Anda di halaman 1dari 10

PENGARUH IPTEK

TERHADAP Nkri di
bidang politik,
ekonomi
Anugrah Sijabat – 3 IPA 3 - 05
1

Pengaruh di
Bidang politik
Politik adalah sebuah aspek pemerintahan yang cukup krusial dalam
proses berjalannya suatu negara , yang dimana di zaman modern sperti
sekarang segala urusan politik sudah dapat diakses dengan mudah dan
efisien hanya dengan teknologi.
P Apa ITU
E Sebelum kita kaji lebih dalam

N Iptek ?
G Kita perlu paham iptek itu apa sih sebenarnya ?

A
Iptek adalah singkatan dari 'ilmu pengetahuan dan teknologi”, yaitu
N suatu sumber informasi yang dapat meningkatkan pengetahuan ataupun

T wawasan seseorang di bidang teknologi.

A
r
Sambungan
pengantar
Ilmu pengetahuan dan teknologi adalah dua hal yang sangat
berkaitan dan mungkin bisa dikatakan sebagai dua hal yang
tidak bisa dipisahkan. Dengan adanya ilmu, maka bisa
tercipta ide dan berbagai macam tentang teknologi.
Kemudian adanya teknologi ini bisa dikatakan sebagai
penerapan dari ilmu.

Dimana teknologi bisa diwujudkan dalam bentuk peralatan


yang dapat menjadikan kehidupan menjadi semakin maju.
Pengaruh Positif
• Adanya peranan besar masyarakat dalam pengembangan pemerintah
• .Memberikan dorongan yang besar bagi konsolidasi demokrasi di banyak
negara
• Meningkatnya hubungan diplomatik antar negara
• Efisiensi penyampaian informasi berkaitan dengan politik meningkat
Pengaruh negatif
• Adanya ancaman disintegrasi bangsa dan negara yang akan menggoyahkan
Negara Kesatuan Republik Indonesia
• Adanya konspirasi internasional, yaitu pertentangan kekuasaan dan percaturan
politik
• Timbulnya fanatisme rasial, etnis, dan agama dalam forum & organisasi
• Kurangnya privacy suatu negara
1. Penggunaan persenjataan canggih untuk menyerang pihak lain demi kekuasaan
dan kekayaan.
2

PENGARUH di
Bidang perekonomian
Semakin berkembang nya teknologi dan ilmu pengetahuan , seolah
semata mata segala sesuatunya dapat di “instankan” termasuk di bidang
keuangan suatu negara.
Dampak positif
Pemanfaatan yang tepat berujung
hasil yang tepat pula "

• Produktifitas dunia industri semakin meningkat.


• Perusahaan dapat menjangkau pasar lebih luas,
Kemajuan teknologi akan meningkatkan karena pembeli yang mengakses internet tidak
kemampuan produktivitas dunia industri baik dibatasi tempat dan waktu
dari aspek teknologi industri maupun pada aspek • Perusahaan tidak perlu membuka cabang
jenis produksi distribusi
• Pemanfaatan teknologi untuk membuat layanan • Biaya operasional dan pengeluaran berkurang.
layanan dalam meningkatkan efisiensi kerja
• Semakin maraknya penggunaan TIK akan
semakin membuka lapangan pekerjaan
Dampak
negatif
• Terjadinya pengangguran bagi tenaga kerja yang tidak mempunyai
kualifikasi yang sesuai dengan yang dibutuhkan

• Sifat konsumtif sebagai akibat kompetisi yang ketat pada era


globalisasi akan juga melahirkan generasi yang secara moral
mengalami kemerosotan: konsumtif, boros dan memiliki jalan pintas
yang bermental instant

• Adanya aksi tipu menipu dalam proses jual beli online yang dapat
merugikan beberapa pihak;

• Resistensi Membeli Secara Online. Bagi orang awam yang belum


pernah bertransaksi secara online, akan merasa janggal ketika harus
bertransaksi tanpa bertatap muka atau melihat penjualnya. 
Atas
perhatiannya
Saya Anugrah Sijabat , mengucapkan

Terimakasih
Semoga dari penjelasan saya tadi dapat memberikan manfaat bari para
audience sekalian

Anda mungkin juga menyukai