Anda di halaman 1dari 21

Kelompok 5

8 September 2017
 Hadi Prasetyo I1A014066
 Aldy Geri Nugroho I1A014004
 M.Fahrizal K I1A014246
 Taufik Novri Effendi I1A014221
 Effendi I1A014060
 Indah Puspitasari I1A014013
 Nurul Ainun Azizi I1A014027
 Hairunnisa I1A014067
 Chairida Nur Aulia I1A014207
 Hj Noorhasanah I1A014258
 Khalilah Adiyani I1A014212
 Lusi Utami I1A014072
 Nurfahriana I1A014026
Mengidentfikasi dan menganalisis
Tugas Kewirausahaan
faktor-faktor apa saja yang
mahasiswa PSPD
berhubungan dalam
semester 7
pembangunan usaha tersebut

Kunjungan ke RSKIA Menumbuhkan jiwa


Annisa kewirausahaan
Mendapatkan pengetahuan tentang
bagaimana membuka dan membangun suatu
usaha di bidang kesehatan.
 Mampu menganalisis cara membuka suatu usaha
baru dan mengamati hal-hal yang membuat
suatu usaha berhasil atau gagal di bidang
kesehatan,
 Mengamati masalah yang ada pada suatu usaha
dan mencoba menganalisisnya untuk
menemukan suatu alternatif pemecahan masalah
berdasarkan teori,
 Memperoleh pengalaman nyata yang belum
diperoleh pada masa perkuliahan.
 Pada tahun 2008, tempat berdirinya Rumah Sakit Khusus Ibu dan Anak Annisa
(RSKIA Annisa) awalnya merupakan tempat praktik pribadi dr.Nasrawaty
Rasyid,Sp.OG, selaku pemilik dari RSKIA Annisa. Didukung dengan motivasi yang
berasal dari pasien yang kebanyakan ingin bersalin di tempat praktik serta
dukungan dari orang tua, pada tahun 2011 praktik pribadi ini kemudian
dikembangkan menjadi rumah bersalin Annisa dengan izin rumah bersalin
pratama. Pada tanggal 2 Desember 2013, berkembang menjadi klinik utama
bersalin Annisa. Kemudian pada tahun 2015 barulah klinik Annisa berkembang
menjadi rumah sakit khusus ibu dan anak Annisa.dan memperoleh izin operasional
Rumah Sakit pada tanggal 27 Desember 2016. Salah satu syarat untuk mendirikan
rumah sakit swasta adalah status kepemilikan harus berupa badan hukum yang
kegiatan usahanya bergerak di bidang medis. Sehingga pemilik mendirikan badan
hukum berbentuk Perseroan Terbatas (PT) dimana pemilik selaku direktur nya.
Untuk membangun RSKIA Annisa yang termasuk Rumah Sakit khusus tipe C,
memerlukan biaya sebesar sekitar 7 Milyar dimana biaya tersebut sebagian besar
berasal dari pinjaman bank
 Visi
 Mewujudkan rumah sakit khusus ibu dan anak yang rahmatan lil’alamin dan memiliki
pelayanan terbaik di provinsi Kalimantan Selatan.
 Misi
 Menyelenggarakan pelayanan kesehatan ibu dan anak yang beroriensitasi pada
kebutuhan dan keselamatan pasien, berkualitas serta terjangkau oleh seluruh lapisan
masyarakat.
 Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan program kerja.
 Menyelenggarakan manajemen RS dengan kaidah bisnis yang sehat, terbuka, efisien,
efektif, akuntabel yang bernilai amal dan ibadah serta sesuai dengan ketentuan
perundang-undangan yang berlaku.
 Mengelola dan mengembangkan SDM sesuai dengan kebutuhan pelayanan dan
perkembangan ilmu pengetahuan.
 Sumber Daya Manusia
 Dokter : 1 Dokter spesialis Obsgyn, 2 dokter spesialis anak, 1 dokter spesialis
bedah, 1 dokter spesialis penyakit dalam, 3 dokter spesialis anestesi, dokter spesialis
THT, 2 dokter umum yang bertugas di IGD, 1 dokter gigi spesialis orthodontik, dan
dokter gigi.
 Bidan : 15 bidan dengan Lulusan DIV Kebidanan dan akbid
 Perawat : 16 perawat dengan Lulusan S1 Keperawatan dan akper
 Apoteker : 1 apoteker lulusan Sarjana Apoteker serta asisten apoteker
 Laboratorium Patologi Klinik
 Konsultan hukum
 Konsultan Gizi
 Karyawan : Staf adminisitrasi dan umum
Rumah sakit KIA Annisa memiliki:
Gedung refresentatif
IGD
Instalasi rawat inap
Ruang bersalin
USG 2 dan 4 dimensi
Baby Spa
 Laboratorium
 Ruang operasi
 Instalasi operasi
 Instalasi farmasi
 Istalasi gizi
 Ambulance
 Tenaga yang profesional sesuai dengan kompetensi dan
dikuatkan dengan adanya SDM konsultan hukum RS.
 Biaya awal untuk mendirikan rumah sakit ini adalah
sekitar 7 milyar dimana sebagian besar berasal dari
pinjaman bank dan sisanya adalah dari orangtua. Dana
tersebut digunakan untuk memperluas tanah, mendirikan
bangunan serta pengadaaan sarana dan prasarana rumah
sakit. Sedangkan pendapatan Rumah Sakit berasal dari
keuntungan setiap pemberian fasilitas pelayanan
kesehatan.
 Obat-obatan di Rumah Sakit Khusus Ibu dan Anak Annisa berasal dari supplier obat
yang mana tergantung dari permintaan dokter kecuali untuk obat-obat gawat
darurat yang selalu tersedia. Sedangkan untuk pengelolaan ditangani oleh
Instalasi Farmasi. Jika ada obat-obatan yang diminta dokter namun tidak tersedia
di supplier, maka pihak Rumah Sakit akan bekerjasama dengan rumah sakit lain.
 Rumah sakit KIA Annisa ini memiliki fasilitas dan alat alat kesehatan yang canggih
dan cukup lengkap, memiliki tenaga profesional yang cukup lengkap dan
berpengalaman, memiliki sistem manajemen yang sudah berbasis SIRS (Sistem
Informasi Rumah Sakit) serta merupakan salah satu rumah sakit yang
smengedepankan tema “Green Hospital”, sehingga sangat sejuk dan nyaman.
Kekurangan dari rumah sakit KIA Annisa ini adalah hanya memiliki satu mobil
ambulance sehingga tidak bisa beroperasi secara optimal ditambah lagi
kelengkapan alat ambulance belum sesuai kriteria ambulance yang lengkap serta
memiliki lahan parkir yang sempit.
 Manajemen Operasional
 Lingkup Kegiatan di RSKIA Annisa
 Manajemen Keuangan
 Manajemen Pemasaran
 Manajemen Logistik
 Manajemen Layanan
 Pendapatan dan pengeluaran
 Kepuasan pasien
 Jumlah Kunjungan Pasien
 Masalah-masalah dalam bidang input
 Masalah-masalah dalam proses
 Masalah-masalah dalam bidang output
 Pemecahan masalah pada input
Masalah modal yang dihadapi RSKIA Annisa dapat
ditanggulangi dengan meminjam dana dari bank lalu untuk
membayar pinjaman tersebut RSKIA Annisa menggunakan
keuntungan yang mereka dapatkan. Selain dengan metode
tersebut RSKIA Annisa menggunakan promosi lewat media
sosial instagram sehingga dapat meningkatkan angka
pasien yang berkunjung. Pada permasalahan tentang
perizinan yang memakan waktu yang lama dapat
ditanggulangi dengan cara mempersiapkan persyaratan
lebih awal sebelum mendirikan RS.
 Pemecahan masalah pada proses
Permasalahan stok obat yang kekurangan ini dapat
diselesaikan dengan pendataan obat yang sering di
gunakan dan hampir habis lebih ditingkatkan sehingga
dapat merencanakan kontrak lebih akurat dan tidak
mengalami kekurangan lagi. Untuk menanggulangi
kerusakan alat-alat kesehatan dari RSKIA Annisa sebaiknya
pihak RS melakukan perawatan dan perbaikan rutin
sehingga tidak terjadi kerusakan total pada alat tersebut.
 Pemecahan masalah pada output
Permasalahan prasarana lahan parkir yang kurang
dapat ditanggulangi dengan cara menata ulang bagian
depan rumah sakit dan memindahkan beberapa objek yang
bisa dipindahkan sehingga terdapata beberapa ruang
bebas yang dapat dijadikan lahan parkir. Untuk sarana
seperti mobil ambulans, pihak RSKIA Annisa bisa
bekerjasama dengan pihak lain atau pemodal untuk
menambah jumlah dari mobil ambulans dengan cara
menjula sebagian saham mereka kepada pemodal tersebut.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai

