Anda di halaman 1dari 10

RPPM ORANG TUA

Assalamu’alaikum warohmatullohi wabarokatuh,


Ayah/ Bunda,
Minggu ini Tema belajar kita bersama Ananda tercinta adalah: Diri Sendiri/ Sub Tema: Pakaian.
Adapun tujuan yang ingin kita capai adalah Ananda dapat berkembang pada 6 aspek perkembangan
yaitu:
Menggunakan doa sehari-hari
Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri
Mampu mengurutkan 5 seriasi atau lebih
Menulis cerita berdasarkan gambar
Senang menjalankan kegitan yang menjadi tugasnya
Menampilkan hasil karya seni dalam berbagai bentuk
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan (RPPM)
Belajar Dari Rumah TK Nurul Iman
(UNTUK ORANG TUA )

KEGIATAN

1. Menirukan doa berpakaian


2. Melipat pakaian  Enam kegiatan di atas adalah kegiatan
pembelajaran untuk anak-anak kerjakan
3. Mengurutkan gambar baju dari yang mulai hari Senin sampai Kamis, Beberapa
kegiatan dapat dikerjakan bersama guru
paling kecil sampai terbesar pada saat tatap muka. Kegiatan yang telah
dikerjakan bersama guru akan di centang
4. Menamai gambar baju, celana, topi, dasi oleh guru, dan kegiatan yang belum
dicentang menjadi tanggung jawab ayah
bunda untuk mendampingi anak
mengerjakan kegiatan – kegiatan tersebut di
5. Merapikan sepatu dan kaos kaki setelah rumah.
digunakan  Wassalamu’alaikum warohmatullohi
wabarokatuh.
6. Menjahit gambar pakaian Mengetahui

Kepala TK Nurul Iman Guru Kelompok B


RPPM BDR GURU
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan
(RPPM)
Belajar Dari Rumah TK Nurul Iman
 
Semester/ Bulan/ Minggu : I/ September / V
Tema : Diri Sendiri
Sub Tema : Pakaian
Kelompok : B ( Usia 5-6 Tahun )
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM – Menggunakan doa Menirukan doa berpakaian
3.1 - 4.1 sehari-hari

FM – 3.3 - 4.3 Terampil menggunakan Melipat pakaian


tangan kanan dan kiri

KOGNITIF Mampu mengurutkan 5 Mengurutkan gambar baju dari yang paling kecil
3.6 - 4.6 seriasi atau lebih sampai terbesar

BAHASA3 Menulis cerita Menamai gambar baju, celana, topi, dasi


3.12 – 4.12 berdasarkan gambar

SOSEM – Senang menjalankan Merapikan sepatu dan kaos kaki setelah


2.12 kegitan yang menjadi digunakan
  tugasnya
 
SENI- Menampilkan hasil karya Menjahit gambar pakaian
3.15 – 4.15 seni dalam berbagai
  bentuk
PENILAIAN MINGGUAN
BELAJAR DARI RUMAH KELOMPOK B3
TK NURUL IMAN, TP. 2020-2021
Minggu / Bulan / Semester :5/September/1
Hari Tanggal : Selasa,1 September 2020

HASIL KARYA DAN VIDEO HASIL PENGAMATAN KD-INDIKATOR   KD:3.12-4.14 Menulis


   -Memegang Pensil dengan tangan cerita berdasarkan
Ufaira Nur Afifa Azhar -Menggunakan Pensil Warna KD:3.6-4.6 Mampu   kakan gambar
-Baju Di Warnai mengurutkan 5 seriasi   -Meniru menulis Kata  (BSH)
Hijau,Ungu,Biru,Kuning atau lebih (BSH)   Baju,celN,topi dan dasi  
-Menulis Angka 1 Sampai 5 Dari      
Baju Yang Paing Kecil Ke Baju Yang    
Paling Besar      
   
   
  KD.3.3-4.3 Terampil
-Melipat Pakaian -Melipat pakaian menggunakan tangan
-Menggunakan Tangan Kanan dan KD.3.3-4.3 Terampil -Menggunakan kedua tangAN kanan dan kiri (bsh)
Kiri menggunakan tangan UNTUK MELIPAT  
-Melipat sampai se;lesai kanan dan kiri (BSH)  
   
   

 
-Menggunakan Benang KD:3.15-4.15
-Menggunakan Tangan Kanan dan Menampilkan hasil karya
Kiri seni dalam berbagai
-Memasukkan Benang Dalam bentuk (BSH) KD:3.15-4.15
Lubang   -Menjahit Menampilkan hasil
  -Menggunakan keduta tangan karya seni dalam
  -Memasukkan benang dlaam berbagai bentuk (BSH)
  Lubang  

-Meniru Menulis Kata  


-Memegang Pensil Dengan Tangan KD:3.12-4.14 Menulis
Kanan Dan Kiri cerita berdasarkan
gambar (BSH)
TERIMA KASIH

WASSALAM
KD:3.6-4.6 Mampu mengurutkan 5 seriasi atau lebih (BSH)
KD.3.3-4.3 Terampil menggunakan tangan
kanan dan kiri (BSH)
KD:3.15-4.15 Menampilkan hasil karya seni dalam
berbagai bentuk (BSH)
KD:3.15-4.15 Menampilkan hasil karya seni
dalam berbagai bentuk (BSH)

Anda mungkin juga menyukai