Anda di halaman 1dari 5

RENCANA KERJA TAHUNAN

Compliance dan Internal Audit


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
• Menyusun rencana kebijakan perusahaan
terkait dalam hal prosedur pinjaman dan
operasional
• Melakukan sosialisasi terkait kebijakan dan
prosedur yang sudah mendapatkan
persetujuan kepada seluruh unit kerja
• Melakukan evaluasi secara rutin terhadap SOP
yang sudah berjalan
SASARAN DAN STRATEGI
• Mendapatkan informasi mengenai regulasi
pemerintah (OJK) terkait perusahaan berbasis
Teknologi (Fintech)
• Melakukan Pemahaman dan kegiatan
pemantauan terhadap pelaksanaan kepatuhan
prosedur
• Melakukan monitoring OTS (On the spot) dan
OTD (On the desk) terhadap aktivitas seluruh
unit kerja
INTERNAL AUDIT
• Melakukan peningkatan pemahaman
mengenai kepatuhan baik aspek produk
pinjaman dan operasional
• Melaksanakan aktifitas pengendalian internal
/ Internal Audit
SASARAN DAN STRATEGI
• Membuat kertas kerja pemeriksaan
• Melakukan sosialisasi anti fraud
• Membuat layanan pengaduan (Customer
komplain)

Anda mungkin juga menyukai