Anda di halaman 1dari 1

ASESMEN SUMATIF 2

MATEMATIKA MATERI MEMBANDINGKAN CIRI-CIRI BANGUN DATAR

NAMA : ……………………………………….
KELAS : VA

1. Segitiga yang memiliki satu sudut siku-siku disebut segitiga … .


2. Bangun persegi panjang memiliki … . simetri lipat dan …. Simetri putar.
3. Trapesium yang memiliki satu simetri lipat yaitu … .
4. Jajar genjang yang bersudut siku-siku yaitu … .
5. Persegi Panjang yang Panjang tiap sisinya sama disebut … .
6. Perhatikan ciri-ciri bangun datar berikut!
- Memiliki 2 pasang sisi yang sama Panjang
- Memiliki 2 diagonal yang tidak sama Panjang
- Memiliki sepasang sudut yang berhadapan sama besar
Ciri-ciri tersebut menunjukkan bangun … .
7. Belah ketupat adalah laying-layang yang … .
8. Segitiga yang memiliki sebuah sudut yang lebih dari 90 0 adalah … .
9. Perhatikan gambar berikut!

Bangun tersebut memiliki sudut tumpul sebanyak … .


10. Perhatikan gambar berikut!

Jenis sudut yang dimiliki bangun tersebut adalah … .

Anda mungkin juga menyukai