Anda di halaman 1dari 22

RASIONALISASI PENANGANAN

PERDARAHAN UTERUS DISFUNGSIONAL

H
FS
LH

P4 E2

Dr. Prima Deri Pella T, SpOG.


Bag. Obstetri dan Ginekologi FKUHRSWS
luarnya darah dan serpihan endometrium dari rahim melalui vagina
ebagai hasil Interaksi yang dinamis dari komponen poros reproduksi
pada perempuan dewasa, sebagai manifestasi proses reproduksi
berlangsung secara periodik dan siklik dengan urutan proses yang
sekuensial dari sekresi hormon dan perubahan morfologi
organ reproduksi dengan tujuan tersedianya ovum
matang yang siap dibuahi serta
endometrium yang siap untuk
terjadinya nidasi
(Michel Ferin dkk, The Menstrual Cycle, 1993)

Kaidah haid normal :


1. Frekuensi, lama, dan banyaknya haid normal
2. CL terbentuk hanya jika ovulasi terjadi
3. Folikel menghasilkan E
4. CL menghasilkan E dan P
PERDARAHAN UTERUS ABNORMAL

OLIGOMENOREA
POLIMENOREA
MENORRHAGIA
METRORAGIA

FUNGSIONAL ORGANIK

PERDARAHAN UTERUS DISFUNGIONAL

PERDARAHAN ABNORMAL
DIDALAM DAN DILUAR SIKLUS HAID
GANGGUAN MEKANISME KERJA POROS H-H-O-E
TANPA : - KELAINAN ORGANIK
- PENYAKIT SISTEMIK
- OBAT
PERDARAHAN UTERUS ABNORMAL

KELOMPOK UMUR

PERIMENARCHE PERI-
REPRODUKSI MENOPAUSE
REMAJA

PUD Hamil abnormal PUD


Gangguan pemb. Darah
Pelvis patologi Keganasan
Hamil abnormal Infeksi
Infertilitas
Penyakit sistemik
Obat/Kontrasepsi
PUD
PERDARAHAN UTERUS DISFUNGSIONAL

ANOVULASI (90%) OVULASI (110%)

ESTROGEN WITHDRAWAL BLEEDING


ESTROGEN BREAKTHROUGH BLEEDING
PROGESTERON BREAKTHROUGH BLEEDING

PENYEBAB

DEFEK SENTRALMEKANISME
KELAINAN LOKAL
FEEDBACK OVARIUM
ABNORMAL

ESTROGEN TINGGI ESTROGEN RENDAH


ANOVULASI

ESTROGEN TINGGI
TANPA ESTROGEN

ENDOMETRIUM
PROLIFERASI STROMAL LONGGAR
TEBAL KAYA KELENJAR & STRATUM KOMPAKTUM (
PEMBULUH DARAH

RAPUH
TIDAK STABIL

ENDOMETRIUM LEPAS
PENYEMBUHAN PERDARAHAN

PERDARAHAN LAGI

TIDAK SIMULTAN KOLAP JARINGAN REAKSI VASOMOTOR


(-) (-)
Regulasi Prostaglandin
lokal endometrium
Lysosom
Phospholipid
Estrogen
Phospolipase A2 Phospolipase A2
inaktif aktif
Progesteron As. Arakhidonat

Prostaglandin
sintetasis

Prostaglandin
endoperoksida

1 2
Tromboksan

PGE-2
PGF-2

PGD

3
PENGOBATAN PUD
MEDIK
HORMONAL
NON HORMONAL
OPERATIF
D&K
ABLASIO
HISTEREKTOMI
PENGOBATAN PUD
HORMONAL
ESTROGEN
PROGESTERON
KOMBINASI (PIL)
GNRH
NON HORMONAL
NSAID
ANTI FIBRINOLITIK
Penatalaksanaan

a. Pertimbangan penatalaksanaan
Umur , status , Fertilitas
Berat, jenis, dan lama perdarahan

b. Tujuan penatalaksanaan
Memperbaiki keadaan umum
Menghentikan perdarahan
Mengendalikan fungsi hormon
reproduksi
Perbaikan keadaan umum
Syok atasi dengan resusitasi cairan
Hb<8gr% Transfusi darah

Penghentian perdarahan pada PUD di lini primer


Progesteron
Penghambat sintesis Prostaglandin/Anti Cox
o As. Mefenamat 3 x 500mg/hr selama 5 ha
o Naproxen 3 x 500mg
o As salisilat
Anti fibrinolitik
o As. Traneksamat
Hematinik
PROGESTERON
Hormon yang berfungsi ;

CH3
Transformasi endometrium pasca
rangsangan estrogen (luteomimetic
C O)
Opposition to estrogen(Antiestrogenetic)

Bersifat progestogenik

Prohormon/intermediate
O dari hormon androgen,
kemudian diubah menjadi estrogen
SIFAT KIMIA

1. Gol. Pregnane: Derivat 17-hydroxy-progesteroneCH3


C 21 C O
Medroxyprogesterone Acetate(MPA)
OAc
Chlormadinone Acetat
Megesterol
Hydroxyprogesterone Caproate
O
2. Gol. Estranes: Derivat 19 nor-testosteroneCH3
C 18 OH
17-Ethinil-19-Nortestosterone(Norethisterone)
C CH
Rx Isomer= Norethynodrel
Rx Deoxigenisasi= Lynestrenol
Rx Homologasi= Norgestrel
O
Rx esterifikasi= Noretindron Asetate
Norgestimate, Desogestrel, Gestodene, Ethinodiol dias
3. Gonans: Derivat Norethisterone. C19

Desogestrel
Norgestimate
Gestodene

4. Progesteron Alamiah, Larut dalam lemak dan cepat di


absorbsi, sehingga tidak disimpan dalam tubuh.

5. Progesteron menjadi bentuk tdk aktif(pregnandiol)


10-20% di hati, di sekresi melalui ginjal dalam bentuk
pregnandiol yang terikat dg As. Glukoronat
Kelainan yang harus diperiksa sebelum
Pemberian sediaan progesteron

1. Gangguan Hati
2. Gangguan ginjal
3. Kehamilan
4. Tekanan darah tinggi
5. Diabetes melitus
6. Hipersensitif
7. Penyakit Tromboemboli
8. dll
Memilih Progesteron
1. Kekuatan ikatan progesteron pada reseptornya di Uter

Jenis Progestin Kekuatan ikatan %


Tubert Thomas

Progesteron 100 100


MPA 100 80
Noretisteron 100 85
Noregestrel 100 50
Lynestrenol 18 -
Efek Progestogenik, estrogenik, androgenik

Jenis Progesteron Endomet Anti estro Estrok Anabolik Andro

Progesteron + + - - +/-
Didrogesteron + + - - +/-
MPA + + - +/- -
Norethisteron + + + + +
Lynestrenol + + + + +
Khasiat Penekanan Ovulasi

Jenis Progesteron Dosis Ovulasi- Dosis transform


mg mg
1. Progesteron > 10 200(IM)
2. Dydrogesteron > 30 140
3. Norethisteron 0,5 100-150
4. Lynestrenol 2 70
5. Levonorgestrel 0,05 6
6. MPA 10 80
7. Disogestrel 0,06 2
1. Mempunyai affinitas thd PR>>>
2. Efek terhadap endometrium kuat
3. Dosis penghambat ovulasi rendah(0,5mg) dengan
Dosis Transformasi Tinggi
4. Mempunyai khasiat estrogenik shg mencegah
terjadinya perdarahan bercak
Androgenik ?

Norethisteron dan semua derivatnya umumnya mempu


Sifat Androgenik.

Andogenisasi :

Acne, perubahan suara, hirsutisme, pembesaran klitoris

Dosis 30mg

Lama penggunaan

Greenbalt and jungk, 1958 Coningham, 1965.


DOSIS CARA PEMBERIAN PADA PENGHENTIAN
PERDARAHAN

Norethisteron 2-3 X 5 mg, PC /10 hari


As.Menemat(Anticox) 3x500 mg, PC

Jika dalam 2 hari perdarahan tidak berhenti


Pikirkan kemungkinan bukan PUD. Cari patologi lai
Noretisteron jangan dihentikan.
Akan terjadi perdarahan lucut setelah obat habis
Perlu dijelaskan kepada pasien dengan baik.
Kesimpulan

1. Progesteron(noretisteron) untuk
penghentian Perdarahan Uterus Disfungsional Ama
digunakan.

2. Dosis yang dianjurkan adalah 2-3 X 5 mg/hr selama


10 hari. Disarankan untuk tidak melebihi 30mg/hr

3. Penghentian progesteron akan menimbulkan


Perdarahan Lucut/withdrawal bleeding

4. Perdarahan akan berhenti setelah 2-3 hari pengoba


Jika tidak berhenti maka harus dipikirkan kausa lain

Anda mungkin juga menyukai