Anda di halaman 1dari 8

PERTEMUAN KE-3

PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

UPAYA PENCEGAHAN
FOKUS KEGIATAN PRIORITAS JANGKA MENENGAH
(2012-2014)

SISTEM PELAYANAN PUBLIK BERBASIS TI DENGAN FOKUS PADA:

• K/L DAN PEMDA DI SELURUH PROVINSI DENGAN


MEMPERHITUNGKAN INTEGRASI INTERNAL KELEMBAGAAN YANG
TELAH MEMILIKI TARGET JELAS SAMPAI DENGAN 2014, DENGAN
FOKUS PADA PEMBERIAN PERIZINAN.

• INTEGRASI MEKANISME PENANGANAN KELUHAN/PENGADUAN


TERHADAP UPAYA PPK TERMASUK PROSES PENEGAKKAN HUKUM.

Upaya Pemberantasan Korupsi 2


11
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSIMEMBUKA

UPAYA PENCEGAHAN
FOKUS KEGIATAN PRIORITAS JANGKA MENENGAH
(2012-2014)

• MEMBUKA AKSES ANTAR LEMBAGA UNTUK MENINDAKLANJUTI


PENGADUAN YANG DISAMPAIKAN MASYARAKAT

• KETERBUKAAN INFORMASI DALAM PENANGANAN PERKARA


(TERMASUK PERKARA KORUPSI), PERENCANAAN DAN
PENGANGGARAN PEMERINTAH.

Upaya Pemberantasan Korupsi 3


11
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

•Keterbukaan standar operating prosedur


penanganan perkara dan pemrosesan pihak
yang menyalahgunakan wewenang

•Penyempurnaan kode etik dengan sanksi yang


jelas

•Pengendalian dan pengawasan proses


pelayanan publik, penguatan Sistem
Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) serta
publikasi penyalahgunaan jabatan.
Upaya Pemberantasan Korupsi 4
12
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

• Implementasi UU Pelayanan Publik, keterbukaan


dalam penunjukkan pejabat publik dan penyelarasan
UU Keuangan Pusat-Daerah

• Pembenahan sistem melalui reformasi birokrasi


dengan fokus pada lembaga penegak hukum dan
peradilan

• Sertifikasi hakim Tindak Pidana Korupsi berdasarkan


kompetensi dan integritas.

Upaya Pemberantasan Korupsi 5


14
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

•Pengembangan sistem dan pengelolaan


pengaduan internal dan eksternal (termasuk
masyarakat) atas penyalahgunaan kewenangan.

•Pemantapan administrasi keuangan negara,


termasuk penghapusan dana off-budget dan
mempublikasikan penerimaan
hibah/bantuan/donor di badan publik dan
partai politik.

Upaya Pemberantasan Korupsi 6


14
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

• Transparansi dan akuntabilitas dalammekanisme


pengadaan barang dan jasa

• Transparansi dan akuntabilitas laporan kinerja


tahunan K/L serta Pemda yang dilaporkan dan
dipublikasikan secara tepat waktu

• Penerapan Pakta Integritas

Upaya Pemberantasan Korupsi 7


16
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

BERBAGAI UPAYA PENCEGAHAN YANG SAAT INI


TENGAH DILAKSANAKAN

Upaya Pemberantasan Korupsi 8


17

Anda mungkin juga menyukai