Anda di halaman 1dari 8

PPT

TINJAUAN SOSIAL
DAN BUDAYA
TENTANG PALIATIF
CARE
DI SUSUN OLEH :
KELOMPOK 4

ELA
FARAH FEBBY WAHYUNI
LENI MUTIANI
PRASETYO EKA PRATAMA
PUSPITA SARI
SOFYAN
Latar Belakang
Perawatan paliatif adalah perawatan yang dilakukan
secara aktif  pada penderita yang sedang sekarat atau
dalam fase terminal akibat  penyakit yang dideritanya.
Pasien sudah tidak memiliki respon terhadap terapi
kuratif yang disebabkan oleh keganasan ginekologis.
Perawatan ini mencakup penderita serta melibatkan
keluarganya (Aziz, Witjaksono, & Rasjidi, 2008).
Pengertian Paliatif
Perawatan paliatif adalah pendekatan yang bertujuan
meningkatkan kualitas hidup pasien (dewasa dan anak-
anak) dan keluarga dalam menghadapi penyakit yang
mengancam jiwa, dengan cara meringankan  penderitaan
rasa sakit melalui identifikasi dini, pengkajian yang
sempurna, dan penatalaksanaan nyeri serta masalah
lainnya baik fisik,  psikologis, sosial atau spiritual. (World
Health Organization (WHO) 2016).
Pengertian Sosial dan Budaya

Menurut Burnett, kebudayaan adalah keseluruhan berupa


kesenian, moral, adat istiadat, hukum, pengetahuan,
kepercayaan, dan kemampuan olah pikir dalam bentuk
lain yang didapat seseorang sebagai anggota masyarakat
dan keseluruhan bersifat kompleks.
Tinjauan Sosial dan Budaya tentang Perawatan
Paliatif
Kebudayaan atau kultur dapat membentuk kebiasaan dan
respons terhadap kesehatan dan penyakit dalam segala
masyarakat tanpa memandang tingkatannya. Karena
itulah penting bagi tenaga kesehatan untuk tidak hanya
mempromosikan kesehatan, tapi juga membuat mereka
mengerti tentang proses terjadinya suatu penyakit dan
bagaimana meluruskan keyakinan atau budaya yang
dianut hubungannya dengan kesehatan.
Kajian Sosial Budaya Tentang Perawatan Paliatif

Salah satu faktor yang menentukan kondisi kesehatan


masyarakat adalah perilaku kesehatan masyarakat itu
sendiri. Dimana proses terbentuknya perilaku ini
dipengaruhi oleh beberapa faktor, Salah satunya adalah
faktor sosial budaya.
Budaya Masyarakat Tentang
Pengobatan Pada Penyakit Paliatif
Banyak penderita yang baru berobat ke dokter setelah
menderita kanker payudara stadium tinggi. Banyaknya orang
yang membuktikan bahwa dukun/orang pintar dapat
menyembuhkan penyakit mematikan atau jenis penyakit
paliatif mulai dipercayai masyarakat. Hal ini terus meluas
hingga menyebabkan jumlah pasien yang berobat kerumah
dukun dari hari kehari semakin meningkat. Tindakan
masyarakat yang datang ke dukun/orang pintar itu tidak
terlepas dari peran budaya yang ada di masyarakat kita
terhadap hal-hal yang bersifat mistis.
SEKIAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai