Anda di halaman 1dari 31

Drug Related Problem

apt. Faisal Rahman, M.Pharm.Sci


Drug Related Problem
• Butuh obat (23%)
• Obat tidak perlu ( 8%)
• Obat salah (15%)
• Dosis terlalu rendah (16%)
• Dosis terlalu tinggi ( 6%)
• Adverse Drug Reaction (21%)
• Compliance (11 %)
 20- 74% pasien
1.Butuh Obat
• Kondisi baru membutuhkan terapi obat
 pneumonia

• Kronis butuh kelanjutan terapi obat


 Hypertension

• Kondisi yang membutuhkan kombinasi obat


 Digitalis, Furosemide, K

• Kondisi
dengan resiko dan butuh obat untuk
mencegahnya
 Aspirin : stable coronary disease
2. Tidak perlu obat
• Tidak ada indikasi pada saat itu
– Ranitidine, sudah sembuh minta/diberi lagi
• Menelan obat dengan jumlah obat yang toksis
• Addictive /recreational drug use
– Ranitidine vs kopi, nikotin
• Lebih baik disembuhkan dengan non drug therapy
– Ranitidine vs stress
• Pemakaian multiple drug yang seharusnya cukup dengan
single drug therapy
– Ranitidine vs tambahan cimetidine
• Minum obat untuk mencegah efek samping obat lain yang seharusnya
dapat dihindarkan
– Ranitidine vs aspirin
3.Obat Salah
• Kontraindikasi
 NSAID vs ulcer

• Alergi
 Penicillin, Aspirin dll

• Obat yang bukan paling efektif untuk indikasi


 Bronchodilator inhaler vs theophyllin untuk asma

• Faktor resiko yang kontraindikasi dengan obat


 Hamil,isotretinoin

• Efektif terapi bukan yang paling murah


 Dari brand generik
 Gejala maag awal: ranitidine, paricet(rameprazol)

• Efektif terapi bukan yang paling aman


 Tergantung kasus: NSAID vs paracetamol
 Antibiotika resisten terhadap infeksi pasien
4.Dosis terlalu rendah
• Terlalu rendah untuk menghasilkan respons
 Amoxicylin anak 100mg/ml vs 125mg/5ml
• Jangka waktu salah
 Infeksi saluran pernapasan: 10 hari vs 3 hari
• Penyimpanan salah
 vaksin
• Pemberian yang salah
 Sendok obat vs sendok teh bayi
• Dosis dan interval tidak cukup
 Amoxicylin hanya 1 x /hari
5. Adverse Drug Reaction
• Obat tidak aman bagi pasien
 Pseudoephedrine vs hypertention

• Dosis yang ditingkatkan/diturunkan terlalu cepat


 Obat prednison

• Interaksi obat
 teophillin vs eritromisin

• Efek samping
 CTM vs efek samping
6. Dosis Terlalu Tinggi
• Dosis terlalu tinggi
 Rifampicin max 600mg/hari

