Anda di halaman 1dari 14

TATA TERTIB

MAHASISWA PRAKTEK
PUSKESMAS JAGIR SURABAYA
PERATURAN UMUM

WAJIB MEMATUHI JADWAL KEGIATAN YANG


TELAH DI TENTUKAN OLEH CLINICAL
INSTRUCTOR
PERATURAN UMUM
 Apabila terlambat wajib mengganti jam
keterlambatan
 Sakit harus ada surat keterangan sakit dari
Puskesmas / Rumah Sakit Milik Pemerintah
 Apabila tidak ada keterangan wajib mengganti
1 (satu) hari tanpa keterangan dengan 2 (dua)
hari jaga.
 Dilarang bertukar-tukar jadwal tanpa seijin
CLINICAL INSTRUCTOR
 Menjaga Kebersihan dan Ketertiban Basecamp
Mahasiswa
PERATURAN UMUM

 Wajib
Mengikuti Kegiatan Jaga Jam
Puskesmas (Non Shift):
 Senin – Kamis : 07.00 – 14.30
 Jumat : 07.00 – 11.30
 Sabtu : 07.00 – 13.00
PERATURAN UMUM

 Wajib
Mengikuti Kegiatan Jaga Jam
Puskesmas (Shift) :
 Shift I : 07.00 – 14.30
 Shift II : 13.30 – 20.00
 Shift III : 19.30 – 07.30
PERATURAN UMUM

WAJIB MELAKUKAN PRESENSI JAGA


DENGAN CARA MENANDA TANGANI
PRESENSI WAKTU DATANG DAN WAKTU
PULANG
PERATURAN UMUM

Wajib Menunjukan
Perilaku dan Etika
Sebagai Tenaga
Kesehatan
PERATURAN UMUM

DILARANG
Menerima atau melakukan panggilan, WA dll
selain untuk kepentingan pembelajaran pada
saat kegiatan pendidikan berlangsung
PERATURAN UMUM

Wajib
menggunakan
ID Card dan Pin
Stase
PERATURAN UMUM

Berlaku SOPAN DAN


SANTUN kepada
Pasien dan Petugas
Puskesmas Jagir
Surabaya
PERATURAN UMUM

WAJIB MENGGANTI
alat-alat kesehatan
inventaris
Puskesmas Jagir
yang DIRUSAK
PERATURAN UMUM

Mematuhi seluruh peraturan yang


berlaku di Puskesmas Jagir
Surabaya
STANDART PENAMPILAN
• Berpakaian Kemeja dan Celana Panjang
(Bukan Berbahan Kaos, Jeans dan Ketat )
• Mengenakan Jas Dokter Muda (warna
putih lengan pendek)
• Rambut Pendek Rapi
• Menggunakan Jam Tangan yang
memiliki detik
• Berkaos kaki serta bersepatu tertutup
dan tidak berbahan karet
• Shift I : Menggunakan Skort
• Shift II & III : Menggunakan Seragam
Jaga
STANDART PENAMPILAN
 Mengenakan Pakaian Rok Panjang, Baju Lengan
Panjang di lengkapi Jilbab bagi muslimah
 Mengenakan Pakaian Rok Panjang, Rambut
Harus di Ikat Rapi Untuk Non Muslim / tidak
berjilbab
 Tidak boleh menggunakan pakaian ketat atau
berbahan jeans dan kaos
• Mengenakan Jas Dokter Muda (warna putih
lengan pendek) Menggunakan Jam Tangan yang
memiliki detik
• Berkaos kaki serta bersepatu tertutup dan tidak
berbahan karet
• Shift I : Menggunakan Skort
• Shift II & III : Menggunakan Seragam Jaga

Anda mungkin juga menyukai