Anda di halaman 1dari 31

PROGRAM STUDI S1 FARMASI

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL T.A. 2018/2019

Mata Kuliah : Kimia Bahan Makanan


Semester : III
Waktu : 60 menit
Dosen Pengampuh : Drs. Indra Ginting, M.M., Apt.
Tipe A
1. Betakaroten adalah zat warna pro vitamin A yang terdapat pada ...
a.Klorofil
b.Kunyit
c.Jahe
d.Wortel

Tipe B

1. Berikut ini yang termasuk zat adiktif yang berfungsi sebagai penyedap rasa
adalah ..
e.Gula
f. Aspartam
g.Garam
h.Monosodium Glutamat
Tipe A
2. Pengganti gula untuk pengobatan penderita diabetes adalah ...
a.Aspartam
b.Sukrosa
c.Laktosa
d.Siklamat

Tipe B
2. Penyakit gondok dapat disebabkan karena tubuh mengalami
kekurangan ...
e.Vitamin A
f. Iodium
g.Asam benzoat
h.Vitamin D
Tipe A
3. Berikut ini pengawet yang digunakan untuk pangan adalah ...
a.Boraks
b.Formalin
c.Asam sorbat
d. Asam salisilat

Tipe B
3. Pemanis buatan untuk bahan tambahan makanan dari bahan alami dan
sintetik adalah ..
e.Lecitin
f. Sakarin
g.Siklat
h.B dan D benar
Tipe A
4. Pewarna alami yang memberikan warna kuning adalah ...
a.Antosianin
b.Klorofil
c.Karotin
d.Kurkumin

Tipe B
4. Asam 9,12,- oktadekadienoat merupakan nama lain dari jenis asam lemak ...
e.Asam kaprat
f. Asam linoleat
g.Asam laurat
h.Asam stearat
Tipe A
5. Senyawa-senyawa di bawah ini uyang memberikan penghasil energi
adalah ...
a.Lemak
b.Protein
c.Karbohidrat
d.Vitamin

Tipe B
5. Apabila manusia kekurangan vitamin D, maka akan menyebabkan ...
e.Penyakit skorbut
f. Berkerak pada kulit, bibir dan lidah
g.Terganggungan transmisi saraf
h.Gangguan penyerapan kalsium dan fosfor pada saluran pencernaan
Tipe A
6. Protein tersusun atas atom-atom sebagai berikut ...
a.C, H, O, dan N
b.Cl, H, dan O
c.Cl, H, N dan O
d.C, H , O, N dan S

Tipe B
6. Berikut ini yang merupakan contoh asam lemak jenuh yang banyak
terdapat dalam alam adalah ....
e.Asam palmitat
f. Asam laurat
g.Asam stearat
h.A dan C benar
Tipe A 
7. Manakah dibawah ini yang termasuk kedalam asam amino essential yang dapat
di sintesis oleh tubuh ....
a.Valin
b.Histidin
c.Arginin
d.Sistein

Tipe B
7. Struktur protein dapat dibagi menjadi beberapa bentuk struktur protein yang
dapat menentukan sifat dasar dari berbagai protein adalah ...
e.Struktur kuartener
f. Struktur sekunder
g.Struktur tersier
h.Struktur primer
Tipe A 
8.Akibat yang ditimbulkan karena kekurangan karbohidrat pada tubuh
adalah ...
a.Berat badan turun
b.Mudah terkena penyakit jantung dan diabetes
c.Cepat lelah, letih dan lesu
d.Semuanya benar

Tipe B
8. Yang tidak termasuk mineral mikro dibawah ini adalah ...
e.Besi, kromium dan mentega
f. Iodium, selenium dan mangan
g.Zink, kobalt, kalium dan klorida
h.Natrium, kalium dan klorida
Tipe A 
9. Senyawa karbohidrat polisakarida amilopektin adalah ...
a.Mempunyai struktur rantai bercabang
b.Berasal dari patri sekitar 80 %
c.Amilopektin tidak larut dalam air panas
d.Semuanya benar

Tipe B
9. Pati yang berikatan dengan iodin akan menghasilkan warna ...
e.Merah
f.Kuning
g.Biru
h.Abu-abu
Tipe A 
10. Amilosa bila direaksikan dengan pereaksi yodium akan menghasilkan
warna ...
a.Biru
b.Merah
c.Cokelat
d.Coklat kemerahan

Tipe B
10. Pernyataan yang sesuai tentang zat makanan dan sumber nya adalah ...
e.Lemak dan umbi-umbian
f. Vitamin dan mentega
g.Karbohidrat dan gandum
h.Protein dan kentang
Tipe A 
11. Karbohidrat yang termasuk monosakarida adalh ...
a.Maltosa
b.Sukrosa
c.Laktosa
d.Amilum

