Anda di halaman 1dari 11

PENGGUNAAN FUNGSI LOGIKA

IF,AND, OR

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


PENGGUNAAN FUNGSI LOGIKA
IF,AND, OR
•KD-KI Pengetahuan dan Keterampilan
3. 4 Menerapkan logika, dan operasi perhitungan data
4. 4 Mengoperasikan perangkat lunak pengolah angka
•Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4.1 Mengurutkan operator matematika sesuai hasil yang
diharapkan.
3.4.2 Menentukan penggunaan fungsi logika IF, AND, OR pada
perhitungan berkondisi.

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik:
1. Mampu menjelaskan pengertian operasI fungsi logika pada data
2. Mampu menjelaskan jenis jenis operasi fungsi logika
3. Mempraktekkan pengoperasian formula IF tunggal pada perhitungan
data
4. Mempraktekkan pengoperasian formula IF ganda/bertingkat pada
perhitungan data

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


MATERI PEMBELAJARAN
Pengertian
Fungsi logika adalah fungsi untuk menghasilkan
suatu nilai dari hasil suatu perbandingan dengan nilai
Benar(True) atau Salah(False).
Fungsi Logika menggunakan operator pembanding
(=,<>,<=,>=,>,<) sama dengan, tidak sama dengan,
kurang dari sama dengan, lebih dari sama dengan,
lebih dari, kurang dari.

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


Cara Penggunaan
Jika Ekspresi Logika Hanya Ada Satu Argument Yang Diujikan

=IF(logical_test;value_if_true;value_if_false)

Logical_test  = nilai atau ekspresi yang akan diujikan (true atau false),
Value_if_true  = nilai yang dihasilkan jika logical_test bernilai benar(true),
Value_if_false = nilai yang dihasilkan jika logical_test bernilai salah(False)

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


Contoh penggunaan IF:
Kita akan membuat value Lulus atau Gagal pada kolom keterangan, dengan
ketentuan jika nilai lebih dari/sama dengan 70 maka “Lulus”, sebaliknya jika
tidak maka “Gagal”.
ketikan rumus fungsinya
pada cell D4

Hasilnya...

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


Contoh penggunaan AND / OR:
Penggunaan operator logika untuk mengerjakannya
dengan Rumus AND/OR.

=AND(logical1;logical2;....)
=OR(logical1;logical2;....)
AND = jika semua argument benar, maka nilainya benar (True)
OR = jika salah satu saja dari argument yang benar, maka
nilainya benar (True).

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


Contoh penggunaan AND:
Kita akan membuat value Lulus atau Gagal pada kolom keterangan, dengan
ketentuan jika nilai lebih dari/sama dengan 70 maka “Lulus”, sebaliknya jika
tidak maka “Gagal”. Untuk AND digunakan untuk membandingkan lebih dari
satu Nilai.
ketikan rumus fungsinya
pada cell E4

Hasilnya...

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


Contoh penggunaan OR:
Kita akan membuat value Lulus atau Gagal pada kolom keterangan, dengan
ketentuan jika nilai TES atau nilai PRAKTEK lebih dari/sama dengan 70 maka
“Lulus”, sebaliknya jika kurang dari 70 maka “Gagal”. Untuk OR digunakan
untuk membandingkan lebih dari satu Nilai, jika salah satu memenuhi maka
berlaku nilai TRUE
ketikan rumus fungsinya
pada cell K4

Hasilnya...

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


SOAL PRAKTEK
1)Buatlah table di bawah ini pada lembar kerja/worksheet dengan rapi!
2)Kerjakan dengan menggunakan perhitungan logika !
3)Simpan dengan file name: praktik_logika tunggal

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA


TERIMA KASIH
PLPG RAYON 112 UNNES 2017

PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA

Anda mungkin juga menyukai