Anda di halaman 1dari 19

MENGAKTUALISASIKAN DIRI

MELALUI ARTIKEL ILMIAH


DOSEN PENGAMPU
MUHAMMAD FADELY, M. Pd.
KELOMPOK 7
DANIEL ANDRE ZWINGMILIAM S (1011911023)
PUTRA PANDU RIANDI (1011911033)
HANDIKA CAHYA WIDIYANA (1011911026)

TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG
TAHUN AJARAN 2020
A R T I K EL
APA S IH
A H I T U ?
IL M I NIS
A TU J E
S A L AH S E MIK
A KA D
TEKS

K A N PADA
IT
DITERB IL MIAH
JURN A L

M E NJADI
O L O N GKAN AN NON
DIG N D
L P E N ELITIA RT IKE L
IKE A
ART
IT I AN SERTA
PENEL H P O PULER
ILMIA
ARTIKEL
PENELITIAN

LAPORAN YANG DIDASARKAN


PADA SEBUAH PENELITIAN
YANG DISAJIKAN DALAM
BENTUK ARTIKEL
ARTIKEL NON PENELITIAN

DISEBUT JUGA ARTIKEL KONSEPTUAL

PADA UMUMNYA BERISI PEMIKIRAN


TEORETIS MENGENAI SESUATU YANG
DISAJIKAN MELALUI ANALISIS SECARA
KRITIS
AH
M I
IL
EL
T I K E R ARTIKEL ILMIAH YANG
AR PU L
O LEBIH BERGAYA INFORMAL
P YANG ANTARA LAIN
DITANDAI OLEH
PENGGUNAAN BAHASA
SEHARI-HARI
STRUKTUR TEKS PADA ARTIKEL
PENELITIAN

 ABSTRAK
STRUKTUR INI
MERUPAKAN
 PENDAHULUAN GABUNGAN
DARI
 TINJAUAN PUSTAKA FORMULASI
CARGILL DAN
O’CONNOR
 METODOLOGI PENELITIAN SERTA LIN DAN
EVANS
 HASIL

 PEMBAHASAN

 SIMPULAN
STRUKTUR TEKS PADA ARTIKEL
KONSEPTUAL

 ABSTRAK
STRUKTUR TEKSNYA
 PENDAHULUAN BERVARIASI, SESUAI
DENGAN POKOK
PERSOALAN YANG
 TINJAUAN PUSTAKA DISAJIKAN DI
DALAMNYA DAN
 PEMBAHASAN BERAGAM TIDAKNYA
PREFERENSI YANG
 SIMPULAN DIPILIH OLEH
PENULIS
STRUKTUR TEKS PADA ARTIKEL ILMIAH
POPULER
ARTIKEL POPULER YANG BERBENTUK ESAI

STRUKTUR TEKS
EKSPOSISI: ADA ARTIKEL
 PERNYATAAN TESIS YANG
 ARGUMENTASI BERBENTUK
 REITERASI OPINI DAN ADA
YANG
STRUKTUR TEKS DISKUSI: BERBENTUK
 ISU ESAI
 ARGUMENTASI MENDUKUNG
 ARGUMENTASI MENENTANG
 SIMPULAN DAN REKOMENDASI
HUBUNGAN GENRE PADA TEKS ARTIKEL ILMIAH
ARTIKEL
ILMIAH

GENRE
MAKRO

GENRE TAHAPA
MIKRO N ATAU
BAB-BAB
STRUKTUR TEKS DAN GENRE MIKR
ARTIKEL PENELITIAN

STRUKTUR TEKS : ABSTRAK


GENRE MIKRO : ABSTRAK
FUNGSI RETORIS : Menyajikan ringkasan yang
dapat mewakili seluruh artikel

STRUKTUR TEKS : PENDAHULUAN


GENRE MIKRO : EKSPOSISI YANG DISERTAI
DESKRIPSI
FUNGSI RETORIS : Memberikan latar belakang
penelitian, permasalahan
penelitian, gambaran tentang
tujuan, dan pendekatan/ metode/
teknik untuk mencapai tujuan
tersebut.
STRUKTUR TEKS DAN GENRE MIKR
ARTIKEL PENELITIAN

STRUKTUR TEKS : TINJAUAN PUSTAKA


GENRE MIKRO : REVIEW
FUNGSI RETORIS : Menyajiakan ulasan teoritis
tentang dasar pemikiran yang
digunakan untuk memecahkan
masalah penelitian. Menyajikan
ulasan tentang penelitian
sebelumnya dan perbandingannya
dengan penelitian yang dilaporkan
pada artikel yang dimaksud.
STRUKTUR TEKS : METODOLOGI PENELITIAN
GENRE MIKRO : REKON (DAN ATAU MELIPUTI
DESKRIPSI, PROSEDUR, LAPORAN)
FUNGSI RETORIS : Menyajiakan pendekatan,
metode, dan teknik penelitian,
termasuk langkah-langkah yang
ditempuh.
STRUKTUR TEKS DAN GENRE MIKR
ARTIKEL PENELITIAN

