Anda di halaman 1dari 6

Parasit-parasit Utama Pangan

Virus-virus Utama Penyebab Penyakit yang


Ditularkan Makanan
1. Virus Hepatitis a dan E
2. Virus Norwalk (berbentuk bulat kecil)
3. Rotavirus 5. Virus H5N1 (pada unggas)
4. Virus Polio
Virus tidak dapat hidup dikembangbiakkan
di luar makhluk hidup.
Berbagai makanan yang telah terkontaminasi oleh
feses manusia maupun binatang dapat terkontaminasi
virus-virus tersebut.
Virus Penyebab Diare Tidak Menyebabkan Diare

 Virus yang berstruktur  Virus Hepatitis a


bulat dan kecil (SRSV)  Poliovirus
 Astrovirus  Echovirus
 Adenovirus  Coxsackievirus
 Coronavirus
 Rotavirus
Pada umumnya virus disebarkan melalui rute
faecal-oral, akan tetapi beberapa dari jenis virus
tersebut tidak menyebabkan diare karena
meskipun mereka masuk melalui usus, usus
bukanlah target utama aktivitas virus tersebut,
sehingga keberadaan virus tersebut dalam usus
menyebabkan diare
Virus tidak dapat berkembangbiak dalam
makanan, tapi bila makanan tersebut
terkontaminasi oleh feses yang mengandung virus
maka makanan tersebut akan bersifat infeksius
Parasit-parasit Utama Penyebab Penyakit Yang
Ditularkan Makanan
Parasit-parasit dapat termasuk bakteria dan virus,
tetapi secara umum yang dimaksud dengan parasit
adalah protozoa dan cacing
Parasit mengkontaminasi makanan melalui faecal-
oral, air yang terkontaminasi parasit
Keberadaan beberapa parasit di lingkungan lebih lama
karena jika lingkungan tidak mendukung
perkembangbiakannya parasit akan membentuk
kista, kista manusia makanan/minuman
rotozoa keluar dari kista dan menginfeksi usus 
menimbulkan gejala sakit
Parasit-parasit Utama Penyebab Penyakit
Yang Ditularkan Makanan
 Anisakis  Fasciola hepatica
 Askaris  Giardia
 Clonorchis sinensis  Opistrorchis felineus
 Cryptosporidium  Opistorchis viverini
 Diphylobthrium  Sarcosporadium
 Echinococcus  Taenia
 Entamoeba  Toxoplasma
histolytica  Trichinella
 Fasciola buski

Anda mungkin juga menyukai