menjadi tugas-tugas yang mudah dikelola disebut.…
A. Dekomposisi C. Pengenalan pola
B. Abstraksi D. Algoritma
21. Kemampuan untuk melihat persamaan atau bahkan perbedaan pola, tren, dan keteraturan dalam data
yang nantinya akan digunakan dalam membuat prediksi dan penyajian data tersebut dengan .…
A. Dekomposisi C. Pengenalan pola
B. Abstraksi D. Algoritma
22. Keuntungan dalam berfikir komputasi, yaitu….
A. Kurang percaya diri dalam berhadapan dengan kompleksitas masalah yang lebih besar dan lebih sulit
B. Tolerasi terhadap ambiguitas
C. Mampu berkomunikasi dan bekerjasama untuk mencapai tujuan yang berbeda
D. Mampu berhubungan dengan masalah yang close-ended
23. Berikut ini yang bukan termasuk karakteristik berpikir komputasi adalah .…
A. Mampu memberikan masalah baru saat memecahkan masalah menggunakan komputer atau
perangkat lain
B. Mampu mengorganisasi dan menganalisa data
C. Mampu melakukan representasi data melalui abstraksi dengan suatu model atau simulasi
D. Mampu melakukan identifikasi, analisa dan implementasi solusi dengan berbagi kombinasi
langkah/cara dan sumber daya yang efisien dan efektif
24. Langkah terakhir menghadapi masalah dalam berpikir komputasi adalah .…
A. Tentukan masalahnya C. Bertindak dalam sebuah rencana
B. Periksa pilihannya D. Lihatlah konsekuensinya
25. Memecah struktur komponen dasar pembentuk brownies menjadi tepung, telur, gula, mentega, cokelat,
susu, keju, baking powder, air dalam membuat brownies termasuk teknik berpikir komputasi .…
A. Dekomposisi C. Pengenalan pola
B. Abstraksi D. Algoritma
26. Mengenali pola dan proses pembuatan 1 box kue brownies yang dimulai dari tahap persiapan hingga
packing memerlukan waktu 60 menit dengan menggunakan 1 unit oven termasuk teknik berfikir
komputasi….
A. Dekomposisi C. Abstraksi
B. Pengenalan pola D. Algoritma
27. Joni ingin melakukan perjalanan untuk mengunjungi 5 kota di negaranya: Kotasatu, Kotadua, Kotatiga,
Kotaempat, Kotalima, Kotaenam. Kota-kota tersebut dihubungkan dengan jalur bus. Rute bus yang
tersedia (dalam dua arah) adalah sebagai berikut:
 Kotatiga-Kotasatu
 Kotasatu-Kotadua
 Kotaenam-Kotatiga
 Kotalima-Kotaempat
Jika Joni memulai perjalanannya dari kotatiga dengan bus, kota yang tidak dapat dikunjungi adalah ….
A. Kotasatu C. Kotatiga
B. Kotadua D. Kotalima
28. Untuk membuka permainan yang telah disimpan, yang harus dipilih adalah ….
A. Save C. Open
B. New D. Quit
29. Contoh dari computasi mobile adalah .…
A. Handphone C. Televisi
B. Komputer D. Radio
30. Yang termasuk kedalam elemen dalam komputasi grid adalah .…
A. Komputer C. Motherboard
B. Software D. Fleksibel
31. Yang termasuk karakteristik komputasi modern, yaitu .…
A. Komputer-komputer penyedia sumber daya bersifat heterogenous karena terdiri dari berbagai jenis
perangkat keras, sistem operasi, serta aplikasi yang terpasang
B. Komputer-komputer terhubung kejaringan yang luas dengan kapasitas bandwidth yang beragam
C. Komputer maupun jaringan tidak terdedikasi, bisa hidup atau mati sewaktu-waktu tanpa jadwal yang
jelas
D. Komputer-komputer penyedia sumber bersifat homogeny namun terhubung ke jaringan yang luas
dengan kapasitas bandwidth yang terbatas
32. Memperluas lowongan kerja merupakan salah satu manfaat dari TIK dibidang ….
A. Pemerintahan C. Ketenagakerjaan
B. Pendidikan D. kebudayaan
33. Salah satu contoh nilai budaya asing yang negatif adalah .…
A. Pergaulan bebas C. sikap yang adil
B. Menghormati orang tua D. Cara berpakaian rapi
34. Orang yang pertama kali menemukan telepon yaitu ….
A. Samuel F.B. Morse C. Martin Luther King
B. Alexander Graham Bell D. Charles Babbage
35. Fungsi dari printer adalah ….
A. Menampilkan
B. Menyimpan
C. Mencetak
D. Memproses
36. Tokoh matematika yang paling berpengaruh terrhadap perkembangan komputasi modern adalah ….
A. John Von Numann C. John Van Neumann
B. John Van Holten D. Thomas Edisi
37. Dengan aplikasi scratch, pengguna dapat membuat berbagai program. Dibawah ini yang program yang
tidak bisa dibuat berupa ….
A. Animasi C. Artikel
B. Karya kesenian D. Permainan
38. Yang bukan merupakan jenis-jenis komputasi modern adalah…
A. Mobile computing C. Cloud computing
B. Grid computing D. Web computing
39. Pada scratch online, jika pengguna ingin masuk ke website scratch, dan dia belum mempunyai akun,
yang harus dia klik atau pilih adalah ….
A. Sign Up C. Log In
B. Sign In D. Join Scratch
40. Dibawah ini yang merupakan keuntungan dari komputasi modern adalah .…
A. Membantu manusia untuk menyelesaikan masalah-masalah yang kompleks dengan menggunakan
komputer
B. Membantu pekerjaan manusia sehari-hari tanpa menggunakan komputer
C. Berguna untuk sumber daya masyarakat
D. Sedikitnya sumber daya yang mengelola

41. Fitur memungkinkan untuk meng-copy dan memindahkan script dari suatu project ke project lain
adalah….
A. Share C. Background
B. Backdrop D. Backpack
42. Konsep bagaimana menemukan masalah yang ada disekitar kita, memahaminya, kemudian
mengembangkan solusi yang inovatif dengan bantuan perangkat teknologi komputer. Pengertian ini
merupakan konsep .…
A. Berpikir rasional C. Berpikir positif
B. Berpikir optimis D. Berpikir komputasional
43. Setiap objek yang ada di dalam scratch disebut dengan ….
A. Script C. Objek
B. Share D. Sprite
44. Scratch online dapat dibuka dengan lancar melalui ….
A. Internet Explorer C. Google Chrome
B. Microsoft D. Gom Player
45. Untuk menyimpan project offline scratch, yang harus dilakukan adalah memilih ….
A. Share C. Save
B. Sign In D. Open

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!


1. Sebutkan tiga media sosial dan dampak negatifnya bagi pelajar ….
2. Sebutkan dan jelaskan tahapan instalasi scratch offline ….
3. Apa saja dampak positif dan negatif dari informatika dalam bidang ekonomi ….
4. Tuliskan karakteristik berpikir komputasi ….
5. Sebutkan langkah mendasar menghadapi masalah ….

Anda mungkin juga menyukai