• Kadar serum terlalu tinggi


 Fenitoin

• Dosis terlalu cepat dinaikkan


 Fenitoin

• Akumulasi obat karena penyakit kronis


 digitalis

• Pemakaian obat terlalu lama


7. Compliance

• Tidak menerima obatnya sesuai regimen karena


medication error (prescribing, dispensing,
adminstration, monitoring)
• Tidak taat instruksi
• Harga obat mahal
• Tidak memahami
• Lupa minum obat
• Tidak dapat menelan, toleransi, memakai obat
• Keyakinan
Pharmaceutical Care Patient Chart
FIP = Federation International
Pharmaceutical
Filosofi Ph care :
Keberhasilan
pengobatan membutuhkan partisipasi aktif dari pasien
dan membutuhkan informasi obyektif
Pengobatan dg obat resep :
 memerlukan kerja sama antara pasien, dokter dan tenaga kesehatan
lain
Farmasis perlu mempertimbangkan pelayanan kepada pasien serta
aspek ekonomi
Pengobatan sendiri (obat tanpa resep)
Farmasis perlu menjamin bahwa semua informasi dan saran yg
diberikan untuk mencapai pengobatan yg efektif dan aman
• Dalam Ph care tidak ada perbedaan yg esensial antara peran
farmasis dalam pengobatan obat dg resep dan obat tanpa resep
• Peran farmasis dlm Ph care sejalan dg konsep Good Pharmacy
Practice
• Konsep ini dijalankan sesuai dg standar nasional masing2 negara
Prinsip praktis Ph care
• Koleksi data
• Evaluasi informasi dan penyusunan rencana
• Implementasi rencana
• Monitoring dan modifikasi rencana untuk menjamin outcome positif
• Follow up/tindak lanjut
Pelayanan Farmasi membutuhkan :
• Hubungan profesional antara farmasis dengan pasien
• Distribusi obat yg cepat & akurat
• Data pasien yg cepat dan lengkap
• Informasi obat yg lengkap, akurat & up to date
• Dokumentasi ttg keputusan & intervensi farmasis yg
komprehensif
BAGAIMANA FARMASIS MENERAPKAN RENCANA
PELAYANAN KEFARMASIAN ?
TAHAPAN RENCANA PELAYANAN
KEFARMASIAN
Merancang rencana pelayanan kefarmasian
Mengimplementasikan rencana pelayanan kefarmasian
Memantau outcome terapi
Meyakinkan adanya peningkatan kualitas hidup pasien
Mempersiapkan perubahan rencana pelayanan
kefarmasian jika diperlukan
DOKUMENTASI
• Ph care memerlukan perencanaan dan dokumentasi yg efektif
• Critical step dalam Ph Care process
• Report /laporan utk pelayanan kefarmasian
• Tahap sesudah pengembangan rencana pelayanan

NILAI /MANFAAT :
Laporan permanen ttg informasi pasien
Sarana komunikasi yg efisien antar health providers
Tempat penyimpan data pasien
Bukti aksi farmasis & keberhasilan dlm pelayanan
Laporan resmi / legal health providers
Penunjang utk permintaan tagihan (reimbursement)
TIPE KARTU PENGOBATAN

• Kartu Obat
• Kartu Cairan
• Kartu pemberian Antikoagulan
• Kartu pemberian insulin
• Kartu pemberian obat injeksi
• Kartu penghentian pengobatan
• dll
Anotasi / Keterangan pada Kartu Pengobatan

• Alergi atau sensitivitas obat


• Nama obat
• Nama “brand” / dagang
• Obat stok / non stok
• Instruksi tambahan yg diperlukan pd aturan
pemakaian
• Dosis maksimum harian
• Memperjelas singkatan dan unit/satuan dlm
peresepan
KARTU RENCANA PELAYANAN
KEFARMASIAN
KARTU RENCANA PELAYANAN KEFARMASIAN
PHARMACEUTICAL CARE PATIENT CHART
PHARMACEUTICAL CARE DATA SHEET
MONITORING PERESEPAN
Utk semua pasien baru, farmasis hrs mengontrol :
Keluhan pasien
Diagnosis

Rencana terapi
Masalah pelayanan kefarmasian
Peresepan baru & lanjutan
Monitoring utk semua obat yg diresepkan
Meyakinkan bhw obat adl indikasi utk pasien
Cek bhw hal2 berikut adl benar :
• Dosis
• Frekuensi pemberian
• Rute pemberian
• Lama atau durasi pengobatan
Memantau efikasi & toksisitas obat
Memantau interaksi obat
Memantau duplikasi aksi farmakologi / sinergisme
MONITORING PERESEPAN

Skrining awal peresepan :


o Cek riwayat pengobatan pasien
o Gunakan “end of bed monitoring” :
 Cek SEMUA kartu peresepan
 Cek pasien secara mendetail :
- Umur
- Tinggi badan
- Berat badan
- Indikator keparahan penyakit
- Kondisi Umum pasien
END of BED MONITORING CHARTS

TPR (Temperature, Pulse, Respiratory Rate)


• Keseimbangan cairan

- Suhu

Insulin/glukosa darah
- Nadi
- Kec Respirasi

Tekanan darah
Berat badan
• Fungsi pernafasan
Glukosa darah
Urinalisis • Antikoagulan
• Tinja
• Skore nyeri
• Penyembuhan luka
• Fungsi saraf
• dll
Checklist therapy form
• Untuk identifikasi DRP potensial dan aktual
• Mengembangkan rencana pelayanan kefarmasian utk
menyelesaikan DRP
Contoh checklist diabetes form
Kebutuhan pharmaceutical care
• Memerlukan hubungan profesional antara farmasis dan pasien
• Memerlukan catatan pengobatan dg persetujuan pasien, tambahan
informasi spesifik yg harus dikoleksi, diatur, dicatat, dimonitor
dan dijaga
• Memerlukan informasi medik pasien yg spesifik dan dalam
rencana pengobatan memerlukan keterlibatan dokter dg pasien

Anda mungkin juga menyukai

  • Pelayanan Farmasi 3
    Pelayanan Farmasi 3
    Dokumen40 halaman
    Pelayanan Farmasi 3
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • EBM K1 4a-7a
    EBM K1 4a-7a
    Dokumen1 halaman
    EBM K1 4a-7a
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • EBM K1 4a-7a
    EBM K1 4a-7a
    Dokumen1 halaman
    EBM K1 4a-7a
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Disolusi Dan BCS
    Disolusi Dan BCS
    Dokumen63 halaman
    Disolusi Dan BCS
    Nunaaa ya
    Belum ada peringkat
  • CINCHONA
    CINCHONA
    Dokumen2 halaman
    CINCHONA
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Consort
    Consort
    Dokumen1 halaman
    Consort
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Makalah Identifikasi Bacillus SP
    Makalah Identifikasi Bacillus SP
    Dokumen27 halaman
    Makalah Identifikasi Bacillus SP
    Siskha Hidayat
    100% (7)
  • Fraksinasi
    Fraksinasi
    Dokumen9 halaman
    Fraksinasi
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Aswwww
    Aswwww
    Dokumen5 halaman
    Aswwww
    Zul Hasmi
    Belum ada peringkat
  • EBM
    EBM
    Dokumen1 halaman
    EBM
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Fubuki Gel: Transparent Jell Help Fight Bacteria & Acne Care
    Fubuki Gel: Transparent Jell Help Fight Bacteria & Acne Care
    Dokumen1 halaman
    Fubuki Gel: Transparent Jell Help Fight Bacteria & Acne Care
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • 05 Ibuprofen
    05 Ibuprofen
    Dokumen12 halaman
    05 Ibuprofen
    Adnan Zul
    Belum ada peringkat
  • Anticancer en Id
    Anticancer en Id
    Dokumen7 halaman
    Anticancer en Id
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Batang
    Batang
    Dokumen2 halaman
    Batang
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Batang
    Batang
    Dokumen2 halaman
    Batang
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • ANION
    ANION
    Dokumen1 halaman
    ANION
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Alkaloid Kelompok 3
    Alkaloid Kelompok 3
    Dokumen11 halaman
    Alkaloid Kelompok 3
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Krakteristik Bacillus Subtilis
    Krakteristik Bacillus Subtilis
    Dokumen3 halaman
    Krakteristik Bacillus Subtilis
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Batang
    Batang
    Dokumen2 halaman
    Batang
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Bacillus SP
    Bacillus SP
    Dokumen17 halaman
    Bacillus SP
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Kimia Analisis
    Kimia Analisis
    Dokumen25 halaman
    Kimia Analisis
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Anion
    Anion
    Dokumen4 halaman
    Anion
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Kinetika Enzim
    Kinetika Enzim
    Dokumen1 halaman
    Kinetika Enzim
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • CINCHONA
    CINCHONA
    Dokumen2 halaman
    CINCHONA
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Kon Trase Psi
    Kon Trase Psi
    Dokumen55 halaman
    Kon Trase Psi
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Biologi Sel
    Biologi Sel
    Dokumen46 halaman
    Biologi Sel
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Cover Kata Pengantar Intisari Daftar Isi PDF
    Cover Kata Pengantar Intisari Daftar Isi PDF
    Dokumen9 halaman
    Cover Kata Pengantar Intisari Daftar Isi PDF
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • Ipi96503 PDF
    Ipi96503 PDF
    Dokumen6 halaman
    Ipi96503 PDF
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat
  • 61 118 1 SM
    61 118 1 SM
    Dokumen5 halaman
    61 118 1 SM
    Fahriz Hibatullah
    Belum ada peringkat