Tipe B
11. Vitamin dapat digolongkan menjadi vitamin larut lemak dan vitamin larut
air. Yang termasuk vitamin larut lemak adalah ...
e.Vitamin D
f.Vitamin B
g.Vitamin C
h.Vitamin B6
Tipe A 
12.Titrasi tak langsung pada Iodometri disebut juga
a.Iodometri
b.Iodimetri
c.Titrasi dengan larutan standard Natrium tiosulfat
d.Titrasi penetuan kadar Iodium,

Tipe B
12. Pembuatan sabun lunak adalah hasil reaksi antara ...
e.Lemak dengan NaOH
f. Lemak dengan KOH
g.Asam dengan NaOH
h.Asam dengan KOH
Tipe A 
13. Lemak merupakan salah satu zat yang dibutuhkan oleh tubuh
terdapat pada ...
a.Pada jaringan baah kulit sekitar perut
b.Sekitar ginjal
c.Pada jaringan otak
d.Semua benar

Tipe B
13. Hidrolisa lemak menghasilkan ...
e.Gliserol dengan asam lemak
f.Alkohol dengan asam lemak
g.Gliserol dengan asam
h.Alkohol dengan asam
Tipe A 
14. Lemak adalah senyawa kimia yang berasal dari ..
a.Asam dengan alkohol
b.Asam lemak dengan gliserol
c.Tiga molekul asam lemak dengan gliserol
d.Tiga molekul asam lemak dengan alkohol

Tipe B
14. Hydrogenasi pada lemak adalah bertujuan untuk menjernihkan
ikatan rantai karbon asam lemak dengan tujuan ...
e.Menjenuhkan ikatan rangkap asam lemak
f.Memadatkan lemak dari cair ke padat
g.Merubah sifat dari lemak
h.Pembentukan karboksilat dengan cara hidrolisa
Tipe A 
15. Lemak berdasarkan kejenuhan nya dapat dibagi tiga jenis yaitu ...
a.Lemak jenuh
b.Lemak tidak jenuh
c.Lemak trans
d.Semuanya benar

Tipe B
15. Lemak jenuh memiliki sifat yang dapat mengganggu pembuluh darah pada
tubuh yaitu ..
e.Mengencerkan darah
f.Mengentalkan darah
g.Meningkatkan peredaran darah
h.Meningkatkan kolesterol pada darah
Tipe A 
16. Lemak jenuh memiliki sifat yang dapat mengganggu pembuluh darah pada
tubuh yaitu ..
a.Mengencerkan darah
b.Mengentalkan darah
c.Meningkatkan peredaran darah
d.Meningkatkan kolesterol pada darah

Tipe B
16. Lemak adalah senyawa kimia yang berasal dari ..
e.Asam dengan alkohol
f.Asam lemak dengan gliserol
g.Tiga molekul asam lemak dengan gliserol
h.Tiga molekul asam lemak dengan alkohol
Tipe A 
17. Hydrogenasi pada lemak adalah bertujuan untuk menjernihkan ikatan rantai
karbon asam lemak dengan tujuan ...
a.Menjenuhkan ikatan rangkap asam lemak
b.Memadatkan lemak dari cair ke padat
c.Merubah sifat dari lemak
d.Pembentukan karboksilat dengan cara hidrolisa

Tipe B
17. Lemak adalah senyawa kimia yang berasal dari ..
e.Asam dengan alkohol
f. Asam lemak dengan gliserol
g.Tiga molekul asam lemak dengan gliserol
h.Tiga molekul asam lemak dengan alkohol
Tipe A 
18. Hidrolisa lemak menghasilkan ...
a.Gliserol dengan asam lemak
b.Alkohol dengan asam lemak
c.Gliserol dengan asam
d.Alkohol dengan asam

Tipe B
18. Lemak merupakan salah satu zat yang dibutuhkan oleh tubuh
terdapat pada ...
e.Pada jaringan baah kulit sekitar perut
f.Sekitar ginjal
g.Pada jaringan otak
h.Semua benar
Tipe A 
19. Pembuatan sabun lunak adalah hasil reaksi antara ...
a.Lemak dengan NaOH
b.Lemak dengan KOH
c.Asam dengan NaOH
d.Asam dengan KOH

Tipe B
19. Untuk mencegah keegemukan maka dibutuhkan serat makanan. Fungsi dari
serat adalah ...
e.Mempercepat proses metabolisme
f.Terjadinya proses penyerapan karbohidrat, protein dan lemak meningkat
g.Penyimpanan karbohidrat meningkat]
h.Perasaan kenyang bertahan lama
Tipe A 
20. Vitamin dapat digolongkan menjadi vitamin larut lemak dan
vitamin larut air. Yang termasuk vitamin larut lemak adalah ...
a.Vitamin D
b.Vitamin B
c.Vitamin C
d.Vitamin B6

