Anda di halaman 1dari 11

PANAS (SUHU) DAN

KELEMBAPAN
AKHNAS HIDAYAT (P21345120003)
ALDA ALVIANA (P21004)
FAIRUZ ATIKAH SHAFARANI (P21345120023)
FARISYA PUSPITA PRATAMA (P21345120024)
FEBRI WULANDARI (P21345120026)
INDIRA SHAFA WULANDARI (P21345345120120031)
SUHU DAN KELEMBAPAN
• PENGERTIAN SUHU
• SUHU ADALAH KEADAAN YANG MENENTUKAN KEMAMPUAN BENDA TERSEBUT, UNTUK MEMINDAHKAN PANAS KEBENDA-
BENDA LAIN ATAU MENERIMA PANAS DARI BENDA-BENDA LAIN.

• PENGERTIAN KELEMBABAN
• KELEMBABAN ADALAH KONSENTRASI UAP AIR DI UDARA. ANGKA KONSENTASI INI DAPAT DIEKSPRESIKAN DALAM
KELEMBAPAN ABSOLUT, KELEMBAPAN SPESIFIK ATAU KELEMBAPAN RELATIF.ALAT UNTUK MENGUKUR KELEMBAPAN
DISEBUT HIGROMETER.PERUBAHAN TEKANAN SEBAGIAN UAP AIR DI UDARA BERHUBUNGAN DENGAN PERUBAHAN SUHU.
KONSENTRASI AIR DI UDARA PADA TINGKAT PERMUKAAN LAUT DAPAT MENCAPAI 3% PADA 30 °C (86 °F), DAN
TIDAKMELEBIHI0,5%PADA0°C(32°F)
TEKANAN PANAS
• TEKANAN PANAS MERUPAKAN KUMPULAN DARI FAKTOR LINGKUNGAN DAN AKTIVITAS FISIK YANG DAPAT MENINGKATKAN JUMLAH PANAS.
FAKTOR -FAKTOR LINGKUNGAN MELIPUTI TEMPERATUR UDARA, PERPINDAHAN PANAS RADIASI, PERGERAKAN UDARA, DAN TEKANAN
PARSIAL UAP AIR (KELEMBABAN). AKTIVITAS FISIK YANG MEMPUNYAI KONTRIBUSI TERHADAP TOTAL TEKANAN PANAS ADALAH AKTIVITAS
YANG MENYEBABKAN TERJADINYA PENINGKATAN PANAS METABOLIK DALAM TUBUH SESUAI DENGAN INTENSITAS PEKERJAAN. TERJADINYA
TEKANAN PANAS ADALAH MELALUI KOMBINASI DARI BEBERAPA FAKTOR (LINGKUNGAN, PEKERJAAN DAN PAKAIAN) DAN CENDERUNG
UNTUK MENINGKATKAN SUHU INTI TUBUH, DETAK JANTUNG/DENYUT NADI, DAN KERINGAT.

• SEDANGKAN MENURUT PENGERTIAN YANG DIKELUARKAN OLEH OSHA, TEKANAN PANAS ADALAH KETIKA TERDAPAT SUATU PEKERJAAN
YANG BERHUBUNGAN DENGAN TEMPERATUR UDARA YANG TINGGI, RADIASI DARI SUMBER PANAS, KELEMBABAN UDARA YANG TINGGI,
PAJANAN LANGSUNG DENGAN BENDA YANG MENGELUARKAN PANAS, ATAU AKTIFITAS FISIK SECARA TERUS MENERUS YANG MEMPUNYAI
POTENSI TINGGI UNTUK MENIMBULKAN TEKANAN PANAS.
PROSES PERPINDAHAN PANAS

• KONDUKSI
• KONVEKSI
• RADIASI
• EVAPORASI
PENGUKURAN KELEMBABAN UDARA
• SECARA SEDERHANA PENGUKURAN KELEMBABAN DAPAT DILAKUKAN DENGAN MENGGUNAKAN PERHITUNGAN SELISIH SUHU BOLA
KERING DAN BOLA BASAH. PERBEDAAN NILAI KEDUA SUHU TERSEBUT TERGANTUNG PADA ADANYA KANDUNGAN UAP AIR, SEHINGGA
DAPATDIGUNAKAN UNTUK MENGUKUR NILAI TITIK EMBUN DANKELEMBABAN RELATIF.

• BERBAGAI UKURAN DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MENYATAKAN NILAI KELEMBAPAN UDARA. SALAH SATUNYA ADALAH KELEMBAPAN
UDARA RELATIVE (NISBI). KELEMBAPAN UDARA NISBI MEMILIKI PENGERTIAN SEBAGAI NILAI PERBANDINGAN ANTARA TEKANAN UAP
AIR YANG ADA PADA SAAT PENGUKURAN (E) DENGAN NILAI TEKANAN UAP AIR MAKSIMUM (E) YANG DAPAT DICAPAI PADA SUHU UDARA
DAN TEKANAN UDARA SAAT PENGUKURAN. PERSAMAAN UNTUK KELEMBAPAN UDARA RELATIVE ADALAH SEPERTI BERIKUT:
RH = E/EM X 100 %

