Anda di halaman 1dari 18

KASAT BINMAS POLRES SUMEDANG

OPERASI BINA KUSUMA


Operasi bina kusuma, Nama giat yang dilakukan pihak kepolisian di
tengah masyarakat dalam menangkal berkembangnya penyakit
masyarakat yang merusak tatanan kehidupan dan masa depan
generasi muda.
Seperti Kenakalan Remaja, Premanisme, Penyakit Masyarakat dan
masalah sosial lainnya.

PREMANISME
1. PREMANISME BERSAL DARI BAHASA BELANDA ‘’ VRIJMAN’’ YANG BERARTI
ORANG BEBAS,IDENTIK DENGAN DUNIA KRIMINAL DAN KEKERASAN
2. ISME ADALAH ALIRAN YANG MERUJUK KEPADA KEGIATAN SEKELOMPOK
ORANG YANG MENDAPATKAN PENGHASILANNYA TERUTAMA DARI
PEMERASAN KELOMPOK MASYARAKAT LAIN
3. TINGKATAN ADA TIGA
A. PREMAN PERSEORANGAN : YANG AKSINYA DILAKUKAN DIPARKIRAN
DAN TEMPAT UMUM LAINYA
B. PREMAN BERKELOMPOK : MENGENDALIKAN SUATU TEMPAT LAHAN PARKIR,
FASILITAS LAINYA .
C. PREMAN DI TINGKAT PALING ATAS : SEKUMPULAN PREMAN DARI BEBERAPA
KELOMPOK YANG MELAKUKAN AKSINYA SECARA TERORGANISIR :
MENGENDALIKAN SUATU WILAYAH YANG MENJADIKAN LAHAN PEMASUKAN
MENINGKATKAN KESADARAN HARKAMTIBMAS DAN PARTISIPASI
MASYARAKAT TERHADAP UPAYA CEGAH PREMANISME GUNA
MEWUJUDKAN SITUASI KAMTIBMAS YANG MANTAP DAN KONDUSIF
DI WILAYAH HUKUM POLRES SUMEDANG

• MASYARAKAT : Pelajar, mahasiswa, ormas, OKP, Premanisme


• BENDA : Pamflet, Spanduk, Internet.
• TEMPAT / LOKASI :Terminal, Punk, Tempat Wisata, Kampus, Sekolah,
Sentra Perekonomian, objek Vital, serta lokasi-lokasi yang terdapat orang-
orang yang dapat mengganggu kamtibmas
• WAKTU : Jam Kerja dan Waktu Tertentu
OPERASI BINA KUSUMA LODAYA 2023 DILAKSANAKAN SECARA
SERENTAK TMT : 17 MEI S/D 26 MEI 2023 (10 hari)

PEMAKSAAN, PEMERASAN, PEMALAKAN, PERAMPASAN,


PENODONGAN DAN PENGRUSAKAN

TUKANG PARKIR, CALO, JUAL PAKSA, ATUR LALU LINTAS, NGAMEN


PAKSA, UANG KEAMANAN, PUNGUTAN LIAR, UANG KEAMANAN
JALUR, RETRIBUSI LIAR, PENGAJUAN PROPOSAL, PENAGIHAN
HUTANG, PENGEMIS YG MEMINTA PAKSA
SASARAN OPERASI
1. premanisme
• Preman di terminal bus yang memungut pungutan liar dari sopir-sopir, yang bila
ditolak akan berpengaruh terhadap keselamatan sopir dan kendaraannya yang
melewati terminal.
• Preman di pasar yang memungut pungutan liar dari lapak-lapak kakilima, yang bila
ditolak akan berpengaruh terhadap dirusaknya lapak yang bersangkutan.
• Preman berkedok sebagai tukang parkir di ATM, toko,parkir liar dll, yang berpura-
pura menaruh karcis/tanpa karsi di motor, sementara pemilik di depan
motor/kendaraan itu sendiri.
• Preman berkedok taksi di Stasiun Kereta api, Terminal, Bandara yang biasanya
langsung mengambil barang-barang penumpang dan memasukkan ke bagasi taksi.
• Preman derek Liar di jalan tol.
• Pak Ogah yang justru sering membuat kemacetan
• Wartawan yang terkadang suka memeras

2. Masalah Sosial dalam Masyarakat


• Masalah Kemiskinan
• Masalah Pengangguran
• Masalah Kependudukan
• Masalah Pendidikan
• Masalah Kesenjangan Sosial Ekonomi
• Masalah Tindak Kejahatan atau Kriminalitas
• Masalah Lingkungan Hidup
• Kenakalan Remaja
a) Terwujudnya pesan-pesan Kamtibmas yang
disampaikan kepada Masyarakat yang bedampak pada
terciptanya kondisi kamtibmas yang Kondusif
b) Terjalinnya Komunikasi secara langsung antara petugas
Polri dengan Warga Masyarakat
c) Terciptanya pemahaman bahwa kamtibmas merupakan
suatu kebutuhan yang harus dilakukan bersama-sama
antara Polri dan Elemen Masyarakat lainnya.
d) Terwujudnya Citra Polri sebagai Aparat Pemerintah
penegak Hukum yang siap melindungi, mengayomi dan
melayani masyarakat, serta menjunjung tinggi Hak
Asasi Manusia (HAM)
YANG PERLU DIPERSIAPKAN OLEH TINGKAT POLRES
dalam rangka OPS BINA KUSUMA LODAYA 2023
1. RENOPS
2. PERKIRAAN INTELEJEN ( KIRSUS,KIRPAT)
3. LATPRAOPS TINGKAT POLDA TGL 16 MEI 2023
4. DAN TINGKAT POLRES/TA/TABES SEBELUM TGL 17 MEI 2023 SUDAH LAT PRA OPS
5. PELAKSANAAN OPS BINA KUSUMA TGL 17 MEI s/d 26 MEI 2023 ( 10 ) HARI
6. SPRINGAS
7. REN GIAT HARIAN
8. KOORDINASI MELIBATKAN FUNGSI TERKAIT DITINGKAT POLRES
9. PELAKSANAAN GAS SESUAI SASARAN KIRKA INTELIJEN
10. LAPORAN HASIL PELAK GAS
11. DOKUMENTASI
12. ANEV
FORMAT REN GIAT DAN LAP HAR OPS BINA KUSUMA
FORMAT 1

Sumedang, 2023
………………………………..

………………………………..
………………………………..
FORMAT REN GIAT DAN LAP HAR OPS BINA KUSUMA
FORMAT 2

Sumedang, 2023
………………………………..

………………………………..
………………………………..
FORMAT REN GIAT DAN LAP HAR OPS BINA KUSUMA
FORMAT 3
LAPORAN HARIAN OPS BINA KUSUMA LODAYA 2023
HARI / TANGGAL :
FORMAT RENGGIAT DAN LAP HAR OPS BINA KUSUMA
FORMAT 4

Anda mungkin juga menyukai