Anda di halaman 1dari 8

BIOMEDIK III

PNEUMONOKONIOSIS

BY: FUJI ANANDA JAMAL


(P 101 18 087)
Definisi Pneumonokoniosis

Jenis Pneumonokoniosis

Faktor – faktor penyebab

Gejala

pencegahan
• International Labour
Organizaton (ILO)
mendefinisikan
Pneumokoniosis sebagai
suatu kelainan yang terjadi
akibat penumpukan debu di
dalam paru yang
menyebabkan reaksi
jaringan terhadap debu
tersebut.
Penamaan pneumokoniosis tergantung pada debu
penyebabnya
FAKTOR – FAKTOR PENYEBAB

Pneumokoniosis disebabkan karena inhalasi


(biasanya) debu anorganik di tempat kerja,
seperti :

 kelainan yang terjadi akibat pajanan debu


anorganik seperti silika, asbes, dan timah
 Kelainan yang terjadi akibat pekerjaan seperti
pneumokoniosis batubara
 Kelainan yang ditimbulkan oleh debu anorganik
seperti kapas (bisinosis)
GEJALA

Tidak memiliki gejala sama


sekali di awal penyakit

Kesulitan bernapas / sesak


napas

Batuk yang kadang sampai


keluar dahak
PENCEGAHAN

Melakukan
identifikasi

Memastikan level
Gunakan APD
debu

Mengatur
Mengatur waktu
ventilasi ruang
kerja
kerja

Memastikan
pekerja
Medical check up
menggunakan
masker

Anda mungkin juga menyukai