Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL KEGIATAN PAMERAN BUDAYA GRESIK

HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN 2024

MAINTAINING TRADITIONS IN THE ERA OF GLOBALIZATION

Diusulkan Oleh :
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN

HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK

2024
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

A. JUDUL KEGIATAN
Nama kegiatan ini adalah Pameran Budaya Gresik Himpunan Mahasiswa
Manajemen 2024 Universitas Muhammadiyah Gresik dengan tema
“MAINTAINING TRADITIONS IN THE ERA OF GLOBALIZATION”

B. LATAR BELAKANG
Globalisasi adalah proses di mana dunia menjadi semakin terhubung
melalui pertukaran informasi,perdagangan, dan interaksi antarnegara.
Dampaknya terhadap budayadan tradisi lokal sangat signifikan. Globalisasi
membawa perubahan dalam gaya hidup,preferensi konsumen, dan pengaruh
budaya dari negara-negara lain. Hal ini dapat mengancamkeberadaan
budaya dan tradisi lokal karena masyarakat cenderung mengadopsi budaya
asing yang lebih populer atau mengabaikan nilai-nilai tradisional mereka.
Perkembangan teknologi juga memungkinkan penyebaran budaya global secara
cepat melalui media sosialdan internet, yang bisa menggeser perhatian dari
budaya lokal. Oleh karena itu, globalisasi menimbulkan tantangan bagi
pelestarian budaya dan tradisi lokal yang penting untuk dilestarikan agar tidak
punah(Julianty 2022).
Untuk melawan ancaman terhadap budaya dan tradisi lokal akibat
globalisasi, kita perlu mengembangkan kesadaran danrasa bangga terhadap
identitas lokal kita sendiri. Dengan cara menjaga, mengembangkan, dan
mempromosikanbudaya dan tradisi lokal, kita dapat memperkuat jati diri kita
sendiri dan menghargai kekayaan budaya yang dimiliki. Penting juga untuk
bekerja sama antara masyarakat, pemerintah, dan sektor swasta dalam
menerapkan strategi yang efektif untuk melindungi dan melestarikan budaya
dan tradisi lokal agar tetap hidup dan berkembang di era globalisasi
ini.Dengan bekerja sama dan melalui upaya yang terus-menerus, kita dapat
membangun identitas lokal yang kuat untuk melawan dampak negatif
globalisasi. Salah satu langkah penting adalah memberikan pendidikan dan
kesadaran budaya sejak dini kepada generasi muda, agar mereka menghargai
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

dan melestarikan budaya dan tradisi lokal. Selain itu, dengan mengembangkan
seni dan budaya lokal serta mengadakan acaradan promosi yang aktif, kita
dapat meningkatkan apresiasi masyarakat terhadap keunikan budaya yang kita
miliki(Hidayat 2020).
Kerja sama antara komunitas, pemerintah, dan sektor swasta juga sangat
penting. Dengan bekerja bersama-sama, mereka dapat menciptakan program
dan proyek yang mendukung pelestarian dan pengembangan budaya dan
tradisi lokal. Melalui kegiatan seperti festival budaya, pertukaran seni, dan
pengembangan industri kreatif yang berbasis budaya, kita tidak hanya
menjaga warisan budaya kita tetap hidup, tetapi juga menciptakan peluang
ekonomi yang berkelanjutan.Dengan cara ini, kita dapat menjaga dan
memperkuat identitas lokal kita di tengah era globalisasi. Tujuannya adalah
untuk melindungi dan melestarikan budaya dan tradisi yang sedang terancam
punah

C. TUJUAN
Tujuan dari kegiatan Pameran Budaya Gresik Himpunan Mahasiswa
Manajemen, diantaranya adalah :
1. dapat mengetahui perkembangan seni budaya seiring dengan perkemangan jaman
2. merupakan media pengembangan ekspresi diri bagi siswa untuk memperlihatkan
bakat dan kelebihannya
3. memberikan media bagi siswa untuk bisa berkomunikasi dengan suatu seni yang ia
majukan
D. MANFAAT
Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi peserta Pameran
Budaya Gresik Himpunan Mahasiswa Manajemen yakni mampu memberikan
wawasan yang lebih luas tentang budaya khususnya kebudayaan Gresik sendiri
dan juga untuk menambah rasa cinta akan budaya demi kelestarian Budaya
Gresik.

E. SASARAN
Kegiatan ini diikuti oleh Mahasiswa Baru Program Studi Manajemen Universitas
Muhammadiyah Gresik periode 2023-2024 sebagai peserta Pameran Budaya
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

Gresik Himpunan Mahasiswa Manajemen. Dengan target jumlah peserta


sebanyak 194 mahasiswa, jumlah panitia sebanyak 54 mahasiswa.

F. INDIKATOR
1. Terciptanya Mahasiswa Manajemen yang berwawasan luas tentang
budaya di Gresik.
2. Terjalinnya relasi antar peserta.

G. TATATERTIB
1. Seluruh peserta Wajib datang 30 menit sebelum waktu check in peserta
2. Memakai pakaian adat
3. Dilarang menyentuh karya seni
4. Dilarang membawa makanan dan minuman
5. Dilarang merokok

Sanksi
Dalam kegiatan pameran budaya, sanksi yang mungkin diterapkan bisa
termasuk:
1. Denda atau pembayaran kompensasi atas pelanggaran hak cipta atau hak
kekayaan intelektual lainnya.
2. Pembatalan izin pameran dan penutupan pameran jika terdapat
pelanggaran serius terhadap peraturan.
3. Diskualifikasi peserta dari partisipasi dalam pameran di masa
mendatang.
4. Sanksi administratif seperti peringatan tertulis atau larangan kegiatan
selama periode waktu tertentu.
5. Kerugian reputasi bagi peserta atau penyelenggara yang terlibat dalam
pelanggaran atau perilaku tidak etis.
6. Tuntutan hukum jika terjadi pelanggaran yang melanggar hukum yang
berlaku, seperti penjiplakan atau pencurian budaya.
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

Konsekuensi
Dalam kegiatan pameran budaya, konsekuensinya bisa lebih spesifik, seperti
risiko kerusakan pada artefak budaya, tantangan dalam mempertahankan
autentisitas dan integritas budaya, serta perdebatan tentang representasi yang
tepat dari budaya yang dipamerkan.

H. RENCANA KERJA & JADWAL PELAKSANAAN

Kegiatan PAMERAN BUDAYA GRESIK Manajemen 2023 akan


diselenggarakan pada :
Hari : Minggu
Tanggal : 12 Mei 2024
Pukul : 06.00 – 15.00 WIB
Tempat : Lapangan UMG

DAY 1 Jum’at, 22 Desember 2023


Waktu Acara PJ Pengisi Tempat DURASI
acara
06.00 – Persiapan Farel All Panitia Lapangan utama 30 menit
06.30 panitia
06.30 – Briefing Aurel All Panitia Lapangan utama 30 menit
07.00 panaitia
07.00-08.00 Pembukaan Karin MC : oca : Lapangan utama 1 jam
pameran Ketupel,
Ketum,
Kaprodi
08.00 – Pelaksanaan Sie - Lapangan utama 7 jam
15.00 pameran korlap

I. ORGANISASI PELAKSANA

SUSUNAN KEPANITIAAN
AKSIOMA HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
2023 – 2024

Pelindung Wakil Rektor III UMG


Suwarno,S.E,.M.Msi
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

Penasehat : Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis UMG


Dr.Tumirin,S.E,.M.M

: Ka. Prodi Manajemen UMG


Elok Vilantika,S.E.,M.M

Penanggung Jawab : Ketua Umum HMM 2023


22030119
Nur Rohma Febrianti 1

Organizing Commite
22030121
Ketua Pelaksana : Tegar Wahyudi 5
22030112
Sekretaris : Qori Nur Rizka 8
22030105
Bendahara : Dwi Surya Anggraeni 4

Seksi – seksi

Sie Acara
22030115
CO. : Robiataul Alawiyah 2
22030115
Anggota : 1.Sabrina Gusyi Nova 3
22030120
2.Misbahkul Choiron 1
22030119
3.Muhammad Adytama Gani 8
21030123
4.Tabina Intan Prameswari 6
22030101
5.khila Putri Fariana F.H 1
22030113
6.Jamila Dwi Novita 7
21030100
7.Tiara Fauzul Islam 4

Sie
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

Kesekretariatan
22030121
CO. : Nur Adinda Q 2
21030123
Anggota : 1.Septia Puji Rahayu 1
22030121
2.Andi Ardita Mutiarani 4
22030105
3.Adelia Putri Priayani 7
22030121
4.Devina Anisafaroh 7
22030107
5.Ach. Darul F.S 0

Sie Konsumsi
22030100
CO. : Arum Cayafatika 7
22030100
Anggota : 1.Ach. Javier. R 5
22030109
2.Rizky Novita Putri.R 5
22030111
3.Adelia Nur Faizahira 4
22030123
4.Devita Nuril Hidayah 6
22030109
5.Muh. Syahrurramadhan 7
22030100
6.Berliana Nurafiatin 8

Sie Pubdekdok
22030116
CO. : Tuffah Kurrotu Akyuni 2
22030120
Anggota : 1.Khoirun Nisa’ 4
22030100
2.Adinda Amelia 2
22030120
3.M. Taufiqur.R 8
22030102
4.Nanda Aprilia.R 2
22030111
5.Lailatul Fiitriah 3
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

