Anda di halaman 1dari 6

ANALISIS PERILA

KU KONSUMEN

Meisi Riana, S.Kp.G.,M.P.H.


Politeknik Negeri Media Kreatif PSDKU Medan

LogoType

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
Klasifikasi Konsumen

1 Konsumen individu  individu membeli produk untuk diri sendiri,


keluarga atau teman

2 Konsumen organisasi  lembaga/instansi membeli produk untuk


kepentingan instansi tersebut
Proses Pengambilan Keputusan Konsumen
Sumber : Kotler dan Armstrong, 2001

1. Pengenalan Masalah 2. Pencarian Informasi 3. Evaluasi berbagai alternatif

Konsumen merasakan perbedaan Konsumen mencari lebih banyak Konsumen menggunakan informasi
antara keadaan nyata dengan informasi terkait barang/jasa. . untuk mengevaluasi merek2
keadaan yang diinginkan alternative dlm 1 susunan pilihan

5. Perilaku pasca pembelian 4. Keputusan pembelian


-Pembelian produk yang paling
Tindak lanjut setelah pembelian
berdasarkan kepuasan atau disukai.
- Namun ada 2 faktor yg bisa muncul
ketidakpuasan yang dirasakan..
mempengaruhi tahap pembelian:
sikap orang lain dan situasi yg tidak
diharapkan
Faktor-faktor yang Berpengaruh terhadap Keputusan
Pembelian
Kotler, 2005

A. Faktor Internal B. Faktor eksternal Faktor Sumber daya


(Faktor pribadi)
1. Budaya Keadaan ekonomi
2. Kelas sosial menentukan jenis
1. Persepsi
3. Keanggotaan dlm pembelian
2. Keluarga
kelompok
3. Motivasi dan
keterlibatan
C. Faktor situasional
4. Pengetahuan (produk,
4. Situasi komunikasi
pembelian, pemakian)
5. Situasi pembelian
5. Sikap (suka-tidak suka)
6. Situsi konsumsi
6. Pembelajaran (membeli
produk yg memuaskan)
7. Kelompok usia
8. Gaya hidup
TUGAS
Melakukan mini riset dengan mewawancarai 3 orang terkait proses pengambilan keputusan
konsumen terhadap pembelian suatu barang atau pemakaian jasa :
Daftar pertanyaan:
1. Kenapa anda membeli produk tersebut?
2. Bagaimana anda mencari informasi produk tersebut?
3. Sebelum memutuskan membeli produk tersebut apakah ada pilihan produk lain yg seje
nis?
4. Apa yang membuat anda memutuskan membeli produk tersebut? (alasan lebih dari 1)
5. Setelah penggunaan selama ini bagaimana pendapat Anda tentang produk yang dipilih
tersebut?
Thank you
Insert the title of your subtitle Here

Anda mungkin juga menyukai