  • EUTHANASIA
    EUTHANASIA
    Dokumen48 halaman
    EUTHANASIA
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka
    Ahmad Rifqi Rizal
    Belum ada peringkat
  • Asfiksia SSSS
    Asfiksia SSSS
    Dokumen54 halaman
    Asfiksia SSSS
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • Bedah
    Bedah
    Dokumen7 halaman
    Bedah
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • MorningReport59th
    MorningReport59th
    Dokumen12 halaman
    MorningReport59th
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • Cover Dan Daftar Isi Rop
    Cover Dan Daftar Isi Rop
    Dokumen2 halaman
    Cover Dan Daftar Isi Rop
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • BAB I Yolan
    BAB I Yolan
    Dokumen2 halaman
    BAB I Yolan
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • SEPTUM DEVIASI
    SEPTUM DEVIASI
    Dokumen9 halaman
    SEPTUM DEVIASI
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • Lapsus Anestesi DOdo
    Lapsus Anestesi DOdo
    Dokumen10 halaman
    Lapsus Anestesi DOdo
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • Parasit Aqidah
    Parasit Aqidah
    Dokumen58 halaman
    Parasit Aqidah
    Jhun Eju
    Belum ada peringkat
  • Bab 3
    Bab 3
    Dokumen17 halaman
    Bab 3
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • Dapus
    Dapus
    Dokumen1 halaman
    Dapus
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • KPD, Laboratorium Neonatal dan TB Kongenital
    KPD, Laboratorium Neonatal dan TB Kongenital
    Dokumen20 halaman
    KPD, Laboratorium Neonatal dan TB Kongenital
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • BEDAH DADA
    BEDAH DADA
    Dokumen64 halaman
    BEDAH DADA
    Ayie Ajah
    100% (1)
  • KKK 2
    KKK 2
    Dokumen15 halaman
    KKK 2
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • Judul Ilmiah Kel 28b
    Judul Ilmiah Kel 28b
    Dokumen1 halaman
    Judul Ilmiah Kel 28b
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat
  • BAB Ibrugada
    BAB Ibrugada
    Dokumen5 halaman
    BAB Ibrugada
    Muhammad Ridha Rifani
    Belum ada peringkat