Anda di halaman 1dari 20

Anggota Kelompok:

-Ivara Gilty
-Alam Akbar Pratama
-Davira W.N
-Gumilang Miraj Waali
-M.Raihan Pahlevi
-Saprico Dindo
-M.Devin Rezky Pratama
Letak dan batas Wilayah Benua
Australia
 Australia Terletak Pada 113oBT-155oBT Dan 10oLS-
43oLS.Ini Berarti Ada Bagian Australia Bagian Utara Yang
Berdekatan Dengan Indonesia.Sebagian Wilayah Lainnya
Beriklim Subtropis Dan Sedang.Berikut Ini Batas-batas
Geografis Wilayah Australia.
A. Sebelah Utara Berbatasan Dengan Laut Timor,laut
Arafuru Dan Selat Torres.
B. Sebelah Timur Berbatasan Dengan Samudra
Pasifik,laut Tasman,dan Laut Coral.
C. Sebelah Selatan Dan Barat Berbatasan Dengan
Samudra Hindia
.
Kondisi Geologi
 Australia Memiliki Sejumblah Potensi Sumber Daya
Alam Seperti Minyak Dan Gas,bauskit,batu Bara,biji
Besi,intan,alumunium,tembaga,
Emas,mangan,lithium,bijih Mangan,posfat,nikel,
Vanadium,zinc,perak,dan Uranium.Produksi Batu
Bara Australia Merupakan Yang Terbesar Kedua
Setelah Republik Guinea Dan Urutan Kelima Di Dunia
Sebagai Produsen Alumunium.Batu Bara Hitam
Australia Menempati Peringkat Kelima Dunia Setelah
Amerika Serikat,rusia,china,dan India.Australia Juga
Memiliki Sumber Daya Emas Terbesar
Dunia,berikutnya Afrika Selatan Dan Rusia
Kenampakan Alam
A.Pegunungan
Kenampakan Alam Berupa Pegunungan Antara Lain The Great Dividing Range
Yang Memanjang Dari Tanjung York Sampai Tasmania. Di Pegunungan Ini
Terdapat Pegunungan Alpen Australia Dengan Puncak Tertinggi Gunung
Kosciusko (2.228 M). Pegunungan Mac Donell Dan Musgrase Terdapat Di
Australia Barat. Pegunungan Darling Di Sebelah Barat Daya Australia (Perth).
B. Gunung
Gunung Yang Terdapat Di Australia Antara Lain Gunung Woodroffe Di Australia
Selatan Dan Gunung Hann Di Australia Barat.
C. Sungai
Di Australia Terdapat Banyak Sungai. Di Antaranya Sungai Darling, Sungai Coper,
Dan Sungai Diamantina Yang Bermuara Ke Danau Eyre. Sungai Di Benua
Amerika Mempunyai Banyak Kegunaan. Antara Lain Sebagai Sarana Irigasi Dan
Peternakan. Contohnya Sungai Jamatiner, Sungai Murray, Dan Sungai Swam.
 D. Danau
Kenampakan Berupa Danau Antara Lain Danau Eyre
Yang Terletak Di Gurun Gibson. Selain Itu Juga
Terdapat Danau Carey, Danau Mackay, Danau
Amadeus, Dan Danau Disappointment.
 E. Gurun
 Gurun Pasir Besar Gibson, Victoria Besar Di Bagian
Barat, Dan Gurun Tanami Di Bagian Utara.
 F. Kenampakan Alam Lain Berupa Karang Penghalang
Besar Atau Great Barrier Reef. Kenampakan Alam
Terdapat Di Negara Bagian Quensland. Karang Ini
Merupakan Kumpulan Terumbu Karang Terbesar Di
Dunia. Panjangnya Mencapai 2.010 Km.
Iklim
 Benua Australia Memiliki Beberapa Iklim Di Antaranya
Sebagai Berikut.
A. Iklim Hujan Tropis
 Penyebabnya Adalah Angin Pasat Tenggara. Oleh Karena
Melewati Lautan Maka Angin Ini Banyak Membawa Uap
Air. Iklim Hujan Tropis Dialami Oleh Wilayah Pantai
Timur Australia.
B. Iklim Gurun Tropis
 Wilayah Yang Mengalami Iklim Gurun Tropis Meliputi
Australia Barat Dan Australia Tengah. Iklim Ini Memiliki
Ciri Perbedaan Suhu Sangat Mencolok Antara Malam Dan
Siang Hari. Curah Hujannya Sedikit Karena Bertiup Angin
Pasat Tenggara.
C. Iklim Subtropis
 Iklim Ini Dialami Di Wilayah Australia Barat Daya Dan
Australia Selatan. Di Daerah Tersebut Bertiup Angin
Tenggara Yang Tidak Membawa Hujan.
D. Iklim Sedang
 Iklim Sedang Meliputi Daerah Selatan Victoria Dan
Tasmania, Yang Dipengaruhi Oleh Letak Lintang. Kedua
Daerah Ini Banyak Menerima Hujan Karena Pengaruh
Angin Barat.
E. Iklim Laut
 Iklim Laut Terjadi Di Wilayah Australia Bagian Timur Dan
Tasmania. Di Daerah Tasmania, Iklim Laut Terjadi Karena
Pengaruh Angin Barat Yang Menyebabkan Hujan Turun
Sepanjang Tahun.
C. Perdagangan
 Perdagangan Australia Meliputi Kegiatan Ekspor Dan
Impor. Barang-barang Yang Diekspor Antara Lain Wol,
Susu, Daging, Keju, Tepung, Buah, Buah Kaleng, Dan Batu
Bara. Adapun Barang Yang Diimpor Meliputi Minyak
Bumi, Teh, Gula, Coklat,dan Karet.
D. Perikanan
 Hasil Perikanan Antara Lain Ikan Tuna, Udang, Dan
Lobster Yang Banyak Diusahakan Di Australia Barat.
E. Pertambangan
 Hasil Tambang Antara Lain Emas, Timah Hitam, Tembaga,
Uranium, Besi, Batu Bara, Dan Gas Alam. Tambang Emas
Terbesar Terdapat Di Daerah Kalgorie Dan Kalgordie.
Sekian Dari Kami
AssalamMualaikum Wr.Wb

Anda mungkin juga menyukai