• DENGAN: RH = KELEMBAPAN UDARA RELATIVE (%), E = TEKANAN UAP AIR PADA SAAT PENGUKURAN (MB), EM= TEKANAN UAP AIR
MAKSIMUM YANG DAPAT DICAPAI MPADASUHUUDARADANTEKANANUDARASAATPENGUKURAN (MB).
ISOLASI
• BAHAN PENYEKAT ATAU SERING DISEBUT DENGAN ISTILAH ISOLASI ADALAH SUATU BAHAN YANG DIGUNAKAN DENGAN TUJUAN AGAR
DAPAT MEMISAHKAN BAGIAN BAGIAN YANG BERTEGANGAN ATAU BAGIAN BAGIAN YANG AKTIF. BAHAN YANG DISEBUT SEBAGAI BAHAN
ISOLATOR ADALAH BAHAN DIELEKTRIK, INI DISEBABKAN JUMLAH ELEKTRON YANG TERIKAT OLEH GAYA TARIK INTI SANGAT KUAT.
ELEKTRON ELEKTRON PADA ISOLATOR SULIT UNTUK BERGERAK ATAU BAHKAN TIDAK SANGAT SULIT BERPINDAH, WALAUPUN TELAH
TERKENA DORONGAN DARI LUAR

• BAHAN ISOLASI BERFUNGSI UNTUK MEMISAHKAN BAGIAN BAGIAN YANG MEMPUNYAI BEDA TEGANGAN ATAU DUA BUAH PENGHANTAR
ATAU LEBIH YANG SALING BERDEKATAN SUPAYA DIANTARA BAGIAN BAGIAN TERSEBUT TIDAK TERJADI LOMPATAN LISTRIK (FLSH
OVER) ATAU PERCIKAN BAHAN ISOLATOR SERING DIGUNAKAN UNTUK BAHAN PENYEKAT (DIELEKTRIK). PENYEKAT LISTRIK TERUTAMA
DIMAKSUDKAN AGAR LISTRIK TIDAK DAPAT MENGALIR JIKA PADA BAHAN PENYEKAT TERSEBUT DIBERI TEGANGAN LISTRIK.
SIFAT SIFAT ISOLASI

• .SIFAT LISTRIK BAHAN ISOLASI


• SIFAT MEKANIK BAHAN ISOLASI
• SIFAT KIMIA BAHAN ISOLASI
GREENHOUSE EFFECT ATAU
EFEK RUMAH KACA
• EFEK RUMAH KACA ADALAH PROSES PENGHANGATAN PERMUKAAN SUATU BENDA LANGIT (PLANET ATAU
SATELIT) YANG DISEBABKAN OLEH KOMPOSISI DAN KEADAAN ATMOSFERNYA. BUMI MEMPEROLEH ENERGI
MATAHARI UNTUK MENGHANGATKAN PERMUKAANNYA DAN SEBAGAI SUMBER CAHAYA. ENERGI MATAHARI
TERSEBUT MASUK MELALUI ATMOSFER DAN SEBAGIAN DIPANTULKAN KEMBALI. PERMUKAAN BUMI
KEMUDIAN MENYERAP SEBAGIAN ENERGI TERSEBUT DAN MELEPAS SEBAGIAN LAGI KE ATMOSFER SEBAGAI
RADIASI INFRAMERAH DAN BEBERAPA KEMBALI KE LUAR ANGKASA.  NAMUN, RADIASI INFRAMERAH YANG
DIPANCARKAN BUMI TERSEBUT SEBAGIAN TERPERANGKAP GAS RUMAH KACA DALAM ATMOSFER
SEHINGGA TERPANTUL KEMBALI KE PERMUKAAN BUMI DAN MENINGKATKAN TEMPERATUR PERMUKAAN.
PENYEBAB
• EFEK RUMAH KACA DISEBABKAN KARENA MENINGKATNYA KONSENTRASI GAS KARBON DIOKSIDA (CO ) DAN GAS-GAS LAINNYA DI
2

ATMOSFER. MENINGKATNYA KONSENTRASI GAS CO2 INI DISEBABKAN OLEH BANYAKNYA PEMBAKARAN BAHAN BAKAR MINYAK,
BATU BARA DAN BAHAN BAKAR ORGANIK LAINNYA YANG MELEBIHI KEMAMPUAN TUMBUHAN-TUMBUHAN DAN LAUT UNTUK
MENYERAPNYA.

• ENERGI YANG MASUK KE BUMI:


• 25% DIPANTULKAN OLEH AWAN ATAU PARTIKEL LAIN DI ATMOSFER
• 25% DISERAP AWAN
• 45% DISERAP PERMUKAAN BUMI
• 10% DIPANTULKAN KEMBALI OLEH PERMUKAAN BUMI
EFEK BANGUNAN GREENHOUSE
TERHADAP IKLIM MIKRO

• SIFAT OPTIK BAHAN COVERING DAN DAUN TANAMAN


• EFEK GREENHOUSE TERHADAP SUHU DAN KELENGASAN UDARA
• EFEK GREENHOUSE TERHADAP TEMPERATUR TANAH
• EFEK GREENHOUSE TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN
TERIMA KASIH ATAS PERHATIAN NYA

Anda mungkin juga menyukai