Anda di halaman 1dari 7

KONSEP

PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT


LAN D ASAN TEO RI

keadaan sehat adalah kehendak


semua pihak tidak hanya di dominasi
oleh perorangan, akan tetapi harus
di miliki oleh kelompok dan bahkan
oleh masyarakat.
perilaku hidup bersih dan
sehat(PHBS) merupakan langkah
yang harus di lakukan untuk
mencapai derajat kesehatan yang
optimal bagi setiap orang.
PRO M O SIKESEH ATAN

promosi kesehatan/pendidikan
kesehatan merupakan cabang dari
ilmu kesehatan yang mempunyai
dua sisi, yakni sisi ilmu dan sisi seni.
promosi kesehatan adalah proses
untuk meningkatkan kemampuan
masyarakat dalam memelihara dan
meningkatkan kesehatannya.
M ISID ARIPRO M -KES

1. Advokat
2. Menjembatani
3. Meningkatkan
TU JU AN PH BS

PHBS memiliki tujuan meningkatkan


pengetahuan,kesadaran,kemauan,
dan kemampuan masyarakat agar
hidup bersih dan sehat.
TATAN AN PH BS

PHBS berada di lima tatanan, yakni:


1. PHBS di tatanan rumah tangga.
2. PHBS di tatanan sekolah.
3. PHBS di tatanan tempat kerja.
4. PHBS di tatanan tempat umum.
KESIM PU LAN

PHBS adalah semua perilaku


kesehatah yang di lakukan atas
kesadaran sehingga keluarga beserta
semua yang ada di dalamnya dapat
menolong dirinya sendiri di bidang
kesehatan dan berperan aktif dalam
kegiatan kesehatan di masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai