Anda di halaman 1dari 12

Fungsi Menu Tombol Insert

Pada Microsoft Word


Kelompok 1
Queencyla Rifani Putri
Menu Insert / Sub Menu Insert
Break berfungsi menentukan jenis
perpindahan halaman
Page Numbers berfungsi memberi nomor
halaman
Date and time berfungsi menyisipkan tanggal
dan waktu yang berlaku saat ini
Autotext berfungsi menyisipkan kata
Field berfungsi menyisipkan field
Symbol berfungsi menyisipkan symbol ke
dalam teks
Comment berfungsi menyisipkan komentar
Reference berfungsi menyisipkan footnote,
caption, cross reference
Web Component berfungsi menyisipkan
komponen dari web
Picture berfungsi menyisipkan gambar
Diagram berfungsi menyisipkan diagram
Text Box berfungsi menyisipkan teks atau gambar yang
berada dalam kotak tertentu kedalam dokumen aktif
File berfungsi menampilkan toollbar markup
Object berfungsi menyisipkan objeck kedalam dokumen
Bookmark berfungsi menyisipkan tanda pada suatu
teks, gambar, grafik, dan lainnya ke dalam dokumen
Hyperlink berfungsi menyisipkan hyperlink pada taks,
file, atau dokumen (HTML) (Ctrl+K)
Fungsi Icon di Group Page
Cover Page digunakan untuk menyisipkan
serta memilih jenis halaman sampul.
Blank Page untuk menyisipkan halaman
kosong baru dalam suatu file dokumen.
Break Page digunakan untuk memisah suatu
halaman file dokumen.
Fungsi Icon di Group Tables
Insert Table berfungsi untuk menyisipkan tabel melalui
dialog Insert Table.
Draw Table berfungsi untuk menyisipkan tabel dengan
cara menggambar di halaman dokumen.
Convert Text to Table berfungsi digunakan untuk
menjadikan teks terpilih berada dalam tabel.
Excel Spreadsheet berfungsi untuk menyisipkan tabel
dalam bentuk lembar kerja Excel.
Quick Tables berfungsi untuk menyisipkan tabel instan
yang sudah tersedia jenis dan bentuknya di dalam MS.
Word 2010
Fungsi Icon di Group
Illustrations
Picture digunakan untuk menyisipkan gambar yang
tersimpan di komputer.
Clip Art berfungsi untuk menyisipkan gambar-gambar
ilustrasi yang tersedia di library program.
Shapes digunakan untuk menyisipkan objek gambar
autoshape.
SmartArt digunakan untuk menyisipkan gambar dalam
bentuk organization.
Chart digunakan untuk menyisipkan diagram.
Screenshot digunakan untuk mengambil dan
menyisipkan objek tertentu dari layar komputer.
Fungsi Icon di Group Links
Hyperlink digunakan untuk menautkan
teks / objek terpilih dengan file lain.
Bookmark digunakan membuat penanda
buku.
Cross-reference digunakan untuk membuat
referensi antar file.
Fungsi Icon di Group Header &
Footer
Header digunakan untuk mengatur kepala
halaman suatu file.
Footer digunakan untuk melakukan setting
terhadap kaki halaman suatu file.
Page Number digunakan untuk melakukan
setting terhadap homor halaman.
Fungsi Icon di Group Text
Text Box digunakan untuk menyisipkan kotak yang dapat diisi
dengan teks.
Quick Parts digunakan untuk mengatur teks otomatis dll.
WordArt digunakan untuk menyisipkan teks bergaya artistik.
Drop Cap digunakan untuk menyisipkan huruf kapital besar
pada awal paragraf.
Signature Line digunakan untuk menyisipkan tanda tangan
digital.
Date & Time digunakan untuk menyisipkan tanggal dan waktu
terkini.
Object digunakan untuk menyisipkan objek dengan ekstensi
OLE (Object Linking Embedded)
Fungsi Icon di Group Symbols
Equation digunakan untuk menyisipkan
simbol-simbol persamaan, terutama dalam
bidang matematika.
Symbol digunakan untuk menyisipkan
karakter khusus.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai