Anda di halaman 1dari 26

Presentasi Kasus Neonatologi

BCB SMK - ASFIKSIA NEONATORUM - S.SNAD

Pembimbing :
dr. Retno Wulandari Sp.A

Oleh :
Genio Rachmadana
201420401011079
Identitas Pasien
• Nama : By. Ny. S
• Umur : 0 hari
• Jenis kelamin : Laki-laki
• Agama : Islam
• Suku : Jawa
• Bangsa : Indonesia
• Alamat : Dukuh – Dimoro – Mojoagung
• Register : 28-80-61
Identitas Orang Tua

Bayi laki-laki dari :


Ibu Ayah
• Nama Ibu : Ny.S • Nama Ayah : Tn.H
• Umur : 31 thn • Umur : 36 thn
• Pendidikan : SD • Pendidikan : SMP
• Pekerjaan : Ibu Rumah tangga • Pekerjaan : Buruh tani
• Agama : Islam • Agama : Islam
• Suku : Jawa • Suku : Jawa
• Bangsa : Indonesia • Bangsa : Indonesia
• Alamat : Dukuh – Dimoro – Mojoagung
Riwayat Kehamilan Ibu
• Hamil kedua (P2002 A000), UK 38 mgg
• Selama kehamilan ibu rajin kontrol ke bidan trimester 1
(kontrol 2x obat yang diterima vit C dan Fe) trimester
kedua (kontrol 2x obat yang diterima vit C dan Fe)
trimester ketiga (kontrol 3x obat yang diterima vit C
dan Fe)
• Aktivitas selama kehamilan tidak melakukan pekerjaan
yang berat
• BB Ibu naik 15 kg selama kehamilan dari 50 kg menjadi
65 kg
Riwayat Persalinan
• Proses Persalinan di bidan, bayi lahir hari tanggal 18
Oktober 2015 jam 16.25 dating ke RSUD jam 18.30
• Bayi lahir Spt B/3050/AS 3-4
• Bayi lahir dengan Spt B di bidan tidak langsung
menangis, usaha bernafas lambat, ekstremitas
sedikit flexi, gerakan sendi, warna kulit merah
ekstremitas biru Apgar score 3-4  BB 3050 gram,
ketuban mekonial
• Jenis kelamin laki-laki
• Bayi dikirim ke anggrek karena bayi tidak langsung
bernafas spontan atau menangis
Pemeriksaan Fisik
• KU: Bayi lahir tidak langsung menangis gagal
napas secara spontan dan teratur setelah lahir
tampak sianosis, retraksi ringan, sesak nafas,
merintih
• HR : 150 x/mnt
• RR : 60x /mnt
• Suhu : 36.9 C
• CRT : < 2 detik
Down Score : 6
Antropometri
• BBL : 3050 g
• Panjang badan : 58 cm
• Lingkar kepala : 33 cm
• Lingkar dada : 32 cm
• Lingkar abdomen : 32 cm
Pemeriksaan Fisik
• Sistem Neurologis
• Aktivitas : lemah
• Tingkat kesaradan: letargi
• Pergerakan : lemah
• Tonus : hipotonus
• Pupil : pupil bulat isokor
• Menangis : lemah
• Fontanella : datar
• Sutura : terpisah
• Kejang : (-)
• Sistem Pernafasan
• Warna Kulit : tubuh merah, ekstremitas biru
• Kecepatan nafas : cepat dan teratur
• Dinding Dada : pergerakan simetris, ada retraksi
intercostal
• Pernafasan : lambat, ada grunting, sesak nafas
• Suara Nafas : vesikuler, Rh -/- Wh -/-
• Sistem Cardiovaskular
• Suara jantung : teratur
• Auskultasi : dengar dengan mudah
• Murmur : tidak
• Denyut nadi perifer : normal
• CRT : <2 detik
PEMERIKSAAN FISIK

• Bising usus : ada (+) normal


• Palpasi abdomen : soefl
• Umbilikus : terpasang ucc
• Anus : ada
Maturitas Fisik
• Kulit : merah jambu lembut, tampak gambaran
vena
• Lanugo :lanugo halus
• Garis telapak kaki : Garis kaki seluruh telapak kaki
• Payudara : aerola agak menonjol bantalan 1-2 mm
• Mata dan telinga : bentuk dan kekerasan baik, recoil cepat
• Genital : Testis turun, guratan kulit cukup jelas
Resume
• Bayi Kurang Bulan (BKB)
• Sesuai Masa Kehamilan (SMK)
• Asfiksi neonatorum
• s.SNAD
• RD ec s.MAS
Terapi
• Thermoregulasi
• Perawatan BBL
• Thermoregulasi 36,5 – 37,5
• Infus D10 100cc/24jam
• Ca glukonas 15cc
• Inj Ampisilin 2x 175 mg
• Inj Gentamicin 17 mg/36 jam
• Inj Aminophilin 18 mg (loading) 2x9 mg
(maintenance)
• O2 neopuff ET peep 5 FiO2 30%
Monitoring
• Keadaan umum bayi (tangisan, gerak, reflek,
tonus)
• Vital sign (suhu, HR, RR)
• Saturasi O2
• Nutrisi
• Peningkatan BB
• Perawatan tali pusat
18-10-2015 19-10-2015

S Bayi baru lahir Spt B ketuban mekonial, sesak (+), BAB (+), BAK (+), sesak (+),Hipersalivasi (-), grunting (+),
merintih (+), pch (+), retraksi (+) Hipersalivasi (-), BAB pch (+), retraksi (+) instab suhu 3x (hiper)
(-) BAK (+)
O
KU : lemah BB:3050gr KU : lemah BB:3050gr
HR : 140x/mnt RR : 60x/mnt t:36,9C SpO2: 96-98% HR : 134x/mnt RR : 62x/mnt t:37C SpO2: 93-95%
K/L : A/I/C/D -/-/-/+ PCH (+) K/L : A/I/C/D -/-/-/+ PCH (+)
Thorax : simetris/retraksi : +/+ Thorax : simetris/retraksi : +/+
Pulmo : wh -/- rh -/- Pulmo : wh -/- rh -/-
Cor : S1S2 tunggal Cor : S1S2 tunggal
Abdomen : Soefl, BU (+) N, meteorismus (-) Abdomen : Soefl BU (+) N, meteorismus (-)
Ekstremitas : akral hangat Ekstremitas : akral hangat

A BCB-SMK-Asfiksi Berat-S.SNAD BCB-SMK-Asfiksi Berat-S.SNAD


P
Thermoregulasi Thermoregulasi
Perawatan BBL Infus D10 100cc/24jam
Infus D10 100cc/24jam Ca glukonas 15cc
Ca glukonas 15cc Inj Vicc Sx 2x225 mg
Inj Vicc Sx 2x225 mg Inj Gentamicin 17 mg/36 jam
Inj Gentamicin 17 mg/36 jam Inj Aminophilin 2x9 mg (maintenance)
Inj Aminophilin 18 mg (loading) 2x9 mg (maintenance) O2 neopuff ET peep 5 FiO2 30%
O2 neopuff ET peep 5 FiO2 30%
20-10-2015 21-10-2015

S sesak (+), retraksi (+), pch (+), instab suhu 3x (hiper) sesak (+), retraksi (+), pch (+), instab suhu 5x (hiper)

O
KU : lemah BB:2985gr KU : lemah BB:2985gr
HR : 140x/mnt RR : 32x/mnt t:37,9C SpO2 40-45% HR : 188x/mnt RR : 66x/mnt t:38,7C SpO2 78-80%
K/L : A/I/C/D -/-/-/+ PCH (+) K/L : A/I/C/D -/-/-/+ PCH (+)
Thorax : simetris/retraksi : +/+ Thorax : simetris/retraksi : +/+
Pulmo : wh -/- rh -/- Pulmo : wh -/- rh -/-
Cor : S1S2 tunggal Cor : S1S2 tunggal
Abdomen : Soefl, BU (+) N, meteorismus (-) Abdomen : Soefl BU (+) menurun, meteorismus (-)
Ekstremitas : akral hangat Ekstremitas : akral hangat

A BCB-SMK-Asfiksi Berat-RDS-SNAD BCB-SMK-Asfiksi Berat-RDS-SNAD


P
Thermoregulasi Thermoregulasi
Infus D10 100cc/24jam Infus D10 100cc/24jam
Ca glukonas 15cc Ca glukonas 15cc
Inj Vicc Sx 2x225 mg Inj meropenem 3x135 mg
Inj Gentamicin 17 mg/36 jam Inj Amikasin 2x25 mg
Inj Aminophilin 2x9 mg Inj Aminophilin 2x9 mg
Ventilator mode PCV 10/5 FiO2 40% f 60 Ti 0,6 I:E Ventilator mode SIMV 16/5 FiO2 80% f 60 Ti 0,6 I:E 1:1,5
1:1,5  SIMV 16/5 FiO2 65% f 60 Ti 0,6 I:E 1:1,5
Definisi
• Asfiksia neonatorum adalah kegagalan napas
secara spontan dan teratur pada saat lahir
atau beberapa saat setelah saat lahir yang
ditandai dengan hipoksemia, hiperkarbia dan
asidosis

Anda mungkin juga menyukai