Anda di halaman 1dari 4

LK 2.

3 Rencana Aksi

Nama : Welly Muda,S.Pd


Unit Institusi : SD Negeri Fontein 1 Kota Kupang
Kelas : 2 { Dua }
Tujuan Bukti penilaian Kegiatan belajar dan asesmen
formative
(1) (2) (3)

Capaian Pembelajaran :
a. Penilaian sikap. Kegiatan Pendahuluan
 Pada fase ini,
Tabel 5.1 Penilaian sikap 1. Guru menyapa dan mengucap
peserta didik
dapat salam peserta didik.
menunjukkan Aspek yang dinilai 2. Peserta didik melakukan do’a
pemahaman dan sebelum belajar (salah seorang
memiliki instuisi 1 2 2
peserta didik untuk memimpin
bilangan {number Berdoa Bersyukur Kesadaran do’a)
sense } pada sebelum terhadap bahwa ilmu 3. Guru mengecek kehadiran peserta
bilangan cacah No Nama dan setelah hasil kerja yang n Ket
sampai 100, didik dan meminta peserta didik
pelajaran yang telah diperoleh
termasuk diperoleh adalah untuk mempersiapkan perlengkapan
melakukan pemberian dan peralatan yang diperlukan.
komposisi{menyu Tuhan 4. Peserta didik menerima tentang
sun} dan kompetensi, ruang lingkup materi,
dekomposisi{men 1 2 3 1 2 3 1 2 3 tujuan, manfaat, langkah
gurai} bilangan
1. Febi pembelajaran, metode penilaian
tersebut. Mereka
dapat melakukan yang akan dilaksanakan.
operasi 2. Jill 5. Peserta didik menyimak penjelasan
penjumlahan dan guru tentang pentingnya sikap
pengurangan pada 3. Iman mandiri yang akan dikembangkan
bilangan cacah dalam pembelajaran.
sampai 20. dst
Kegiatan Inti

Keterangan :
n adalah total penilaian (jumlah)
N adalah Nilai untuk masing-masing siswa

1. Indikator berdoa sebelum dan setelah pelajaran


Tabel 5.2 Indikator Berdoa

Skor Keterangan

1 Peserta didik tidak ikut berdoa

2 Peserta didik ikut berdoa tetapi tidak bersungguh-sungguh

3 Peserta didik ikut berdoa tetapi kurang bersungguh-sungguh

4 Peserta didik ikut berdoa dengan bersungguh-sungguh

2. Indikator bersyukur terhadap hasil kerja yang telah diperoleh


Tabel 5.3 Indikator Bersyukur

Skor Keterangan

1 Peserta didik tidak mengucapkan rasa syukur

2 Peserta didik mengucapkan rasa syukur tetapi tidak bersungguh-sungguh Cara pertama, menguraikan 129
menjadi 100 dan 29 atau 120 dan 9.
3 Peserta didik mengucapkan rasa syukur tetapi kurang bersungguh- Lalu dikurangkan dengan 70 dan 3.
sungguh

4 Peserta didik mengucapkan rasa syukur dengan bersungguh-sungguh


 Ingatlah apa yang telah dipelajari
3. Indikator kesadaran bahwa ilmu yang diperoleh adalah pemberian tuhan
sejauh ini dan pikirkan tentang cara
Tabel 5.4 Indikator Kesadaran mengurangkan bilangan.
Pada tempat puluhan, kita tidak
Skor Keterangan dapat mengurangkan 2-7, sehingga
harus meminjam.
1 Peserta didik tidak menyadari bahwa ilmu yang diperoleh adalah Peserta didik dapat menggunakan
pemberian Tuhan. berbagai cara untuk mengurangkan
bilangan, seperti, cara bersusun,
2 Peserta didik menyadari bahwa ilmu yang diperoleh adalah pemberian kotak satuan, menggambar diagram,
Tuhan tetapi tidak bersungguh-sungguh dll. Namun, pastikan peserta didik
mencoba pengurangan dengan cara
3 Peserta didik menyadari bahwa ilmu yang diperoleh adalah pemberian
bersusun..
Tuhan tetapi kurang bersungguh-sungguh

4 Peserta didik menyadari bahwa ilmu yang diperoleh adalah pemberian


Tuhan dengan bersungguh-sungguh  Sampaikan pemikiranmu tentang
bagaimana mengurangkan bilangan
b. Penilaian Pengetahuan (kognitif) dengan cara bersusun.

Kegiatan Penutup
1. Peserta didik membuat resume
secara kreatif dengan bimbingan
guru.
2. Peserta didik mengajukan
pertanyaan-pertanyaan untuk
menguatkan pemahaman terhadap
materi.
3. Guru memberkan tugas membaca
materi untuk pertemuan
selanjutnya.
4. Guru menutup pembelajaran dengan
mempersilakan peserta didik untuk berdoa
dan mensyukuri segalah nikmat yang
diberikan Tuhan YME ( jika pembelajaran
di jam terakhir)

Anda mungkin juga menyukai