Anda di halaman 1dari 21

DIABETES MELITUS

Apakah Diabetes itu ?

Diabetes Melitus (DM) / kencing manis


adalah suatu penyakit menahun yang
ditandai dengan kadar gula darah
melebihi nilai normal

Kadar Gula Darah normal


KGD Sewaktu : <200mg/dl
KGD Puasa : <126 mg/dl
Gejala dan Tanda
Gejala Klasik
•Banyak Minum (Polidipsi)
•Banyak Makan (Polifagi)
•Banyak Kencing (Poliuri)
•Penurunan Berat Badan

Gejala Penyerta
Gatal – gatal, mengantuk,
kesemutan, mata kabur,
impotensi dan keputihan
4
Diabetes Tipe 1
Terjadi akibat kurangnya insulin yang diproduksi
oleh sel Beta Pankreas

Diakibatkan oleh:
1. Infeksi Virus
2. Kelainan Autoimun
3. Herediter  menyebabkan degenaratif sel beta,
bahkan tanpa adanya virus atau penyakit
autoimun
Kelainan pada DM tipe 2

Penderita DM tipe 2:
Glukosa tidak dapat
masuk ke dalam sel
karena sel resisten
terhadap insulin

Orang normal:
Glukosa dapat masuk ke
dalam sel dengan mudah
Faktor Risiko Diabetes Mellitus
Faktor risiko yang tidak dapat dirubah
 Riwayat diabetes dalam keluarga
 Umur
 Jenis kelamin

Faktor risiko yang dapat dirubah


 Kelebihan berat badan
 Tekanan darah tinggi
(hipertensi)
 Kadar kolesterol
 Toleransi glukosa terganggu
 Kurangnya aktifitas fisik
 Pola makan tidak sehat
Apa yang Terjadi Bila Seseorang
Menderita Diabetes?

• Efek jangka pendek

• Efek jangka panjang


Efek jangka panjang

 Menyebabkan stroke & serangan jantung


 Menyebabkan kebutaan (retinopati
diabetik)
 Peredaran darah ke tungkai atau lengan
terganggu, luka sukar sembuh
 Ginjal menjadi rusak dan gagal berfungsi
 Gangguan sel saraf, sehingga reaksi
terhadap rangsang terganggu
 Gangguan fungsi seksual
Berperan aktif dalam proses
pengobatan

 Cari informasi mengenai diabetes


 Buat jadwal pemeriksaan rutin
 Minta rujukan ke ahli gizi, dokter
kesehatan olahraga, atau dokter
spesialis yang lain, jika perlu.
Pola makan yang baik

 Makan teratur sesuai kebutuhan


 Makan beragam makanan
 Batasi makanan lemak,
terutama lemak hewani
 Jarak makan besar 4 – 6 jam
 Hindari makanan kaya gula
 Jangan minum alkohol
 Batasi konsumsi garam
PIRAMIDA MAKANAN

2-3 porsi 2-3 porsi


lauk hewani lauk nabati

3-4 porsi 2-3 porsi


sayur buah

3-5 porsi
makanan pokok
Hidup lebih aktif

 Rencanakan untuk bergerak aktif 30 menit


atau lebih setiap hari
 Aktivitas dapat dibagi menjadi kegiatan kecil
sehingga total menjadi 30 menit
 Pilih kegiatan yang diminati dan sesuai
kemampuan
Minum obat sesuai dengan
anjuran Dokter

 Patuhi jadwal minum obat


 Jangan mengubah dosis tanpa
sepengetahuan dokter
 Bagi yang menggunakan insulin
patuhi jadwal makan Anda demi
keberhasilan terapi
Periksa kadar gula darah
secara teratur

Catat:
 Nilai kadar gula darah
 Tanggal pemeriksaan
 Obat yang diminum
 Kondisi tubuh saat pemeriksaan
Perhatikan kaki Anda

 Periksa kaki Anda setiap hari.


 Jagalah agar kaki Anda selalu bersih,
kering dan lembut
 Gunakan kaus kaki dan alas kaki yang
nyaman
 Potong kuku jari kaki lurus, sejajar dengan
ujung jari
Periksa mata Anda Secara
teratur

 Amati adakah gangguan


pada mata Anda
 Mintalah kepada dokter
untuk melakukan
pemeriksaan secara rutin
Pemicu kadar gula darah
rendah/hipoglikemia:
 Mengabaikan makan
 Aktivitas yang meningkat
 Olahraga berat
 Minum obat terlampau banyak
 Suntikan insulin dosis tinggi
 Perubahan kebutuhan tubuh akan obat
 Konsumsi alkohol
Gejala kadar gula darah rendah:

 Rasa gemetar dan


oyong
 Rasa lemas dan
lapar
 Berkeringat dingin
 Sakit kepala
 Pandangan
kabur/gelap
 Perasaan gugup
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai