Anda di halaman 1dari 14

FUNGSI MANAJEMEN PENGARAHAN (DIRECTING)

DALAM MANAJEMEN KEPERAWATAN

Lulus Dian Ayu Amalia


Sujiyati Nabela
01 Konsep Dasar Pengarahan Dan Pengendalian

02 Tujuan Pengarahan Dan Pengendalian

03 Prinsip Pengarahan Dan Pengendalian


Kegiatan Manajer Keperawatan Pada Fungsi
04 Pengarahan Dan Pengendalian

Indikaktor Pengarahan Yang Baik Dan Indikator


05 Pengendalian Mutu Asuhan Keperawatan

06 Langkah Supervisi ruang Rawat

Praktik Pengarahan Kepala Ruangan Sesuai Standar


07 Akreditasi
Konsep Dasar Pengarahan Dan Penge
ndalian

PENGARAHAN PENGENDALIAN

Proses terakhir dari manajemen


Sumber daya manusia menjadi adalah pengendalian atau
modal utama dalam pengontrolan. Fayol (1998)
terselenggaranya mendefinisikan pengontrolan adalah
“Pemeriksaan apakah segala sesuatu
roda organisasi pelayanan
yang
kesehatan. terjadi sesuai dengan rencana yang
telah disepakati, instruksi yang
dikeluarkan, serta prinsip-prinsip
yang
ditentukan”.
Tujuan Pengarahan
Menciptakan kerjasama yang lebih efesien
01
02 Mengembangkan kemampuan dan keterampilan staf

Menumbuhkan rasa memiliki dan menyukai pekerjaan


03

04 Mengusahakan suasana lingkungan kerja

05
Pengarahan bertujuan membuat organisasi berkembang
lebih dinamis
Tujuan Pengendalian
Dapat mengetahui kegiatan program yang sudah dilaksanakan oleh staf
dalam kurun waktu tertentu,
01
02 Dapat mengetahui adanya penyimpangan pada pemahaman
staf yang melaksanakan tugas

03 Dapat mengetahui apakah waktu dan sumber daya organisasi


sudah digunakan dengan tepat dan efisien

04 Dapat mengetahui faktor penyebab terjadinya penyimpangan

04
Dapat mengetahui staf yang perlu diberikan penghargaan
(reward)
Prinsip Pengarahan

1 2 3 4 5 6
What Who When How Why Where
Prinsip Pengendalian
Menggambarkan Melaporkan kesalahan Berpandangkan
kegiatan dengan tepat kedepan
sebenarnya

Insert Your Image

Menunjukkan Bersifat obyektif


kesalahan pada hal-
hal yang kritis dan
penting
Kegiatan Manajer Keperawatan pada
Fungsi Pengarahan dan pengendalian

Tentukan tujuan pengarahan yang realistis 01 Mengambil tindakan


PENGARAHAN 01 korektif

Berikan prioritas pertama kepada yang 02 Melakukan pengukuran prestasi


penting dan urgen 02 kerja

Lakukan koordinasi dan efisien dengan


03 Menetapkan apakah prestasi kerja

unit kerja lain


03 sesuai dengan standar

Identifikasi tanggung jawab semua 04 Menetapkan standar dan menetapkan


pekerjaan agar semua staf bekerja dengan 04 metode mengukur prestasi kerja
benar dan adil
PENGENDALIAN
Indikator Pengarahan Yang Baik
01
Keterbukaan Kurangnya sifat terbuka
diantara pimpinan dan pegawai

Pesan Yang Berlebihan Karena banyaknya


02
pesan-pesan yang dikirim secara tertulis,

Kepercayaan Pada Pesan Tulisan


03 Kebanyakan para pimpinan lebih percaya
pesan tulisan dan metode diskusi

Timing atau ketepatan waktu pengiriman


04
pesan mempengaruhi komunikasi ke
bawah.
Penyaringan Pesan-pesan yang dikirimkan
05
kepada bawahan hendaklah semuanya
diterima mereka, tetapi mereka disaring
mana yang mereka perlukan.
Indikator Pengendalian Mutu Asuhan Keperawatan

Keselamatan pasien Keterbatasan perawatan


(patien safety) diri.

Kepuasan pasien Simple Kecemasan


PowerPoint
Designed

Pengetahuan
Kenyamanan
Langkah Supervisi Ruang Rawat
Pasca Supervisi 3F
Pra supervisi Pelaksanaan
• Pelaksanaan supervisi dengan
Supervisi inspeksi, wawancara dan
memvalidasi data sekunder
• Supervisor menetapkan • Supervisor menilai kinerja perawat
berdasarkan alat ukur atau
• Supervisor memberikan
• kegiatan yang akan instrument yang telah disiapkan.
penilaian supervisi (F-Fair)
disupervisi.
• Supervisor mendapat beberapa
• Supervisor memberikan
• Supervisor menetapkan hal yang memerlukan pembinaan
feedback dan klarifikas
tujuan dan kompetensi
(sesuai hasil laporan supervisi)
yang akan dinilai. • Supervisor memanggil PP dan PA
  untuk mengadakan pembinaan
• Supervisor memberikan
dan klarifikasi permasalahan.
reinforcement dan follow up
perbaikan.
Praktik Pengarahan Kepala Ruangan
Sesuai Standar Akreditasi
• Memberi pengarahan tentang penugasan
Kepada ketua TIM

• Memberi pujian kepada anggota TIM yang


melakukan tugas dengan baik

• Memberi motifasi dalam peningkatan


Pengetahuan, ketrampilan dan sikap

• Menginformasikan hal-hal yang dianggap penting


dan berhubungan dengan ASKEP pasien

• Melibatkan bawahan sejak awal hingga akhir


kegiatan
Thank you
Insert Your Image

Anda mungkin juga menyukai