Anda di halaman 1dari 13

Pokok Bahasan MK Pend.

Agama
1. Prinsip Kaidah Agama (3)
2. Ajaran Agama yang
berhubungan dengan
Kesehatan (10)
3. Pandangan Agama
terhadap tindakan Medis
(Kontemporer)

Pokok Bahasan
Kesembilan

Akhlaq
Seorang
Dokter Muslim

Akhlaq Seorang
Dokter
Muslim
Islam
sangat memperhatikan
Kesehatan:

Fisik, Mental, Lingkungan

Ajaran Islam seputar Kesehatan:


1)Tindakan Prefentif, 2)Perintah tentang peningkatan kesehatan
Jasmani & Rohani, 3) Tindakan Kuratif

Karenanya Islam sangat menghargai


Tugas Kesehatan:
Tugas Kemanusiaan, dan penghargaan Profesionalisme

Akhlaq Seorang
Dokter
Muslim
Hubungan
Dokter terhadap
PASIEN1.

nya
Interaksi sesama Manusia

(manusiawi)
a. simpati empati (komunikatif)
b. Tanggap/ Sensitif
2. Ahli dalam urusannya (sesuai Kode
Etik)
a. Bertanggung Jawab, patuh sumpahnya
b. Tidak lalai (tidak malpraktek)

Akhlaq Seorang
Dokter Muslim
Ihsan Dalam
Ihsan Dalam
Tugas

1. Mutual

understanding
2. Mutual Trust
3. Mutual Respect

Akhlaq Seorang
Muslim
SalingDokter
Memahami Hak
& Kewajiban
Kewajiban Dokter/ paramedis:
1. Melaksanakan Tugas sesuai Sumpah Jabatan
2.Melayani dengan Prima
(optimal dlm ketelitian, ramah, komunikatif,
tidak diskriminatif)
3.Tidak Mahal (terjangkau masyarakat) &
sesuai pelayanan
4.Ada Sosial Respect (terutama bagi yang
lemah)

Akhlaq Seorang
Saling Memahami Hak & Kewajiban
Dokter Muslim

Kewajiban Dokter/ Paramedis:


5.Bertanggung Jawab atas kelalaian (malpraktek)
6.Melindungi Pasien dari sasaran Propaganda
agama lain
7,Menyampaikan Wasiat Pasien kepada Keluarga/
Ahli waris
8.Membantu mengusahakan pemakaman jenazah
secepatnya.
9.Menolak permintaan pelayanan yang
bertentangan dg agama
(Aborsi, Menstrual Regulation, euthanasia dsb)

Akhlaq Seorang
Muslim
SalingDokter
Memahami Hak
& Kewajiban
HAK Dokter/ Paramedis:

1. Mendapat Imbalan (gaji, honor dll) yang layak


sesuai dg pelayanan
2.Mendapat penghargaan yg layak dari
pemerintah & masyarakat
atas dedikasi dan penemuan ilmiah dalam
bidang kesehatan
3.Mendapat perlindungan hukum atas profesinya

Akhlaq Seorang
Saling Dokter
Memahami HakMuslim
& Kewajiban

Kewajiban Pasien:
1. Membayar biaya konsultasi, pengobatan,
perawatan, sesuai
tarif resmi yang ditetapkan
2.Percaya dan patuh semua perintah, nasihat dan
aturan yg diberi
petugas kesehatan, SELAMA TIDAK
BERTENTANGAN dg AGAMA.
3.Menerangkan dengan sebenarnya apa yang
terjadi pada dirinya,
apa yang dideritanya dan apa maksudnya

Akhlaq Seorang
Muslim
SalingDokter
Memahami Hak
& Kewajiban
HAK Pasien:

1. Mendapat Pelayanan yang baik/ manusiawi


dari Petugas Kesehatan
2.Mendapat perlindungan dari ancaman luar
terhadap keselamatan
jiwanya dan aqidah/ agamanya
3.Menolak pelayanan kesehatan yang
bertentangan dengan Agama

CATATAN
KHUSUS !!!

Sesuai ASAS Equality before law Sebagaimana


tersebut dalam Pasal 27 UUD 1945 dan
ASAS Pre asumption of innocent (praduga tak bersalah)
tesebut dalam Pasal 8 UU No.14/1970 tentang Ketentuan
Pokok
Kehakiman , maka bila petugas kesehatan melakukan
kesalahan
sesuai pasal 11 UU No.6/ 1963 tentang Petugas Kesehatan,
maka
MKE dpt menjatuhkan SANKSI yg bersifat PROFESIONAL.
namun Sanksi bukanlah Hukum yang FINAL, sebab yg
bersangkutan
berhak mengadukan perkaranya kepada lembaga peradilan
untuk
meminta keadilan hukum

CATATAN
KHUSUS !!!

Menurut Hukum Islam:


Seorang berpraktek Kedokteran atau pengobatan
sedangkan ia bukan ahlinya, misalnya:
KUN-TER (dukun tapi juga praktek operasi medis)
atau
TER-KUN (dokter tapi juga praktek perdukunan
yang tak sesuai
dengan disiplin ilmu kedokteran yang dipelajari)
maka
Ia harus bertanggung jawab atas kerugian
pasiennya, baik jiwa maupun
materi ! ! ! . . . . . . .

CATATAN
Dasarnya
dari
Hadits
Shohih
KHUSUS !!!

Barangsiapa melakukan praktek kedokteran/


pengobatan, sedang ia bukan ahlinya, maka ia
harus
bertanggung jawab menanggung kerugian

Riwayat Abu Daud, an-Nasai, Ibnu


Majah dan al-Hakim

Anda mungkin juga menyukai