Anda di halaman 1dari 5

Branchiopoda

Branchiopoda adalah Crostacea yang bertubuh


amat kecil; hidupnya terutama dalam air tawar. Panjang
tubuhnya hanya beberapa milimeter, bahkan ada yang
hanya 0,25 mm; ada juga yang dapat mencapai panjang
tubuh lebih dari 10 cm. Kebanyakan Branchiopoda
bertubuh pucat dan tembus cahaya.
 Ciri-ciri

 Tubuhnya sangat kecil dan hidupnya di air tawar


 Pada umumnya bertubuh pucat dan transparan.

 Contoh:

 Daphnia Pulex(kutu air)


 Lepidurus
 Notostraca
 Estheria
 Conthrostraca

 Keuntungan
 Sebagai sumber pakan alami ikan Daphnia Pulex(kutu air)

 Kerugian
 Parasit pada ikan,kelomang,kepiting dan udang.
Ostracodas

Ostracoda meliputi kira - kira 200 jenis yang dikenal


orang, tetapi sementara itu dikenal lebih dari 2000 jenis
yang telah memfosil. Tubuh Ostracoda kecil dengan
ukuran panjang kurang dari 1 mm sampai beberapa
mm. Seperti halnya dengan Branchiopoda ia bergerak
dengan mengunakan antena kedua atau kedua pasang
antenanya. Beberapa jenis Branchiopoda merupakan
plankton. Hidupnya di laut. Selain itu, ada pula
Branchipoda yang hidup di dalam air tawar.

 Ciri-ciri

 Hidupnya di air laut dan air tawar


 Beberapa jenis diantaranya hidup sebagai plankton

 Contoh

 Cypridina mediterranea,
 Azygocypridina lotoryi,
 dan Gigantocypris pellucida.

 Keuntungan

 Kandungan asam amino yang tinggi : meningkatkan daya reproduksi


induk, mempercepat pertumbuhan, meningkatkan daya tahan tubuh serta
mencerahkan warna pada udang dan ikan.

 Kerugian
Copepoda

Copepoda merupakan sub-kelas yang terbesar di


antara Entomostraca, yakni meliputi lebih dari
4.500 jenis.

Kebanyakan Copepoda hidup di laut, tetapi


terdapat pula jenis - jenis yang hidup dalam air
tawar. Segmentasinya jelas terlihat dan jelas
dapat dibedakan antara kepala, toraks (dada), dan
abdomen (perut)-nya. Bayak Copepoda
merupakan plankton.

Kebanyakan Crustacea yang hidup sebagai parasit termasuk ke dalam Copepoda. Ikan
- ikan, baik ikan laut maupun ikan air tawar, merupakan inang parasit - parasit itu.
Sebagai endoparasit, Copepoda biasanya tidak mempunyai mulut dan menyerap
makanan langsung dari inangnya.

 Merupakan ordo terbesar di Enromostraca


 Hidupnya di air laut, tawar dan hidup sebagai plankton
 ontohnya, Cyclops (plankton) dan Penella (parasit).

Cirripedia

Dulu Cirripedia diduga termasuk moluksa


karena kebanyakan bentuk tubuhnya seperti
kerang. baru pada tahun 1830, ketika tingkat
larvanya dikenal orang, golongan hewan itu
dimasukan ke dalam golongan Crustacea
karena terdapat persamaan - persamaanya
dengan Crustacea.

Cirripedia hidup di laut; kebanyakan melekat pada suatu tempat. Kira - kira dikenal
800 jenis Cirripedia. Cara hidupnya beraneka ragam. Ada yang hidup bebas, ada yang
melekat pada batu - batuan, pada karang pada kayu yang terapung dan sebagainya.

Selain itu ada yang menumpang pada ikan, kura - kura, ikan paus dan hewan - hewan
lainya. Banyak pula yang hidup sebagai parasit. Pada umumnya Cirripedia dikenal
sebagai bernakel; ia banyak terdapat pada dasar kapal atau perahu, pada tiang - tiang
yang terpancang di laut, atau yang mengapung di laut, yang dapat merupakan
gangguan yang tidak kecil.

 Hidupnya di laut
 Pada umumnya hidupnya melekat pada suatu tempat

Contohnya, Sakkulina.

1.isopoda

Ordo Isopoda Anggotanya memiliki kaki


berukuran sama atau seragam. Hidup di
darat, air tawar, dan laut. Selain itu, ada
beberapa jenis yang hidup sebagai
penggerek kayu sehingga dapat merugikan
manusia
Deskripsi

• Pada umumnya hidup di laut, tetapi


ada pula yang hidup di air tawar dan darat
• Ada beberapa diantaranya yang
menggerek kayu
Contohnya, Oniscus asellus

.2. Ordo Stomatopoda

Ordo Stomatopoda Hidup di laut. Bentuk tubuhnya seperti


belalang sembah. Bagian kepala tertutup oleh karapaks.
Kebanyakan berwarna mencolok.

• Hidupnya di laut
• Anggotanya terdiri atas crustacea yang bentuk
tubuhnya seperti belalang sembah
• Di belakang kepalanya terdapat karapaks yang
merupakan rangka luar
• Warna tubuhnya menyolok
• Contohnya, Squolla empusa.
Ordo Decapoda

Dekapoda, memiliki 5 pasang anggota


gerak pada thorax sehingga sering
disebut juga hewan berkaki sepuluh.
Kepala dan dada menjadi satu yang
dilindungi karapaks. Umumya bernilai
ekonomi. Contoh : Cambarus sp
(Udang air tawar), Panulirus sp (Udang
Laut / Lobster), Penaeus sp (Udang Windu / udang air payau), Macrobrancium
rosenbergii (Udang Galah), Panulirus versicolor (Udang Karang), Palaemon carcinus
(Udang Satang), Neptunus pelagicus (Rajungan), Paratelpausa malculata (Yuyu),
Paratelpausa tridentata (Ketam), Scylla serrata , Partunus sexdentalis (Kepiting).
• Anggotanya meliputi udang, kepiting, dan ketam
• Tiga pasang anggota gerak paling depan pada thoraksnya berubah fungsi
menjadi rahang
• Lima pasang anggota gerak lainnya pada thoraks menjadi kaki sehinga disebut
hewan berkaki sepuluh
• Kepala dan thoraksnya menjadi satu yang dilindungi oleh kaparaks.
Contoh :
• Cabarus sp (udang air tawar)
• Panulirus sp (udang laut lobster)
• Paneus sp (udang windu / udang air payau)

Anda mungkin juga menyukai