Anda di halaman 1dari 6

KESTABILAN

ATOM

Pembentukan Ion

Membentuk pasangan elektron


bersama
Jadi, dapat dikatakan bahwa:
1. Gas mulia bersifat stabil karena konfigurasinya sudah
oktet (Duplet hanya Helium)
2. Unsur selain gas mulia membentuk ikatan dalam
rangka mencapai konfiguasi oktet
IKATAN KIMIA

Ikatan Ion

Ikatan Ikatan
Kovalen Logam
IKATAN ION

Ikatan ion yaitu ikatan yang terbentuk


sebagai akibat adanya gaya tarik-menarik
antara ion positif dan ion negatifSenyawa
ionik biasanya terbentuk antara atom-
atom unsur logam dan nonlogam.
Ikatan Kovalen

Ikatan kovalen merupakan ikatan yang


terjadi karena pemakaian bersama pasangan
elektron. Pasangan elektron ini dapat
berasal dari masing-masing atom yang
saling berikatan

Anda mungkin juga menyukai