Anda di halaman 1dari 8

RETINOPATI DIABETIKA

PROLANIS
PKU AISYIYAH KRAKITAN
BAYAT
Retinopati Diabetika
 Adalah suatu penyakit di

pembuluh darah retina yang bersifat

kronik progresif yang mengancam

penglihatan dan merupakan komplikasi

dari diabetes melitus.


Gejala dan Faktor Resiko

 Gejala :
 kesulitan membaca
 penglihatan kabur
 penglihatan tiba-tiba menurun pada satu mata
 melihat lingkaran-lingkaran cahaya
 melihat bintik gelap dan cahaya kelap-kelip
 Faktor resiko :
Durasi diabetes yang panjang
Kontrol kadar glukosa yg buruk
Hipertensi
Hiperkolesterol
Rekomendasi jawdal Screening
mata bagi penderita diabetes
melitus
Pemeriksaan Penunjang
 Pemeriksaan Fundus
Pengobatan
 Sejauh ini belum ada pengobatan yang
memberikan efek maksimal untuk mencegah
perkembangan retinopati diabetik.
 Memperbaiki faktor resiko,mengkontrol gula
darah,tekanan darah dan kolesterol dalam darah
serta obesitas.
 Bisa diberikan terapi laser pada pasien dengan
retinopati diabetik, akan tetapi hasil disesuaikan
dengan kondisi penyakit penderita.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai