Anda di halaman 1dari 22

BAKTERIOLOGIS AIR

HERRY HERMANSYAH
PALEMBANG

Dasar Hukum
1. Peraturan Menteri Kesehatan
No 492/Menkes/Per/Iv/2010
Tentang Persyaratan Kualitas Air Minum
2. Keputusan Menteri Kesehatan RI
No: 907/Menkes/VII/2002
Tentang kadar maksimum Total Coliform dalam air
minum
3. Peraturan Menteri Kesehatan
No 416/Menkes/Per/IX/1990
Tentang Persyaratan Kualitas Air Bersih

Air pokok makhluk


hidup
dalam air terdapat kelompok
kehidupan yang berupa mikrobia.
Mikrobia.. menguntungkan
dan ada pula yang merugikan
Adanya kedua jenis mikrobia ini
mempengaruhi kualitas air.

Syarat bakteri digunakan sebagai indikator pencemaran


air:

1. Terdapat dalam air tercemar, tetapi tidak terdapat


air yang tidak tercemar
2. Terdapat dalam air jika ada pathogen
3. Jumlah mikroorganisme indikator berkorelasi
dengan kadar polusi
4. Mempunyai kemampuan bertahan hidup yang
lebih besar dari pada pathogen
5. Mempunyai sifat yang seragam dan mantap
6. Tidak berbahaya bagi manusia dan hewan
7. Terdapat dalam jumlah yang lebih banyak dari
pada pathogen
8. Mudah dideteksi dengan teknik-teknik
laboratorium yang sederhana

Total Coliform
Berbagai organisme dapat hidup dalam perairan,
baik organisme yang bersifat patogen maupun
tidak.
Bakteri, protozoa, dan virus merupakan beberapa
contoh organisme patogen yang dapat
menyebabkan berbagai macam penyakit, seperti
disentri, kolera, dan penyakit saluran pencernaan
yang lain.
Sumber utama organisme patogen adalah
kotoran, baik kotoran hewan maupun manusia,
yang dibuang melalui air limbah rumah tangga
atau peternakan.

Total Coliform merupakan indikator bakteri


pertama yang digunakan untuk menentukan
aman tidaknya air untuk dikonsumsi.
Menurut Kepmenkes RI No:
907/Menkes/VII/2002 kadar maksimum Total
Coliform yang diperbolehkan dalam air minum
adalah 0 MPN/100Ml, yang artinya bahwa
keberadaan bakteri ini dalam air minum benarbenar tidak diizinkan.

Escherichia coli
E.coli merupakan semua Coliform yang dapat
memfermentasikan laktosa pada suhu 44,5C. Coliform
memperlihatkan pola kelangsungan hidup yang sama
dengan bakteri pathogen dan kurang resisten terhadap
desinfektan.
Adanya E. coli dalam air dapat menunjukkan kontaminasi
terbaru air tanah dengan kotoran manusia atau kotoran
hewan yang dapat mengandung bakteri lainnya, seperti
virus, atau penyakit yang menyebabkan organisme. Inilah
sebabnya mengapa bakteri Coliform dianggap "indikator
organisme kehadiran mereka memperingatkan adanya
potensi penyakit.

Pencemaran air oleh bakteri E. coli dapat


disebabkan oleh buangan septic tank dan
pembusukan bahan organik lainnya. Air yang
mengandung bakteri E. coli bila dikonsumsi
sebagai air minum oleh penduduk dapat
menyebabkan serangan penyakit tipus, disentri,
dan kolera.
Kehadiran E. coli dalam air merupakan bukti nyata
pencemaran air. Untuk E. coli kadar maksimum
yang diperbolehkan dalam air minum adalah 0
MPN/100Ml, yang artinya bahwa keberadaan
bakteri ini dalam air minum benar-benar tidak
diizinkan

PELAKSANAAN PENGAMBILAN
SAMPEL

MELIPUTI 9 TAHAP
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

LOKASI PENGAMBILAN
MENENTUKAN TITIK PENGAMBILAN
PENGAMBILAN
PEMERIKSAAN LAPANGAN
PENGOLAHAN PENDAHULUAN SPL
PENGAWETAN SAMPEL
PENGEPAKAN DAN PENGANGKUTAN
PENYAJIAN DATA LAPANGAN
ANALISA LABORATORIUM

1.LOKASI PENGAMBILAN
BERDASARKAN PADA TUJUAN PEMERIKSAAN DAN
DILAKUKAN PADA AIR PERMUKAAN & AIR TANAH
2.MENENTUKAN TITIK PENGAMBILAN
A. SUNGAI :
- DEBIT< 5 M3/DTK.DIAMBIL 1 TTK,DITENGAH PADA
KEDALAMAN 0,5 M DARI PERMUKAAN
- DEBIT 6 150 M3/DTK,DIAMBIL 2 TTK,MASINGMASING JARAK 1/3, 2/3 DARI LEBAR SUNGAI,DGN
KEDALAMAN 0,5 M DARI PERMUKAAN
- DEBIT > 150 M3/DTK,DIAMBIL PD. 6 TITIK,MASINGMASING DENGAN JARAK 1/4, 1/2, 3/4, DARI LEBAR
SUNGAI DGN KEDALAMAN 0,2 & 0,8 M DARI
PERMUKAAN
B. WADUK / DANAU

