Anda di halaman 1dari 12

Konsep Sistem

dalam Keperawatan
Gian N. Hendianti, S,Kep.,Ners., MNS.
Sistem
○ Sistem adalah suatu kesatuan yang utuh dan
terpadu dari berbagai elemen yang berhubungan
serta saling mempengaruhi yang dengan sadar
dipersiapkan untuk mencapai tujuan yang telah
ditetapkan

2
Mengapa Pendekatan
sistem
○ Penerapan suatu prosedur yang ○ Efisiensi masukan
logis dan rasional dalam ○ Proses yang terarah
merancang suatu rangkaian ○ Optimalisasi keluaran dan serta
komponen-komponen yang dapat diukur secara lebih tepat
berhubungan sehingga dapat dan objektif
berfungsi sebagai satu kesatuan
○ Umpan balik dapt diperoleh pada
yang telah ditetapkan (L.James
Harvey) setiap tahap pelaksanaan suatu
kegiatan/program

3
Komponen sistem
○ Masukan
○ Proses
○ Keluaran
○ Dampak
○ Umpan Balik
○ Lingkungan

4
Komponen sistem

Masukan Proses Keluaran Dampak Umpan balik Lingkungan


.subsistem yang Kegiatan yang hasil yang diperoleh akibat yang Kumpulan bagian keadaan diluar
akan memberikan berfungsi untuk dari sebuah proses dihasilkan dari yang merupakan sistem tetapi dapat
segala masukan mengubah sebuah sebuah hasil dari keluaran dari sistem mempengaruhi
untuk berfungsinya masukan untuk system sekaligus sebagai sistem
sebuah sistem menjadikan sebuah  pelayanan masukan dari sistem
Setelah hasil
hasil yang kesehatan yang tersebut
tercapai, maka
diharapkan dari berkualitas, efektif  lingkungan
dampaknya akan  kualitas tenaga
 potensi sistem tersebut dan efisien geografis, atau
menjadikan kesehatan yang juga
masyarakat, tenaga situasi kondisi
masyarakat sehat dapat menjadikan
kesehatan, sarana sosial masyarakat
dan mengurangi input yang selalu
kesehatan  kegiatan dalam angka kesakitan dan meningkat .
pelayanan kematian
kesehatan

5
 Contoh dalam sistem pelayanan kesehatan
Komponen sistem dalam

keperawatan
Manusia
Manusia adalah makhluk bio-psikososial yang utuh dan unik yang mempunyai kebutuhan bio-psiko-sosio-spiritual.
Manusia dipandang secara menyeluruh dan holistik mempunyai siklus kehidupan meliputi tumbuh kembang, memberi
keturunan, memiliki kemampuan untuk mengatasi perubahan dengan menggunakan berbagai mekanisme yang dibawa
sejak lahir maupun yang didapat bersifat biologis, psikologis dan sosial.
Manusia
Lingkungan
○ Lingkungan
Kesehatan
Manusia selalu hidup dalam suatu lingkungan tertentu, lingkungan meliputi lingkungan fisik dan lingkungan sosial.
Keperawatan
Lingkungan merupakan tempat dimana manusia berada, yang selalu mempengaruhi dan dipengaruhi manusia
sepanjang hidupnya.
○ Kesehatan
Sehat merupakan suatu persepsi yang sangat individual WHO (1947) : Sehat adalah suatu keadaan yang sempurna
baik fisik, mental, sosial dan tidak hanya bebas dari penyakit atau cacat.
○ Keperawatan
Tindakan keperawatan berdasarkan pada kebutuhan manusia, keperawatan dilaksanakan secara universal terjadi pada
semua tingkat manusia.

6
Hubungan sistem, sub
sistem, dan supra sistem
 Supra sistem
Lingkungan dimana sistem tersebut
berada. Lingkungan yang dimaksud
juga berbentuk suatu sistem
tersendiri, yang kedudukan dan
perananya lebih luas. Sistem yang
lebih luas ini mempengaruhi sistem
tetapi tidak dikelola oleh sistem

7
Hubungan sistem, sub sistem, dan
supra sistem
○ Keperawatan dapat digambarkan sebagai kesatuan subsistem dan membentuk
satu sistem yang utuh. Sitem ini memperoleh input dari suprasistem (masyarakat
atau lingkungan) dan memberikan output bagi suprasistem tersebut.
○ Subsistem yang membentuk sistem keperawatan adalah tujuan, klien,
manajemen, struktur dan jadwal waktu, asuhan keperawatan, tenaga perawat dan
tim kesehatan lain, teknologi, fasilitas, kendali mutu, penelitian, serta biaya
perawatan
○ Interaksi fungsional antarsubsistem keperawatan disebut sebagai proses
keperawatan.

8
Pengaruh sistem dalam
pelayanan kesehatan
Internal
○ Bagi profesi dengan pendekatan sistem dan proses keperawatan,
perawat dapat mempertanggung jawabkan tugasnya sesuai dengan
standar. Jadi akhirnya dapat meningkatkan kualitas pelayanan dan
profesi Keperawatan secara keseluruhan.
○ Bagi Perawat akan meningkatkan kepuasan dalam bekerja dan
meningkatkan kecintaan pada profesi.
○ Kemampuan memanfaatkan hasil/keluaran dari pendidikan
○ Kemampuan dalam pengadaan dan pengembangan sumber daya
pendidikan.

9
Pengaruh sistem dalam
pelayanan kesehatan
Eksternal
○ Bagi Klien dapat memfasilitasi keterlibatan klien dan keluarga dalam
perawatan disetiap tahapan proses keperawatan.
○ Tekanan dan Tuntutan kebutuhan Masyarakat
○ Perkembangan global Keperawatan Profesional

10
Thanks!
Question
Bagaimana penerapan konsep sistem dalam
pelayanan keperawatan ?

11
12

Anda mungkin juga menyukai