Anda di halaman 1dari 7

KESEHATAN GIGI DAN MULUT

PADA IBU HAMIL


Penyebab masalah gigi dan mulut
saat hamil
 Ketidakseimbangan hormon estrogen dan
progesteron  pengaruh kesehatan ibu
hamil
 Salah satunya kesehatan gigi dan mulut
pembuluh darah melebar  gusi rentan
infeksi, jadi mudah berdarah
 Ibu yang gusinya infeksi atau gigi berlubang
 menularkan infeksi pada janin  resiko
kehamilan prematur & Preeklamsia
(keracunan kehamilan)
Masalah gigi dan mulut yang terjadi
saat hamil
1. Gingivitis
- Peradangan gusi
- Gusi tidak sehat = Gusi merah,
pembesaran gusi, perdarahan spontan
2. Lesi gingiva jinak
- pada gusi depan ada pembengkakan (polip)
3. Gigi Goyang
-Tulang yang mendukung gigi ikut longgar
- biasanya hilang setelah hamill
Masalah gigi dan mulut yang terjadi
saat hamil
4. Erosi gigi
- ibu hamil yang mengalami morning
sickness dan mual berat karena asam
lambung
5. Karies gigi (Lubang gigi)
- pada ibu hamil yang ngidam makanan
manis intensitas tinggi
- bila malam hari makan camilan tidak
gosok gigi  keasaman dalam mulut
meningkat  gigi berlubang
Tips mencegah peradangan gusi saat
hamil
1. Rajin menyikat gigi minimal 2 kali sehari
2. Bersihkan plak dan karang gigi
3. Gunakan obat kumur untuk mencegah
plak (tidak mengandung alkohol)
4. Kurangi makan manis dan asam karena
merusak gigi
5. Perbanyak konsumsi makanan berserat
(sayur & buah)
Perawatan gigi selama hamil
1. Waktu tepat ke drg pada trisemester 2
- Trisemester 1 terjadi pembentukan dan
perkembangan janin(sangat rentan)
- Trisemster 3 rahim sangat rentan terhadap
rangsangan  persalinan prematur
2. Hindari rontgen gigi kecuali kondisi
mendesak
3. Selektif memilih obat-obatan, dikhawatirkan
mempengaruhi janin melalui plasenta
Tips mengatasi sakit gigi selama
hamil
1. Berkumur dengan air garam hangat
2. Kompres dingin pada bagian pipi
disebelah gigi yang sakit
3. Kunyah daun bayam
4. Kunyah daun jambu biji, diamkan
beberapa menit di tempat gigi yang sakit
5. Kunyah 1 butir bawang putih

Anda mungkin juga menyukai