B. DANAU / WADUK
- KEDALAMAN < 10 M,SAMPEL DIAMBIL DI 2 TTK,DGN.JARAK
1/3, DAN 2/3 DARI PERMUKAAN
- KEDALAMAN 10 30 M,DIAMBIL DI 3 TTK.DGN.JARAK 1/4,
1/2,3/4,DARI PERMUKAAN
C. AIR TANAH
SUMUR DANGKAL
DIAMBIL PADA KEDALAMAN 20 CM DARI PERMUKAAN
( DIAMBIL PAGI DAN SORE HARI )
SUMUR BOR
DIAMBIL DARI MULUT KRAN ,TAPI SEBELUMNYA DIKELUARKAN
SELAMA 5 MENIT,BARU DIAMBIL

3.PENGAMBILAN
TEST FISIKA
1. MENYIAPKAN ALAT PENGAMBILAN SAMPEL YANG SESUAI DENGAN
SUMBER AIR
2. BILAS ALAT DGN SAMPEL 3 X,LALU AMBIL SAMPEL SESUAI
KEPERLUAN PEMERIKSAAN ( FISIKA,KIMIA DAN MIKROBIOLOGI)
( BILA SAMPEL DIAMBIL DARI BEBERAPA TITIK,
MAKA TIAP TITIK VOLUME HARUS SAMA )

TEST KIMIA
DIHARUSKAN MEMAKAI ALAT YANG TIDAK MEMPENGARUHI
SIFAT( ASAM ,BASA,DAN NETRAL ) DAN KADAR ZAT YANG AKAN
DIANALISA / DI IDENTIFIKASI

TEST MIKROBIOLOGI
A. AIR PERMUKAAN SECARA LANGSUNG
1. SIAPKAN BTL.VOL.100 ml YANG TELAH
DISTERILKAN PADA SUHU 120C
SELAMA 15 MENIT
2. AMBIL SAMPEL DENGAN CARA
MEMEGANG BAGIAN BAWAH BOTOL,
CELUPKAN SEDLM.20 CM DIBAWAH
PERMUKAAN AIR,DENGAN POSISI
MULUT BOTOL BERLAWANAN ARUS
3. ANGKAT LALU TUTUP

B. AIR PERMUKAAN TAK LANGSUNG


( DIAMBIL DARI JEMBATAN )
1. SIAPKAN BOTOL STERIL,YG TUTUPNYA
TERBUNGKUS ALUMINIUM POIL,TAPI ADA
SELANGNYA.
2. IKAT BOTOL DAN DIBERI PEMBERAT
3. TURUNKAN PERLAHAN LAHAN 20 CM
DIBAWAH PERMUKAAN AIR ISI BOTOL SAMPAI
PENUH.
4. BUANG ISI BOTOL HINGGA VOL.3/4 DARI
VOL.BOTOL
5. BAKAR BAGIAN MULUT BOTOL,LALU DITUTUP

GBR.BOTOL
TALI
PROP KARET
SELANG
BOTOL
PEMBERAT

AIRTANAH
1. SIAPKAN BOTOL STERIL,YANG TUTUPNYA
TERBUNGKUS ALUMINIUM POIL
2. BUKA KRAN AIR,BIARKAN 1 2 MENIT
3. STERILKAN KRAN DENGAN LAMPU BUNSEN
SAMPAI KELUAR UAP AIR
4. ALIRKAN AIR KEMBALI SELAMA 1 2 MENIT
5. BUKA TUTUP BOTOL STERIL & ISI SAMPAI 3/ 4 VOLUME BOTOL
6. BAKAR BAGIAN MULUT BOTOL,LALU TUTUP

1. Keluarkan air
dalam kran

2. Lidah apikan
kran

4. Ambil sampel air

3. Keluarkan kembali
isi kran

4.PEMERIKSAANLAPANGAN

MEMERIKSA SEGERA
UNSUR UNSUR
YANG CEPAT BERUBAH

PH
SUHU
DHL
O2 TERLARUT

MENCATAT DATA
PENDUKUNG YAITU
MENULIS LABEL

ENGEPAKAN DAN PENGANGKUTAN


SAMPEL DIMASUKAN DALAM WADAH DAN DIBERI
LABEL

Jenis Sarana
Jenis pemeriksaan
Lokasi pengambilan
Jam pengambilan
Tanggal pengambilan
Petugas pengambil
pH
Suhu

Anda mungkin juga menyukai