Tipe B
20. Karbohidrat yang termasuk monosakarida adalh ...
e.Maltosa
f.Sukrosa
g.Laktosa
h.Amilum
Tipe A 
21. Pernyataan yang sesuai tentang zat makanan dan sumber nya adalah ...
a.Lemak dan umbi-umbian
b.Vitamin dan mentega
c.Karbohidrat dan gandum
d.Protein dan kentang

Tipe B
21. Amilosa bila direaksikan dengan pereaksi yodium akan menghasilkan warna ...
e.Biru
f.Merah
g.Cokelat
h.Coklat kemerahan
Tipe A 
22. Identifikasi sediaan obat sebelum sebelum dilakukan penetapan kadar terlebih
dahulu dilakukan ...
a.Penggolongan sfek terapetik
b.Penggolaongan senyawa kimia
c.Penggolongan bentuk Melekul
d.Penggolongan sifat fisik

Tipe B
22. Pati yang berikatan dengan iodin akan menghasilkan warna ...
e.Merah
f.Kuning
g.Biru
h.Abu-abu
Tipe A 
23 . Yang tidak termasuk mineral mikro dibawah ini adalah ...
a.Besi, kromium dan mentega
b.Iodium, selenium dan mangan
c.Zink, kobalt, kalium dan klorida
d.Natrium, kalium dan klorida

Tipe B
23. Akibat yang ditimbulkan karena kekurangan karbohidrat pada tubuh adalah ...
e.Berat badan turun
f. Mudah terkena penyakit jantung dan diabetes
g.Cepat lelah, letih dan lesu
h.Semuanya benar
Tipe A 
24. Manakah dibawah ini yang termasuk kedalam asam amino essential yang dapat di
sintesis oleh tubuh ....
a.Valin
b.Histidin
c.Arginin
d.Sistein

Tipe B
24. Struktur protein dapat dibagi menjadi beberapa bentuk struktur protein yang dapat
menentukan sifat dasar dari berbagai protein adalah ...
e.Struktur kuartener
f.Struktur sekunder
g.Struktur tersier
h.Struktur primer
Tipe A 
25. Berikut ini yang merupakan contoh asam lemak jenuh yang banyak terdapat
dalam alam adalah ....
a.Asam palmitat
b.Asam laurat
c.Asam stearat
d.A dan C benar

Tipe B
25. Protein tersusun atas atom-atom sebagai berikut ...
e.C, H, O, dan N
f.Cl, H, dan O
g.Cl, H, N dan O
h.C, H , O, N dan S
Tipe A 
26. Senyawa-senyawa di bawah ini uyang memberikan penghasil energi adalah ...
a.Lemak
b.Protein
c.Karbohidrat
d.Vitamin

Tipe B
26. Apabila manusia kekurangan vitamin D, maka akan menyebabkan ...
e.Penyakit skorbut
f.Berkerak pada kulit, bibir dan lidah
g.Terganggungan transmisi saraf
h.Gangguan penyerapan kalsium dan fosfor pada saluran pencernaan
Tipe A 
27. Asam 9,12,- oktadekadienoat merupakan nama lain dari jenis asam lemak ...
a.Asam kaprat
b.Asam linoleat
c.Asam laurat
d.Asam stearat

Tipe B
27. Pewarna alami yang memberikan warna kuning adalah ...
e.Antosianin
f. Klorofil
g.Karotin
h.Kurkumin
Tipe A 
28.Pemanis buatan untuk bahan tambahan makanan dari bahan alami dan sintetik
adalah ..
a.Lecitin
b.Sakarin
c.Siklat
d.B dan D benar

Tipe B
28. Berikut ini pengawet yang digunakan untuk pangan adalah ...
e.Boraks
f.Formalin
g.Asam sorbat
h.Asam salisilat
Tipe A 
29.Penyakit gondok dapat disebabkan karena tubuh mengalami kekurangan ...
a.Vitamin A
b.Iodium
c.Asam benzoat
d.Vitamin D

Tipe B
29. Pengganti gula untuk pengobatan penderita diabetes adalah ...
e.Aspartam
f.Sukrosa
g.Laktosa
h.Siklamat
Tipe A 
30. Berikut ini yang termasuk zat adiktif yang berfungsi sebagai penyedap rasa
adalah ..
a.Gula
b.Aspartam
c.Garam
d.Monosodium Glutamat

Tipe B
30. Betakaroten adalah zat warna pro vitamin A yang terdapat pada ...
e.Klorofil
f. Kunyit
g.Jahe
h.Wortel

Anda mungkin juga menyukai