Anda di halaman 1dari 8

Kamis, 27 Juni 2019

21.00-06.00
Muhammad Rifath Akbar
Adelia Meutia Putri
Dila Aulia
Identitas Pasien
Anamnesis : Alloanamnesis
Nama : Tn. V
Umur : 29 th
Alamat : Untung suropati, Bandarlamoung
Masuk : 21.15
Hari/Tanggal/Jam Catatan

Kamis, 28 Juni 2019 S/


21.00-06.00 Keluhan Utama
Luka gigitan monyet pada lengan kiri bawah sejak 4 jam yang lalu.

Keluhan tambahan:
Jari kelingking dan jari manis pada tangan kiri terasa baal dan tidak dapat
digerakkan.

RPS:
Pasien datang dengan keluhan terdapat luka gigitan monyet pada lengan kiri
sejak 4 jam yang lalu. Keluarga pasien mengatakan, pasien digigit dalam posisi
berdiri dan tidak terseret, monyet yang mengigit adalah monyet peliharaan dan
belum pernah di vaksin rabies. Setelah kejadian Pasien langsung dibawa ke RS.
Imanuel, dilakukan pembersihan luka lalu dan kemudian dirujuk ke RS Abdul
Moeloek untuk suntik anti rabies dan anti tetanus. Pasien mengatakan luka di
lengan terasa baal pada jari kelingking dan jari manis tangan kiri dan tidak bisa
digerakan.
Hari/Tanggal/Jam Catatan

Kamis, 28 Juni 2019 PRIMARY SURVEY


21.00-06.00 A (Airway)
Jalan napas clear, tidak ada sumbatan jalan napas, bicara bebas.

B (Breathing)
Bicara spontan, tidak ada suara napas tambahan, gargling (-), snoring (-). RR=
18x/m

C (Circulation)
Pasien sadar penuh dan tidak ada tanda-tanda kegagalan sirkulasi. N= 80 x/m

D (Disability)
GCS E4V5M6=15, Reflex pupil +/+ dan isokor 3mm/3mm

E (Exposure)
Didapatkan vulnus morsum pada Regio ante brachii sinistra
Hari/Tanggal/Jam Catatan

Kamis, 28 Juni 2019 Status Fisik


21.00-06.00 Keadaan umum : tampak sakit ringan
Kesadaran : compos mentis

Pemeriksaan Fisik
Tanda Vital
TD : 110 /80 mmHg
HR : 80 x/menit
T : 36,5 C
RR : 24x/menit
spO2 : 98%
Hari/Tanggal/Jam Catatan

Kamis, 28 Juni 2019 STATUS GENERALIS


21.00-06.00
Kepala: Normochepal
Mata : Konjungtiva anemis (-/-), refleks cahaya (+/+)
Telinga : Sekret (-/-), perdarahan (-/-)
Hidung : Perdarahan (-), nyeri (-)
Wajah : pucat (-), kontusio (-)
Gigi : Perdarahan (-) gigi tanggal (-)
Bibir : kebiruan (-) kering (-)
Leher : Tidak ada pembesaran KGB, lesi (-)

Thoraks :
I: simetris antara kedua lapang paru, lesi (-), sikatrik (-)
P: Fremitus taktil (+/+), ekspansi dinding dada msimetris
P: sonor (+/+)
A: Vesikuler (+/+), BJ I-II regular

Abdomen :
I : tampak datar, lesi (-), massa (-),
A : Bising usus (+)10 x/m
P : Timpani
P : tidak ada nyeri tekan, Massa (-)
Hari/Tanggal/Jam Catatan

Kamis, 28 Juni 2019 Ektremitas:


21.00-06.00 Superior:
- Sinistra: Vulnus Morsum regio ante brachii sinistra dengan
ukuran 4 x 1cm. Pada jari kelingking dan jari manis tidak
terdapat gerakan aktif, sensebilitas (-). Pada gerakan pasif
tidak terdapat nyeri. Nadi teraba kuat.
- Dextra: lesi (-), akral hangat, nadi teraba kuat.

Inferior : Akral hangat, nadi teraba kuat CRT <2 detik, edema (-)
Hari/Tanggal/Jam Catatan

Kamis, 28 Juni 2019 A/ Vulnus Morsum Regio ante brachii sinistra


21.00-06.00

P/
Anti rabies: Verorab (1 Vial diencerkan dengan Diluent 0,5 ml). Disuntikkan secara
IM. Sebayak 2 dosis.
Anti tetanus 1500 IU
Ibuprofen tab 400mg/8jam
Inj. Ceftriaxone 1x 2gr

Konsul dokter Spesialis ortopedi

Anda mungkin juga menyukai