Anda di halaman 1dari 6

AKADEMI CRYPTO RESEARCH

WEEKLY

MARKET

OUTLOOK:

29-04-2024
PREPARED BY PUBLISHED ON
AKADEMI CRYPTO RESEARCH 29 APRIL 2024
AKADEMI CRYPTO RESEARCH

WHAT HAPPENED LAST WEEK 29 APRIL 2024


RESULTS NOTE
Market altcoins choppy, ethereum SPOT ETF
APPROVAL MASIH JAUH DARI ANGAN
Ilustrasi Rapat Regulator Crypto
WEEKLY MARKET OUTLOOK

Source : Generated Image by Gencraft Data taken as 29-April-2024


Salah satu naratif paling besar yang terjadi selama tahun 2023 adalah Bitcoin spot ETF approval yang secara data terbukti membawa banyak investor
institusi baru masuk ke market crypto terutama Bitcoin sehingga memberikan dampak positif terhadap market crypto secara keseluruhan. Apabila kita
berbicara mengenai Bitcoin yang mana merupakan “raja di crypto”, maka akan sangat aneh apabila kita tidak membahas “ratu di crypto” yaitu Ethereum.
Saat ini dirumorkan bahwa Ethereum juga akan memperoleh spot ETF-nya sendiri, yang mana berkemungkinan besar akan membawa naratif positif ke
market crypto sama seperti Bitcoin spot ETF approval selama tahun 2023. Potensi persetujuan ETF-ETH akan membawa kita pada potensi Altcoin Season
karena memang Ethereum adalah “induk” bagi hampir seluruh ekosistem dari Altcoins.

Meskipun demikian, sayangnya persetujuan dari ETF-ETH masih jauh dari yang diharapkan. Banyak pakar yang berpendapat bahwa saat ini persetujuan
ETF masih jauh dari angan. Jarak antara pemahaman institusi dengan teknologi crypto masih sangat jauh, sehingga dibutuhkan waktu untuk benar-benar
menerima crypto secara sepenuhnya karena memang sampai saat ini masih belum ada titik temu antara regulator dengan para pelaku di industri crypto.
Melalui postingan pada akun X, Justin Sun founder dari Tron mengungkapkan bahwa persetujuan ETF-ETH kecil kemungkinanya disahkan pada bulan Mei
karena memang dibutuhkan waktu pembelajaran yang lama agar para regulator memahami apa itu crypto dan bagaimana crypto bekerja dan sampai
saat ini pemahaman tersebut masih belum terjadi. Oliver Linch, CEO dari Bittrex juga menungkapkan bahwa saat ini regulator sedang memperdebatkan
apakah crypto adalah sekuritas atau komoditas, yang mana crypto bukan keduanya: crypto adalah crypto, sehingga pemahaman dari para regulator
tentang crypto masih belum ada. Ditambah lagi minimnya aturan serta hukum tentang crypto membuat adopsi dari crypto masih sangat jauh dari titik
terang yang diharapkan oleh semua pihak.

Keadaan yang tidak pasti seperti yang kita lihat saat ini, di tengah potensi perang dan tekanan harga dari pasar saham US, crypto bagaikan kapal kecil
yang berhanyutan di tengah lautan yang luas. Perlu dipahami bahwa keadaan tidak pasti seperti ini merupakan peluang apabila kita memperhatikan
berbagai data on-chain dan data historis yang menunjukkan keadaan “tidak pasti” ini merupakan potensi untuk membeli berbagai proyek Altcoins yang
memiliki catalyst yang cerah sepanjang tahun 2024. Ditambah lagi berbagai “pemain besar” seperti Pantera Capital justru melakukan penggalangan dana
sampai dengan $1B untuk berinvestasi pada berbagai asset crypto. Pada saat yang “tidak pasti” seperti saat ini, naluri kita sedang diuji: apakah kita layak
atau tidak untuk berinvestasi pada aset dengan return paling tinggi di dunia yaitu cryptocurrency.

Akademi Crypto
Refer to Important disclosure in the last page of this report 01
AKADEMI CRYPTO RESEARCH

TECHNICAL OVERVIEW 29 APRIL 2024


RESULTS NOTE
Outlook The Dollar Index (DXY) Chart Mingguan
WEEKLY MARKET OUTLOOK

Source : Akademi Crypto via Tradingview Data taken as 29-April-2024


Secara jangka panjang The Dollar Index (DXY) memiliki outlook yang cukup bullish atau berpotensi memberikan tekanan jual pada pasar saham,
komoditas, dan juga crypto. Meskipun demikian saat ini DXY ada pada area tekanan jual di 106. Kita berhadap adanya rejection yang mana memberikan
“relief bounce” terhadap seluruh aset keuangan.

Outlook S&P 500 (SPX) Chart Mingguan

Source : Akademi Crypto via Tradingview Data taken as 29-April-2024


S P 00 (SPX) memiliki peluang untuk retest ke area 4 00 dan melakukan
& 5 8 ort and resistance ip atau melakukan retest pada eekly trendline nya.
supp fl w

Entah area mana yang akan di retest terlebih dahulu oleh SPX, o t oo dari SPX untuk minggu ini relatif netral ke arah bullish sehingga harapanya
u l k

memberikan positif i ct ke market crypto.


mpa

Akademi Crypto
Refer to Important disclosure in the last page of this report 01
AKADEMI CRYPTO RESEARCH

TECHNICAL OVERVIEW 29 APRIL 2024


RESULTS NOTE
Outlook Bitcoin ($BTC) Chart Mingguan
WEEKLY MARKET OUTLOOK

Source : Akademi Crypto via Tradingview Data taken as 29-April-2024


Dari chart mingguan saat ini terlihat bahwa outlook dari Bitcoin “tidak semengerikan” yang dibanyangkan dimana apabila kita melakukan observasi
menggunakan chart garis, saat ini Bitcoin sedang melakukan support and resistance flip pada time-frame mingguan pada area all time high (ATH)
sebelumnya dan melakukan retest pada trendline di weekly chart-nya.

Outlook Total 3 Chart Mingguan

Source : Akademi Crypto via Tradingview Data taken as 29-April-2024


Total 3 yang mana menunjukkan peluang di market Altcoins secara keseluruhan juga melakukan support and resistance flip pada area $650B yang mana
terdapat peluang besar market Altcoins mengalami rebound pada range ini sehingga memberikan outlook yang cukup bullish untuk market Altcoins secara
keseluruhan untuk minggu ini.

Akademi Crypto
Refer to Important disclosure in the last page of this report 01
AKADEMI CRYPTO RESEARCH

ON-CHAIN OVERVIEW 29 APRIL 2024


RESULTS NOTE
Futures Long Liquidation Bitcoin (All Exchanges)
WEEKLY MARKET OUTLOOK

Source : Glassnode Data taken as 29-April-2024


Futures long liquidation dari Glassnode menunjukkan bahwa saat ini long liquidation kembali berada di range low-nya atau berada di batas bawah yang
mana setiap kali market berada pada level ini futures long liquidation-nya, market selalu cenderung mengalami bounce atau pemantulan harga.
Bitcoin Aggregate Thermocap

Source : Glassnode Data taken as 29-April-2024

Thermocap yang mana merupakan on-chain indicators yang menunjukkan total nilai yang dibayarkan pada penambang. Melalui indikator ini kita bisa
melihat dari lima kali harga berhasil menembus Thermocap: empat kali harga mengalami kenaikan yang signifikan dan saat ini harga sedang melakukan
retest pada garis thermocapnya yang mengindikasikan potensi bullish retest.

Akademi Crypto
Refer to Important disclosure in the last page of this report 01
AKADEMI CRYPTO RESEARCH

RESEARCH

Copyright © 2024 by Akademi crypto All rights reserved.


No Portion of This Content May be Reproduced in Any Form Without the Prior Written Permission from Akademi Crypto.

DISCLAIMERS
This research is based on information obtained from sources believed to be reliable, but we do not make any representation or warranty nor accept any responsibility or liability
as to its accuracy, completeness or correctness. Opinions expressed are subject to change without notice. This document is prepared for general circulation. Any
recommendations contained in this document does not have regard to the specific investment objectives, finical situation and the particular needs of any specific addressee. This
document is not and should not be construed as an offer or a solicitation of an offer to purchase or subscribe or sell any securities.

Anda mungkin juga menyukai