STRUKTUR TEKS : HASIL


GENRE MIKRO : DESKRIPSI (DAN ATAU MELIPUTI
LAPORAN REKON)
FUNGSI RETORIS : Menyajikan temuan-temuan
penelitian.
STRUKTUR TEKS : PEMBAHASAN
GENRE MIKRO : DISKUSI (DAN ATAU MELIPUTI
EKSPLANASI)
FUNGSI RETORIS : Membahas dan atau
menjelaskan) temuan-temuan
penelitian dari berbagai sudut
pandang teori yang telah disajikan
pada bab Tinjauan Pustaka.
Membahas apakah kekurangan-
kekurangan penelitian sebelumnya
dapat ditutup oleh penelitian yang
dilaporkan ini.
STRUKTUR TEKS DAN GENRE MIKR
ARTIKEL PENELITIAN

STRUKTUR TEKS : SIMPULAN


GENRE MIKRO : EKSPOSISI (DAN ATAU MELIPUTI
DESKRIPSI)
FUNGSI RETORIS : Menyajiakan uraian bahwa
pokok persoalan yang disajikan
telah diperlakukan sedemikian
rupa dengan hasil seperti yang
telah disajikan pada pembahasan,
diikuti dengan saran baik secara
teoretis maupun praktis.
STRUKTUR TEKS DAN GENRE MIKRO
ARTIKEL PENELITIAN

STRUKTUR TEKS : ABSTRAK


GENRE MIKRO : ABSTRAK
FUNGSI RETORIS : Menyajikan ringkasan yang dapat mewakili seluruh
artikel

STRUKTUR TEKS : PENDAHULUAN


GENRE MIKRO : EKSPOSISI YANG DISERTAI DESKRIPSI
FUNGSI RETORIS : Memberikan latar belakang masalah, yang
menyangkut pernyataan masalah, pentingnya
masalah tersebut dibahas, dan informasi tentang
cara atau strategi yang digunakan dalam
memperlakukan masalah tersebut.
STRUKTUR TEKS DAN GENRE MIKRO
ARTIKEL PENELITIAN

STRUKTUR TEKS : TINJAUAN PUSTAKA


GENRE MIKRO : REVIEW
FUNGSI RETORIS : Menyajiakan ulasan teoretis tentang dasar
pemikiran yang digunakan untuk memecahkan
masalah yang diajukan.
STRUKTUR TEKS : PEMBAHASAN
GENRE MIKRO : DISKUSI (DAN ATAU MELIPUTI EKSPLANASI)
FUNGSI RETORIS : Membahas (dan atau menjelaskan) permasalahan
dengan disertai pemecahannya.
STRUKTUR TEKS : SIMPULAN
GENRE MIKRO : EKSPOSISI (DAN ATAU MELIPUTI DESKRIPSI)
FUNGSI RETORIS : Menyajiakan uraian bahwa pokok persoalan yang
disajiakan telah diperlakukan sedemikian rupa
dengan hasil seperti yang telah disajikan pada
pembahasan, diikuti dengan saran baik secara
teoretis maupun praktis.
HUBUNGAN GENRE PADA TEKS ARTIKE ILMIAH POPULER

Genre yang digunakan untuk


mengungkapkan seluruh artikel
ilmiah populer pada umumnya
adalah eksposisi atau diskusi.
MENGANALISIS PENTINGNYA TEKS ARTIKEL ILMIAH

KITA AKAN DAPAT MENGERJAKAN TUGAS-


TUGAS PENULISAN DENGAN LEBIH
MUDAH, ANDA AKAN DAPAT MELAPORKAN
PENELITIAN DALAM BENTUK ARTIKEL, DAN
ANDA AKAN DAPAT MENGEMUKAKAN
PENDAPAT DENGAN RAGAM YANG SESUAI
DENGAN TARGET PEMBACA YANG DITUJU.
ENGANALISIS MEDIA PUBLIKASI TEKS ARTIKEL ILMIA
• JURNAL-JURNAL ILMIAH,
FORUM SEMIAR,
ARTIKEL
PENELITIA KONFERENSI, DAN LOKA
N KARYA
• JURNAL-JURNAL ILMIAH,
FORUM SEMIAR,
ARTIKEL NON KONFERENSI, DAN LOKA
PENELITIAN
KARYA

• KORAN, MAJALAH, ATAU


ARTIKEL
ILMIAH MEDIA SOSIAL
POPULER
Sekian
&

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai