Anda di halaman 1dari 7

AMPHINEURA 1

• ALVIN SENJAYA(12.2018.1.00363)
• DONNY HARDINATA(12.2018.1.00
• STEPHANY FRANSIN.M.(12.2018.1.00
• MELKIANUS BERE(12.2018.1.00
PENGERTIAN AMPHINEURA

Amphineura adalah kelompok hewan yang masuk dalam filum Mollusca. Hewan
kelas amphineura ini hidup didasar perairan lautan, dilaut dekat pantai atau di pantai. Hewan
ini jarang terlihat karena hewan jenis molusca ini masih termasuk hewan primitive, yang
diperkirakan telah ada 450 juta tahun yang lalu.
CIRI – CIRI AMPHINEURA(MORFOLOGI)

 Hewan molusca kelas amphineura ini hidup dilaut dekat pantai atau di pantai.
 Tubuhnya bilateral simetri, dengan kaki di bagian perut, memanjang, bulat telur, dan
memipih.
 Ruang mantel dengan permukaan dorsal, tertutup oleh 8 papan berkapur, sedangkan
permukaan lateral mengandung banyak insang.
 Kadang cangkang hewan ini dibungkus oleh lapisan kitin.
 Hewan ini bersifat hermafrodit (berkelamin dua), fertilisasi eksternal (pertemuan sel telur
dan sperma terjadi di luar tubuh)
CARA HIDUP KELAS AMPHINEURA

Dengan cara bentos sesil. Karena hewan ini hidupnya terdapat pada 2 daerah yang
berbeda.. Bisa hidup dilaut dekat pantai, bisa juga di pantai.
PEMBAGIAN ORDO PADA KELAS AMPHINEURA

 Ordo polyplacophora
yang terkenal adalah chiton. Banyak tubuh seperti elips, kakinya pipih yang terletak
pada permukaan ventral, dorsal tubuhnya yang kompleks ditandai dengan adanyya keping
kapur. Pada saluran mantel terdapat 4-8 chinidium yang serupa dengan insang. Chiton
merayap perlahan pada dasar laut, pada batu-batu yang lunak. Sendi antara keeping-keeping
kapur dapat dibengkokkan sedemikian rupa, sehingga tubuh dapat dibulatkan seperti bola,
jenis kelamin terpisah.
 Ordo Aplacophora
Bentuk mirip cacing karena tidak memiliki cangkang/Bangkok, kakinya rudimenter
atau hilang sama sekali. Radula juga banyak mengalami kemunduran, insang terletak
didaerah cloaca. Jenis tertentu hidup diantara karang dan hydrozoaria yang lain. Beberapa
ahli memasukkan ordo ini kedalam statu kelompok yang dikatakan cacing primitif.
SEJARAH & KEGUNAAN AMPHINEURA

 Sejarah Amphineura
Hewan molusca hidup mulai dari zaman kapur. Fosil jarang ditemukan (umur :
kambrium – sekarang)

 Kegunaan Amphineura
Untuk menentukan lingkungan pengendapan dan untuk keanekaragaman
SKETSA

Anda mungkin juga menyukai