Anda di halaman 1dari 22

Transformasi Fourier

Matematika Jurusan Informatika ITA


Transformasi Fourier
Dasar-Dasar Transformasi Fourier (TF)
TF adalah suatu model transformasi yang
memindahkan domain spasial (domain
waktu) menjadi domain frekuensi .

Transformasi
F(t) F()
Fourier

Gambar 1. Transformasi Fourier


Transformasi Fourier

Kegunaan Transformasi Fourier


Pengolahan citra digital
Dalam citra, analisa-analisa banyak
dilakukan pada domain frekuensi. Ex:
perekaman citra, perbaikan kualitas
citra, restorasi citra, pengkodean dll.
Transformasi Fourier
1. Transformasi Fourier 1D
Transformasi Fourier kontinu 1D dari suatu
fungsi waktu f(t) didefinisikan dengan :

it
F() f ( t ) e dt

dimana , F() : fungsi dalam domain
frekuensi
: frekuensi radial 0 2f
atau = 2f
i 1
Transformasi Fourier
1. Transformasi Fourier 1D
Untuk f(t) fungsi riil dan F() fungsi
kompleks dapat ditulis sebagai :
i
F() R () i I() F() e
dimana , R(): Bagian Riil dari F()
I () : Bagian Imaginer dari F()
|F()|: Spektrum Fourier dari f(t)
Transformasi Fourier
1. Transformasi Fourier 1D
Spektrum Fourier (Amplitudo) dari f(t)
dirumuskan
F() : R () 2 I() 2

dan adalah sudut fase spektrum Fourier


1 R ( )
tan I ( )

Dengan mengingat kesamaan Euler


i
e cos i sin
Transformasi Fourier
Contoh Transformasi Fourier 1D
1. Diketahui fungsi f(t) sebagai berikut :
f(t)

t
-1 0 1
Tentukan Transformasi Fourier dari f(t)
Transformasi Fourier
Penyelesaian : Transformasi Fourier 1D
Transformasi Fourier dari f(t) sebelumnya
adalah

it
1
it
1
it
F() f ( t ) e dt 3 e dt 3 e dt
1 1

3 e
i
i t 1
1
3
i e i

3 e i
i

3
i e i
3 e i
i
3
i
e i
e i

6 sin


Transformasi Fourier
Penyelesaian : Transformasi Fourier 1D
Hasil Transformasi Fourier untuk = 0 s/d
= 2
Transformasi Fourier

1. Transformasi Fourier 2D
Transformasi Fourier kontinu 1D dari suatu
fungsi spasial f(x,y) didefinisikan
dengan : i( x y)
F(1 , 2 ) f ( x , y) e 1 2 dx dy

dimana , F(1, 2): fungsi dalam domain


frekuensi
f(x,y) : fungsi spasial atau citra
Transformasi Fourier

2. Transformasi Fourier 2D
Diketahui fungsi spasial f(x,y) berikut :
f(x,y)

1 1
y x

Dapatkan hasil transformasi fourier dari


fungsi diatas !
Transformasi Fourier
Penyelesaian : Transformasi Fourier 2D
Transformasi Fourier dari f(x,y) diatas
adalah
i ( 1x 2 y )
F(1 , 2 ) f ( x , y) e dx dy

1 1
i (1x 2 y )
F(1 , 2 ) (1) e dy dx
1 1
1 1

F(1 , 2 ) i ee i2 y
i1x
dx
2 1
1
Transformasi Fourier
1 1

F(1 , 2 ) i ee i2 y
i1x
dx
2 1
1
1 2 sin
2 i x
F(1 , 2 ) e 1 dx
1 2
i1x 1
2 sin 2 e
F(1 , 2 )
2 i1
1
2 sin 2 2 sin 1 4 sin 1 sin 2
F(1 , 2 )
2 1 12
Transformasi Fourier
Penyelesaian : Transformasi Fourier 2D
Hasil Transformasi Fourier untuk 0 < 1
,2 < 2
Transformasi Fourier Diskrit
1. Diskrit Fourier Transform 1D
Transformasi Fourier Diskrit (Discrete Fourier
Transform / DFT ) adalah model transformasi
yang dikenakan pada fungsi diskrit dan hasilnya
juga diskrit. DFT 1D didefinisikan dengan :
N 1
i 2 knT / N
F(k ) f (n ) e ; k 0,1,..., N 1
n 0
Dengan,
N: banyaknya objek
F(k): Hasil transformasi
T : Periode Sampling
Transformasi Fourier Diskrit
1. Diskrit Fourier Transform 1D
Contoh: Diketahui f(t) dalam bentuk diskrit
f(n) sebagai berikut :
f(t)

1
t
0 1 2 3
Dapatkan hasil transformasi dari fungsi
diskrit diatas jika diketahui periode nya
adalah 1!
Transformasi Fourier Diskrit
Penyelesaian :
DFT dengan T =1 dari fungsi diatas
adalah : i 2 ( 0) n
3 4 3
F(0) f (n ) e f (n ) 1 1 1 1 4
n 0 n0
3 i 2 (1) n 3
4 i 24n
F(1) f (n ) e f (n ) e 0
n 0 n 0
3 i 2 ( 2) n 3
4
F(2) f (n ) e f (n ) e in 0
n 0 n 0
Transformasi Fourier Diskrit
Penyelesaian : (Lanjutan)
3 i 2 ( 3) n 3
4 i 32n
F(3) f (n ) e f (n ) e 0
n 0 n 0
Transformasi Fourier Diskrit
1. Diskrit Fourier Transform 1D
Contoh 2: Diketahui f(t) dalam bentuk
diskrit f(n) sebagai berikut :
f(t)
2
1
t
0 1 2 3 4 5 6 7

Dapatkan hasil transformasi dari fungsi


diskrit diatas jika diketahui periode nya
adalah 1!
Transformasi Fourier Diskrit
Penyelesaian :
DFT dengan T =1 dari fungsi diatas
adalah : 7 i 2 8nk
F(k ) f (n ) e ; k 0,1,2,...,7
n 0

Hasil DFT
k fungsi
F(k) diatas
k adalah
F(k) :
0 12 4 0
1 0 5 0
2 -2 2i 6 -2 + 2i
3 0 7 0
Transformasi Fourier Diskrit
Penyelesaian :
Terlihat bahwa hasil yang diperoleh
adalah bilangan kompleks, sehingga
bisa dipisahkan dalam Im{F(k)}
k Real{F(k)} tabel berikut:
0 12 0
1 0 0
2 -2 -2
3 0 0
4 0 0
5 0 0
6 -2 2
Transformasi Fourier Diskrit
Penyelesaian :
Hasil DFT diatas dapat digambarkan sebagai
berikut:

Bagian Riil Bagian


Imajiner

Anda mungkin juga menyukai