Sie Korlap
22030110
CO. : M. Gilang C 8
22030121
Anggota : 1.Intan Mawarni 8
22030123
2.Intania Ardiawati 0
21030121
3.Zulia Dwi Rahmawati 1
22030114
4.Indra Dwi setiawan 4
22030110
5.Afrisal Firmansyah P 6

Sie Humas &


Komdis
22030110
CO. : Adelia Monica V. 1
22030113
Anggota : 1.Nova Auliyatul Faizah 8
21030116
2.Yusuf Saefullah 3
22030120
3.Ayu lisdiayana Ningrum 5
22030113
4.Vita Veronica 0
22030112
5.Tri Priyo Sambodo 3
22030105
6.Berliana Haliza 6

Sie Perlengkapan
22030113
CO. : Moch. Ridho S.W 6
21030106
: 1.Ihsanul Isra’ A 7
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

22030103
2.Vicky Ardiansyah 1
21030122
3.Wahyu Firmansyah 4
22030100
4.Sakinah Ayu Puspia 9
22030120
5.Afiatul Musrofah 6
22030121
6.M. Farhan Fuadi 9

J. RENCANA ANGGARAN

ESTIMASI ANGGARAN
NAMA KEGIATAN HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
2024
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK

PEMASUKAN

No Sumber Dana Unit Harga Jumlah

1. Uang kemahasiswaan - - Rp 791.000

TOTAL Rp 791.000

TABEL DIATAS HANYA SEBAGI CONTOH

PENGELUARAN
(JABARKAN PER SIE )

Sie Konsumsi
No Kebutuhan Qty Satuan Harga Total
R R
3 Kardus
1 Air minum p 27.000 p 81.000
JUMLAH R 81.000
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

Sie Acara & Korlap


No Kebutuhan Qty Satuan Harga Total
1 Penggandaan laporan 10 Lembar Rp 5.000 Rp 50.000
2 Penggandaan proposal 10 Lembar Rp 5.000 Rp 50.000
JUMLAH Rp 100.000

Sie Dekdok
No Kebutuhan Qty Satuan Harga Total
R R
3 Biji
1 Sewa camera p 80.000 p 240.000
JUMLAH Rp 240.000

Sie Humas
No Kebutuhan Qty Satuan Harga Total
R R
1 -
1 Biaya promosi p 20.000 p 20.000
R
JUMLAH p 20.000

Sie Perkap
No Kebutuhan Qty Satuan Harga Total
1 Penggandaan laporan 10 Lembar Rp 5.000 Rp 50.000
2 Penggandaan proposal 10 Lembar Rp 5.000 Rp 50.00
0
3 Banner 1 Pcs Rp 150.000 Rp 150.000
4 Sound system 1 Pcs Rp 100.000 Rp. 100.000
350.00
Rp
JUMLAH 0
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

Total Pengeluaran

No Nama Sie Jumlah


1 Sie Konsumsi Rp 81.000
2 Sie Acara & korlap Rp 100.000
5 Sie Dekdok Rp 240.000
6 Sie Humas Rp 20.000
7 Sie Perkap Rp 350.000

JUMLAH Rp 791.000

TOTAL KESELURUHAN ANGGARAN DANA

Uraian Jumlah
Pemasukan Rp 791.000
Pengeluaran Rp 791.000
Total surplus Rp -

K. PENUTUP
Demikian proposal PAMERAN BUDAYA GRESIK Himpunan Mahasiswa
Manajemen ini kami buat. Semoga dengan adanya proposal ini dapat
memberikan gambaran yang jelas terhadap kegiatan yang akan kami
selenggarakan. Kami berharap adanya kerjasama dari segala pihak agar kegiatan
ini dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Atas perhatian dan
kebijaksanaannya, kami ucapkan terima kasih.
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

LEMBAR PENGESAHAN

Nama Kegiatan : PAMERAN BUDAYA GRESIK


Pelaksanaan : LAPANGAN UTAMA UNIVERSITAS GRESIK
Jadwal Kegiatan : 12 MEI 2024
Ketua Pelaksana : FAREL
No. HP Ketua : 08123456789
Pembina : Elok Vilantika, S.E.,M.M.
Anggaran Dana : Rp 791.000

Hormat Kami,

Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

Xxxxxxxxxxxx Xxxxxxxxxxxxxx
NIM : xxxxxxxxx NIM : xxxxxxxxx

Menyetujui,

Ketua Umum Ka. Prodi Manajemen

Nur Rahma Febrianti Elok Vilantika, S.E.M.M.


NIM : 200301243 NIP: 03112103413

Mengetahui

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Dr. Tumirin, S.E., Msi.


NIP : 03210504117
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS-PRODI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
Sekretariat : Lantai 3 Ruang HMJ UMG, Jl. Sumatera No.101 Gresik Kota Baru
Tlp. (081249190950) email :hmm_umg@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai