Anda di halaman 1dari 19

Hafshah -

SIKLUS HAID 1610211062


HPO AXIS
INTRO

 Ovarium memiliki dua unit endokrin :


1. Folikel penghasil estrogen selama paruh pertama siklus
2. Korpus luteum, yang menghasilkan progesteron dan estrogen selama paruh terakhir siklus.
 Fungsi gonad wanita dikontrol hormone gonadotropik hipofisis anterior, yaitu FSH & LH
 Hormon ini diatur GnRH hipotalamus. Neuron yg menyekresi GnRH dirangsang kisspeptin
yg dilepaskan neuron kiss 1 hipotalamus.
KONTROL FUNGSI FOLIKEL

Hormon u/ pembentukan antrum, perkembangan folikel lebih lanjut, dan sekresi estrogen.

Pembentukan antrum diinduksi FSH

FSH & estrogen merangsang proliferasi sel granulosa

FSH & LH diperlukan u/ sintesis & sekresi estrogen o/ folikel yg bekerja pada sel & tahap berbeda
pada pembentukan estrogen
Sel granulosa & sel theca ikut dalam produksi estrogen.
KONTROL OVULASI

 Ovulasi & selanjutnya luteinisasi folikel yang pecah dipicu peningkatan


mendadak & besar sekresi LH yg menyebabkan :
1. Menghentikan sintesis estrogen o/ folikel
2. Memulai kembali meiosis di oosit folikel matang dg menghambat pelepasan oocyte
maturation substance yang dihasilkan granulosa
Menyebabkan diferensiasi sel
Memicu pembentukan prostaglandin folikel menjadi sel luteal. Karena
lokal, yang memicu ovulasi dengan lonjakan LH memicu ovulasi dan
mendorong perubahan vaskular yg luteinisasi, pembentukan korpus
menyebabkan pembengkakan luteum mengikuti ovulasi. Hal ini
folikel. mengakhiri fase folikular dan
memulai fase luteal.
FASE LUTEAL

1 2 3
LH “memelihara” korpus Di bawah pengaruh LH, korpus Pada pertengahan siklus terjadi
luteum yaitu setelah memicu luteum mengeluarkan progesteron penurunan sesaat estrogen darah
pembentukan korpus luteum. & estrogen, dengan progesteron karena folikel penghasil estrogen
merupakan produk hormon menemui “ajalnya” saat ovulasi.
LH merangsang sekresi
terbanyak yg meningkat pertama Kadar estrogen kembali naik
hormon steroid kali selama fase luteal. selama fase luteal karena aktifitas
korpus luteum.
Fase Sekretorik
Fase Haid Fase Proliferatif atau
Progestasional.

3 fase
1 2 3
Adalah fase yang paling jelas, Hari pertama haid di anggap Sewaktu korpus luteum
ditandai pengeluaran darah dan sebagai permulaan siklus baru. berdegenerasi karena tidak
sisa endometrium dari vagina Saat ini bersamaan dengan terjadi fertilisasi kadar
pengakhiran fase luteal ovarium progesteron dan estrogen darah
dan dimulainya fase folikular. turun tajam

FASE HAID
Turunnya hormon ovarium merangsang PG uterus menyebabkan vasokontriksi pembuluh
endometrium

Penurunan penyaluran O2 menyebabkan kematian endometrium. Perdarahan melalui


kerusakann pembuluh darah membilas jaringan endometrium ke lumen uterus.

PG merangsang kontraksi myometrium yg mengeluarkan darah dan sisa endometrium


keluar melalui vagina sebagai darah haid
Darah yang merembes mll endometrium yg berdegenerasi
membeku di uterus, kemudian diproses fibrinolysin.
Karenanya darah haid tidak membeku karena telah
membeku di uterus dan bekuan tersebut larut sebelum
keluar vagina.

Namun, jika darah mengalir mll PD rusak, darah kurang


terpajan ke fibrinolisin sehingga terlihat bekuan darah.

Selain darah & sisa endometrium, darah haid


mengandung leukosit u/ cegah infeksi endometrium yg
terbuka.
Haid berlangsung lima – tujuh hari setelah degenerasi korpus luteum, bersamaan awal
fase folikular ovarium. Penghentian efek progesterone & estrogen menyebabkan
terkelupasnya endometrium (haid) & terbentuknya folikel baru di ovarium

Setelah lima hingga tujuh hari dipengaruhi FSH & LH, folikel yang berkembang
menghasilkan cukup estrogen u/ perbaikan & pertumbuhan endometrium.
FASE PROLIFERATIF

1 2 3
Darah haid berhenti & fase Estrogen merangsang Fase proliferative yg
proliferative dimulai bersamaan proliferasi sel epitel, kelenjar, didominasi estrogen
bagian terakhir fase folikular dan PD endometrium, berlangsung dari akhir haid
ovarium ketika endometrium meningkatkan ketebalan hingga ovulasi. Kadar puncak
memperbaiki diri & berproliferasi
dipengaruhi estrogen dari folikel lapisan mjd 3 – 5 mm. estrogen memicu lonjakan LH
yg berkembang. penyebab ovulasi.
FASE SEKRETORIK / PROGESTASIONAL

 Setelah ovulasi, ketika terbentuk korpus luteum, uterus masuk ke fase


sekretorik/progestasional bersamaan fase luteal ovarium. Korpus luteum mengeluarkan
progesterone & estrogen
 Progesteron mengubah endometrium tebal mjd jar. kaya vaskular glikogen (fase sekretorik)
karena kelenjar endometrium mengeluarkan glikogen ke uterus u/ makanan embrio sebelum
implantasinya (fase progestasional/sebelum kehamilan).
 Jika pembuahan & implantasi X terjadi, korpus luteum berdegenerasi fase folikular & fase
haid dimulai kembali.
REFERENSI
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai