Anda di halaman 1dari 7

 Membuat surat

 Membuat table
 Membuat tulisan dengan berbagai variasi (word art)
 Memasukan gambar
 Membuat dokumen
 Memudahkan dalam menyelesaikan pekerjaan
 Menghemat waktu dan pekerjaan
 Menghemat kertas
1. Format
Dalam membuat dokumen atau mengetik, kita sering kali membutuhkan
penekanan khusus pada satu kata atau kalimat tertentu. Untuk itu disediaan
fasilitas untuk membuat format (bentuk) teks yang kita inginkan.
 Membuat dokumen baru
 Mengetik sebuah kalimat
 Memformat kata menjadi TEBAL/BOLD
 Memformat kata menjadi MIRING/ITALIC
2. Teks box
Teks box berfungsi untuk menyisipkan kota teks sesuai dengan pilihan yang
tersedia di menu tersebut. Dengan ini kita tidak perlu menyisipkan objek
Shape yang kemudia di Add teks. Disini kita juga bisa melakukan setting
seperlunya terhadap teks box yang telah disisipkan.
3. Clip art
Dapat kita gunakan untuk menyisipkan gambar-gambar clip untuk tujuan
ilustrasi yang berkaitan dengan tema yang dibahas dalam dokumen
4. Shape
Digunakan untuk menyisipkan sebuah objek geometris yang telah
memiliki bentuk, seperti segitiga, lingkaran, bintang, segi empat, dll.
5. Word art
Digunakan untuk menyisipkan teks bergaya aristik. Dengan fasilitas ini kita
bisa menyisipkan tulisan –tulisan aristik 3 dimensi dan efek-efek lainnya
6. Drop cap
Digunakan untuk menyisipkan teks bergaya aristik. Dengan fasilitas ini kita
bisa menyisipkan tulisan –tulisan aristik 3 dimensi dan efek-efek lainnya
7. Heaer
Header digunakan untuk mengatur kop atau kepala halaman suatu file.
Biasanya suatu dokumen resmi perlu dibubuhi kop dari suatu organisasi.
8. Footer
Digunakn untuk mengatur atribut suatu halaman berupa kaki halaman,
biasanya dibagian footer berisi nomor halaman serta atribut komplementer
lainnya
 Line spacing & Paragraph
Line spasing adalah icon didalam Microsoft Word yang berfungsi unutuk
mengatur jarak spasi antar tuisan. Jarak spasi yang dimaksud disini adalah
jarak antar baris dalam suatu tulisan atau paragraph.
Paragraph yang kalimat pertamanya agak bertakuk/letaknya agak dalaman,
kedalam lima ketukan spasi.
 Pictures
Insert picture atau gambar di microsoft word bertujuan untuk memasukkan
gambar pada lembar kerja microsoft word sehingga selain hanya berupa tulisan
hasil kerja kita terdapat gambar.
 Tema
Document theme (tema dokumen) dapat digunakan untuk menformat seluruh
dokumen agar memberikan tampilan yang professional dan modern dengan
mudah dan cepat.
 Mail Merge
Mail merge adalah sebuah fasilitas di Microsoft office word yang digunakan
untuk membuat sebuah dokumen yang templatenya sama namun tujuan
penerimanya berbeda.
 Tables

Dalam menu table terdapat berbagai macam kegunaan mulai dari Insert table,
Draw table, Excel spreadsheet dan juga Quick tables. Table sendiri berada
dibagian menu Isert.
- Insert table : digunakan untuk menambahkan colom dan row sesuai keinginan
anda.
- Draw table : berfungsi untuk membuat table secara manual.
- Excel spread sheet : menampilkan tampilan excel pada Microsoft word, jadi
anda bisa membuat table menggunakan excel didalam word
- Quick tables : membut table secara cepat (Quick), Microsoft word juga
menyediakan berbaagai macam table.
 Change styles
Styles set berfungsi untuk mengubah model tulisan, colors digunakan untuk
mengganti warna tulisan dan font untuk tampila tulisan, Change styles
berfungi untuk pilihan pengaturan tema paragraph.

Anda mungkin juga menyukai